Anda di halaman 1dari 7

PENDAHULUAN

Setelah bencana gempa bumi besar di Jepang tahun


1995, terdapat peningkatan kasus tukak lambung
sebanyak 3 kali lipat di RS setempat

Pada pasien yang baru terdiagnosis ulkus lambung


di Italia, survei menyatakan bahwa mereka
memiliki tingkat stress yang tinggi dan sulit
sembuh dengan pengobatan standar

Penelitian pada 2.109 pasien ulkus lambung di


Swiss dan tergolong sedang mengalami stress,
memiliki kemungkinan 2 kali lebih besar untuk
kambuh pada tahun pertama setelah sembuh
PATOFISIOLOGI
PATOFISIOLOGI
PATOGENESIS

Vasokonstriksi
gaster

Perubahan Sekresi asam


gaya hidup STRESS lambung
tidak sehat meningkat

Kontraksi
gaster
KESIMPULAN
Tukak lambung merupakan penyakit yang mulai
umum ditemukan pada abad ke-20 dan
dihubungkan dengan kondisi stress serta
keberhasilan dari terapi relaksasi dalam
menyembuhkannya.
Meskipun sekarang diketahui H. pylori sebagai
etiologi dari tukak lambung namun perlu
diketahui tukak lambung sendiri merupakan
hasil akhir dari beragam faktor termasuk stress
didalamnya.
SUMBER
Levenstein S. In: The Encyclopedia of Health and
Behavior. Sage Publications. 2004
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai