Anda di halaman 1dari 5

15

Presentasi
Kesejateraan hewan
kelompok I.

3/1/17
introduction
Lima konsep keswan hewan
Semuanya merujuk pada prinsip bahwa hewan adalah mahluk hidup
yang ada di bumi, yang punya hak untuk hidup dengan 5 kebebasan,
yaitu:
1. Bebas dari rasa lapar dan haus (tersedia cukup pakan dan air
minum)
2. Bebas bergerak (jika dikurung masih dapat bergerak bebas dan
beristirahat dengan nyaman)
3. Bebas dari rasa sakit, cedera dan penyakit (perawatan dan
pengobatan yang memadai)
4. Bebas mengekpresikan perilaku normal (terutama dalam
perawatan tubuh, hubungan sosial termasuk mencari pasangan)
5. Bebas dari rasa takut (memperhatikan perasaan, stres atau
tekanan mental hewan)
Gambar sapi yang ikat
di tempat sempit
gambar disamping mungkin
terlihat tidak ada masalah,
namun jika di teliti secara
seksama, permasalahan dari
gambar di samping adalah
kandang dari si sapi yang
terlalu mepet dan sempit,
sehingga sapi tersebut
kesulitan untuk bergerak di
kandang tersebut, bisa-bisa
sapi tersebut dapat melukai
dirinya sendiri jika terlalu
banyak bergerak,
Cont.
dan perhatikan kepala sapi
tersebut terdapat tali pengikat
selayaknya bridles, tali itu
sebenarnya sangat bermanfaat
bagi si pemilik sapi, namun jika
tali itu terus terpasang tanpa di
cek maupun dilepas sesekali
bisa-bisa tali tersebut melukai
daerah-daerah tertentu pada
kepala si sapi, terlebih, secara
logika sapi sama halnya seperti
manusia, ada yang dinamakan
proses pertumbuhan, bisa jadi
saat di pasangkan tali tersebut
sapi masih dalam proses
pertumbuhan sehingga jika
benar adanya,
Cont.

volume kepala membesar


tali tetap kencang terikat,
maka bisa menyebabkan
inpuls saraf ke daerah
tersebut terputus dan juga
kulit sapi bisa bergesekan
dengan tali pengikat
tersebut, selanjutnya bisa
terjadi luka, dan muncullah
infeksi-infeksi sekunder lain.
Bisa meniimbulkan ternak
stres

Anda mungkin juga menyukai