Anda di halaman 1dari 20

PERTEMUAN 4

Teori Kreativitas
dan inovasi

Tim Dosen

Kewirausahaan adalah
proses kemanusiaan (human process)
yang
berkaitan dengan kreativitas dan
inovasi
dalam
memahami
peluang,
mengorganisasi
sumber- sumber,
mengelola sehingga peluang itu terwujud
menjadi suatu usaha yang mampu
menghasilkan laba atau nilai untuk jangka
waktu yang lama.
KATA KUNCI
KEWIRAUSAHAAN Kreativitas

Inovasi

Temukan
peluang

Kreativitas adalah kemampuan untuk membuat


kombinasi-kombinasi baru atau hubungan-hubungan baru
antar unsur, data, variabel yang sudah ada sebelumnya.
Ciri-ciri orang kreatif adalah :

Mandiri.
Terbuka terhadap yang baru.
Percaya diri.
Berani mengambil resiko.
Melihat sesuatu dengan tidak biasa.
Memiliki rasa ingin tahu yang besar.
Dapat menerima perbedaan.
Objektif dalam berpikir dan bertindak.

Terdapat beberapa contoh-contoh kreativitas, yaitu :


Kreativitas
Kreativitas ide
organisasi
Kreativitas material
Kreativitas
Kreativitas spontan
hubungan
Kreativitas kejadian
Kreativitas dari hati

Kegiatan yang bersifat kewirausahaan misalnya :


Menghasilkan produk baru dengan cara baru pula.
Menemukan peluang pasar baru dengan
menghasilkan produk baru pula.
Mengkombinasikan faktor-faktor produksi dengan
cara baru.
Mendukung budaya yang mendorong eksperimen yang
kreatif.
Mendorong perilaku eksperimen, dll

Karakteristik pola dasar kewirausahaan, diantaranya :


Sikap mental.
Kepemimpinan.
Tata laksana.
Keterampilan.

Inovasi adalah kemampuan untuk


menerapkan gagasan-gagasan baru atau
pemecahan kreatif terhadap berbagai
masalah dan dalam memanfaatkan
peluang.
creativity thinking new things,
innovations
= doing new things
Kreasi dan Implementasi Kombinasi Baru
pada produk, jasa, proses kerja, dsb.
(Schumpeter, 1934)
Pengembangan dan implementasi sesuatu
yang baru (De Jong & Den Hartog, 2003)
Sesuatu yang baru (Adair, 1996) bukan
berarti original, tetapi lebih ke newness

Spektrum invensi, inovasi,


imitasi
IMITASI

INVENSI INOVASI

INVENSI

INOVASI
Radikal

Inkremental

IMITASI
Superior
Inferior

Mirip

Imitasi :
Imitasi (meniru); membuat sesuatu yang
sama dari sesuatu yang sudah ada. ----
tujuan u/ memanfaatkan keberhasilan
yang sudah ada.
Imitasi Inferior : meniru tidak sebagus
produk asli, tujuan . u/ segmen yang rendah.
KFC ------------Sabana Fried Chicken, dll
Imitasi Mirip; meniru produk sedekat mingkin
dengan aslinya,
Imitasi Superior; meniru produk lebih bagus
dari produk yang asli.

Inovasi

(1):

Inovasi ; merupakan penemuan u/ menciptakan


sesuatu yang relatif baru dengan nilai tambah yang
lebih tinggi.
Inovasi inkremental; proses penyesuaian dan
implementasi perbaikan yang berskala kecil dan
dilakukan oleh semua pihak (Bryd & Brown, 2003)
Knowledge-intensive service (KIS); inovasi
dalam pengembangan ekonomi
Supplier-dominated services; meliputi
perdagangan retail, pelayanan pribadi, hotel,
resto
(De Jong & De Hartog ,2003)

Inovasi (2) :
Inovasi Radikal; inovasi dengan lonjakan yang
cukup besar dalam hal benefit atau nilai yang
ditawarkan.

Invensi
Adalah penemuan sesuatu yang benar-benar
baru, yang belum pernah ada sebelumnya
Invensi biasanya hanya pada satu bidang
saja, dan belum bisa dikomersialisasikan
secara langsung.
Biasanya dibiayai kelompok dana besar.
Misal : rekayasa genetik, bioteknologi, dll

Pemikiran Kreativitas, Inovasi,


dan Kewirausahaan
Kreativitas adalah kemampuan untuk
membuat kombinasi-kombinasi baru atau
hubungan-hubungan baru antar unsur, data,
variabel yang sudah ada sebelumnya
Inovasi adalah kemampuan untuk
menerapkan gagasan-gagasan baru atau
pemecahan kreatif terhadap berbagai
masalah dan dalam memanfaatkan peluang.
creativity thinking new things, innovations
= doing new things

Bagaimana alam pikiran seseorang


wirausaha sehingga menjadi sumber
kreativitas dan inovasi?
Seorang wirausaha selalu memimpikan
gagasan baru.
Selalu mencari peluang baru atau mencari cara
baru menciptakan peluang baru.
Selalu berorientasi kepada tindakan.
Seorang pemimpi besar, meskipun mimpinya
tidak selalu cepat direalisasikan.
Tidak malu untuk memulai sesuatu, walau dari
skala kecil.
Tidak pernah memikirkan untuk menyerah,
selalu mencoba lagi.

