Anda di halaman 1dari 15

SKENARIO VI

PELUPA GRADUAL
FARMAKOLOGI
Langkah pertama dalam
menangani kasus demensia
adalah melakukan
verifikasidiagnosis.
FARMAKOTHERAPI
Dokter dapat meresepkan benzodiazepine
untuk insomnia dan kecemasan,
antidepresiuntuk depresi, dan obat-obat
antipsikotik untuk waham dan halusinasi,
FARMAKOTHERAPI
Dokter dapat meresepkan benzodiazepine
untuk insomnia dan kecemasan,
antidepresiuntuk depresi, dan obat-obat
antipsikotik untuk waham dan halusinasi,
FARMAKOLOGI

Secara umum pengobatan


Demensia :

1.Benzodiazepin
2.Antidepresan
3.Antipsikotik
4.AChE Inhibitor
FARMAKOLOGI
1. Benzodiazepin

1) Diazepam
2) Chlordiazepoxide
3) Lorazepam
4) Clobazam
5) Bromazepam
6) Alprazolam
FARMAKOLOGI
Fungsi pengobatan :
Untuk menghilangkan insomnia dan rasa cemas

Efeksamping :
1. Sedasi : Mengantuk, kewapadaan berkurang,
relaksasi otot

Kontraindikasi :
. Hipersensitivitas, (pulmo,renal,hepar kronik)

Penggunaannya :
. 2-3 kali sehari, selama 1-3 bulan.
FARMAKOLOGI
2. Antidepresan

Digunakan golongan SSRI


(Selective Serotonin Reuptake Inhibitors)
seperti :
1) Sertraline
2) Paroxetine
3) Fluvoxamine
4) Fluoxetine
5) Duloxetine
6) Citalopram
FARMAKOLOGI
Indikasi pengobatan :
Untuk menghilangkan rasa murung,penurunan konsentrasi,
gangguan tidur, hendaya.

Efek samping :
Sedasi : Mengantuk,psikomotor menurun,kemampuan kognitif
menurun, mulut kering, retensi urin.

Kontraindikasi :
Jantung koroner,MCI,Gangguan hati,retensi urin, wanita hamil
dan menyusui

Penggunaan:
1 kali pada pagi hari setelah sarapan pagi, selama 3-6 bulan
FARMAKOLOGI
3. Antipsikotik

1) Chlopromazin
2) Thioridazin
3) Haloperidol
4) Zotepine
5) Risperidone
6) Olanzapine
FARMAKOLOGI
Indikasi pengobaan :
Hendaya berat,waham,halusinasi

Efek samping pengobatan :


Sedasi (Mengantuk, kemampuan kognitif menurun),
gangguan otonom (hipotensi,mulut kering, hidung
tersumbat.

Kontraindikasi :
Penyakit hati,epilepsi,kelainan jantung,penyakit SSP,
gangguan kesadarn.

Penggunaan :
1-2 kali sehari selama 3-1 tahun.
FARMAKOLOGI
4. AChE inhibitor

1) Tacrine
2) Donepezil
3) Galantamine
4) Rivastigmin
5) Memantine
FARMAKOLOGI
Indikasi pengobatan :
Dapat mengurangi gangguan pada fungsi kognitif

Efek samping pengobatan :


gangguan hipotensi, batuk, hiperkalemia, sakit kepala,
pusing, kelelahan, mual dan ginjal.

Kontraindikasi :
Penyakit kronis tidak di anjurkan(ren,hepar,pulmo), ibu
hamil dan menyusui

Penggunaan :
1 kali pemakaian , selama 6 bulan
FARMAKOLOGI
Pada kasus ini , maka pemberian obat yang
berkaitan pada gejala pasien adalah :

Antidepresan + Inhibitor Asetilkolinesterase

Sertralin 50 mg /Fluoxetine 20mg +


Memantine 10 mg /
Donepezil 5 mg / Takrin 10 mg.
FARMAKOLOGI
Langkah pertama dalam
menangani kasus demensia
adalah melakukan
verifikasidiagnosis.

Anda mungkin juga menyukai