Anda di halaman 1dari 15

SOAL-SOAL LATIHAN

1. Momentum dan Tumbukan


Tinjau peristiwa tumbukan berikut :

(a) m1 v1 v2 m2
sebelum tumbukan

(b)
saat tumbukan
F21 F12

(c) v 1
v2 setelah
Diketahui massa bola m1 = 500 gram dan m2 = 300
gram; laju bola v1 = 2 m/s dan v2 = 4 m/s.
Tumbukan yang terjadi tumbukan elastis sebagian
dengan koefisien restitusi e = , tentukan :
a. Momentum bola sebelum tumbukan !
b. Laju dan arah bola setelah tumbukan !
c. Besarnya gaya tumbukan bila waktu saat terjadi
tumbukan kedua bola selama 0,2 sekon !
d. Besarnya impuls kedua masing-masing bola !
2. Gerak Rotasi
Soal-1 :
Sebuah kincir angin memiliki jari-jari 2 meter berputar
sebanyak 240 putaran setiap menitnya. Tentukan :
a. Kecepatan sudut putaran kincir !
b. Besarnya sudut putaran yang ditempuh selama 2
sekon !
c. Panjang lintasan yang ditempuh kincir selama 2 s !

Soal-2 :
Sebuah roda berputar dengan kecepatan sudut 4,0
rad/s. Bila roda berputar dengan percepatan sudut
konstan sebesar 2, rad/s2, tentukan :
a. Sudut putaran roda setelah 2 detik berotasi !
b. Kecepatan sudut putaran roda setelah 2 detik
berotasi !
Soal-3 :
Pada suatu putaran dengan jari-jari 40 meter
sebuah mobil bergerak dengan laju 15 m/s.
Tentukan !
a. Tentukan gaya gaya sentripetal mobil tersebut !
b. Koefisien gesekan statis minimal antara roda
mobil dengan permukaan jalan agamobil tidak
tergelincir saat melintasi putaran !
3. Kesetimbangan Rotasi
Soal-1 :
Bila pada gambar berikut massa anak perempuan
55 kg dan massa anak laki-laki adalah 75 kg,
tentukan a) x agar seimbang b). gaya n bila massa
papan adalah 12 kg !
Soal-2
Tentukan gaya tegang tali agar sistem berada
dalam keadaan seimbang pada gambar di bawah ini
:
4. Padatan dan Cairan
Soal-1 :
Tentukan gaya yang dialami benda dengan luas
permukaan 1 cm 2 pada kedalam kolam 5 m dari
permukaan air !

Soal-2 :
Bila diameter piston-1
sebe-sar 1/5 kali
diameter piston-2,
tentukan gaya angkat
F2 bila F1 = 1000 N !
Soal-3 :
Berat mahkota di udara adalah 12 N dan di air
adalah 10 N. Tentukan massa jenis mahkota !
Soal-4 :

Soal-5 :
Soal (Tugas) :
1.Lakukan konversi suhu berikut :
100oC = ..oF = K
140oF = ..oC = K

2.Sebuah benda berubah suhunya


dari 77oF menjadi 84oF. Tentukan
perubahan temperatur dalam skala
Celcius dan Kelvin !
3.Tentukan nilai temperatur X
dimana XoF = XoC !
Termodinamika
(Tugas)

Soal-1
Soal-2 :
Mesin kalor yang mengandung gas monoatomik
melakukan proses termodinamika seperrti diagram
berikut :

Bila pada keadaan A temperaturnya 300 K dan dari B


ke C adalah proses ekspansi isotermal tentukan U,
Q dan W untuk proses AB, BC dan CA !

Anda mungkin juga menyukai