Ada yang berpendapat bahwa sifat kreativitas


adalah sifat bawaan sehingga tidak dapat
diajarkan kepada orang lain yang tidak mempunyai
sifat bawaan tersebut.
Akan tetapi, kebanyakan para ahli berpendapat
bahwa pada dasarnya setiap orang adalah
kreatif artinya setiap orang dilahirkan
membawa potensi sifat-sifat kreativitas, akan
tetapi orang menjadi tidak kreatif karena faktor
lingkungan dan kesalahan-kesalahan cara berpikir.

Kesalahan cara berpikir yang merupakan


belenggu mental untuk berpikir secara
kreatif, antara lain :

Selalu mempunyai jawaban yang benar, sehingga tidak


pernah menganggap bahwa ada kemungkinan beberapa
jawaban yang benar.
Memfokuskan berpikir secara logis, tetapi jika terlalu
memfokuskan kepada berpikir logis akan menghambat
berpikir kreatif.
Mentaati peraturan secara menyeluruh, sehingga
mematikan prakarsa-prakarsa.

Spesialisasi berlebihan, sehingga tidak mengetahui aspek


lain/bidang lain selain yang ditekuni.
Takut dikatakan tidak kreatif atau bodoh, sehingga tidak
berani mengemukakan pendapat.
Takut berbuat salah dan gagal.
Rasa rendah diri perasaan lebih rendah dari orang lain

Kiat-Kiat Untuk Menjadi Kreatif


Kreativitas harus dipandang sebagai suatu
kebutuhan perusahaan.
Mempunyai sikap toleransi terhadap
keberhasilan atau kegagalan.
Mendorong sikap keingintahuan.
Menyikapi masalah sebagai tantangan.
Mengadakan pelatihan-pelatihan kreativitas
secara teratur.
Menyediakan fasilitas yang diperlukan untuk
terlaksananya kegiatan yang kreatif.
Memberikan penghargaan bagi kreativitas yang
berhasil.
Membuat model-model teknik mengembangkan

Proses mempersiapkan
kreativitas
Masih banyak metode
untuk mengembangkan
kreativitas, akan tetapi ada satu hal yang dipahami
bahwa gagasan baru biasanya tidak timbul begitu
saja, tapi memerlukan suatu proses atau akibat
suatu proses kreatif, sehingga perlu dipahami
bagaimana proses suatu kreativitas dapat terjadi.
Kreativitas/ gagasan baru yang sering dianjurkan
adalah melalui proses berikut ini:
Persiapan
Penelitian / Investigasi
Transformasi
Inkubasi
Iluminasi
Verifikasi
Implementasi

7 Langkah Berfikir Kreatif dalam


Kewirausahaan menurut ZIMMERER
1. Persiapan (Preparation)
Persiapan menyangkut kesiapan untuk berfikir kreatif,
dilakukan dalam bentuk formal, pengalaman, magang
dan pengalaman belajar lainnya. Zimmerer
mengemukakan tujuh langkah untuk memperbaiki
pikiran kita agar dapat berpikir kreatif yaitu :
1. Hindari sikap untuk tidak belajar. Dalam setiap
situasi selalu ada peluang untuk dapat dipelajari.
2.Belajar banyak. Jangan hanya mempelajari keahlian
yang kita miliki karena bidang lain tidak menutup
kemungkinan untuk bisa dijadikan sebagai peluang
inovasi.
3.Diskusikan ide-ide kita dengan orang lain.
4.Himpun artikel-artikel yang penting.
5Temui profesional atau asosiasi dagang dan pelajari
cara mereka memecahkan persoalan.
6.Gunakan waktu untuk belajar sesuatu dari orang

2. Penyelidikan (Investigation)
Dalam penyelidikan diperlukan individu yang dapat
mengembangkan pemahaman mendalam tentang
masalah atau keputusan. Untuk menciptakan konsep
dan ide-ide baru tentang suatu bidang, seseorang
pertam-tama harus mempelajari masalah dan
memahami komponen-komponen dasarnya.
3. Transformasi (Transformation)
Tahap tranformasi menyangkut persamaan dan
perbedaan pandangan di antara informasi yang
terkumpul. Transformasi adalah mengidentifikasi
persamaan dan perbedaan yang ada tentang infomasi
yang terkumpul. Dalam tahap ini diperlukan dua tipe
berpikir, yaitu berpikir konvergen dan divergen.
Berpikir konvergen adalah kemampuan untuk melihat
persamaan dan hubungan diantara beragam data dan
kejadian. Sedangkan berpikir divergen adalah
kemampuan melihat perbedaan antara data dan
kejadian yang beraneka ragam.

4. Penetasan (Incubation)
Penetasan merupakan penyiapan pikiran bawah sadar untuk
merenungkan informasi yang terkumpul. Pikiran bawah
sadar memerlukan waktu untuk merefleksikan informasi.
5. Penerangan (Illumination)
Penerangan akan muncul pada tahap penetasan, yaitu
ketika terdapat pemecahan spontan yang menyebabkan
adanya titik terang. Pada tahap ini, semua tahap
sebelumnya muncul secara bersama dan menghasilkan ideide kreatif serta inovatif.
6. Pengujian (Verification)
Pengujian menyangkut validasi keakuratan manfaat ide-ide
yang muncul yang dapat dilakukan pada masa percobaan,
proses simulasi, tes pemasaran, pembangunan proyek
percobaan, pembangunan prototipe dan aktifitas lain yang
dirancang untuk membuktikan ide-ide baru yang akan
diimplementasikan.
7. Implementasi (Implementation) Implementasi
adalah transformasi ide ke dalam praktik bisnis

Any question??

THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai