Anda di halaman 1dari 13

PENULISAN DAFTAR RUJUKAN

INGAT!
Sumber pustaka yang
ditulis dalam daftar
rujukan merupakan
sumber pustaka yang
dikutip.
1) Buku (teks, buku
kumpulan artikel,
buku terjemahan,
dan buku
Sumber elektronik).
Pustaka 2) Artikel iIlmiah
(cetak dan
elektronik).
3) Koran (artikel
populer dan berita).
Teknik Penulisan Daftar Rujukan
Rujukan dari Buku
Satu Pengarang
Abdurrahman, M. 2003. Pendidikan bagi Anak
Berkesulitan Belajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Lebih Dari Satu Pengarang


Achsin, A., Ngatimin, R., Raya, A.T., Mulia,M.,
Rauf, S., & Al Harini,S. 2003. Untukmu Ibu
Tercinta. Jakarta: Prenada Media.
Penulisan daftar rujukan dari pengarang yang
sama dan diterbitkan pada tahun yang sama,
tetapi buku berbeda.

Ramdhan, E. 2006a. Perkembangan Sejarah


Islam di Indonesia. Jakarta: Rineka Cipta.
Ramdhan, E. 2006b. Islam dan Peradabannya.
Jakarta: Rineka Cipta.
Rujukan dari buku yang ada editornya.

Munawiyah, Fauziah, M., Shadiqin, S.I., &


Srimulyani, E (Ed.). 2009. Sejarah Peradaban
Islam. Banda Aceh: PSW IAIN Ar-Raniry.
Rujukan dari artikel dalam buku kumpulan artikel
yang ada editornya.

Umar, N. 2002. Pemahaman Islam dan


Tantangan Keadilan Jender. Dalam S.S.
Sukri (Ed.), Dekonstruksi Pemikiran Islam
tentang Persoalan Jender (hlm. 3-24).
Yogyakarta: Gama Media.
Rujukan dari Artikel dalam
Jurnal Cetak

Wiyono, M. 2009. Profesionalisme


Dosen dalam Program
Penjaminan Mutu. Jurnal Ilmu
Pendidikan, 16 (1): 51-58
Rujukan dari artikel dalam majalah atau koran.

Hisam, A. 21 Mei 2012. Pergerakan Nasional pada


Era Reformasi. Kompas, hlm.5.

Rujukan dari koran tanpa penulis.

Jawa Pos. 15 Maret 2012. Fakta Tidak lagi


Diungkap melalui Sejarah, hlm.5.
Rujukan berupa karya terjemahan

Joyce, B., Weil, M., & Calhoun, E. 2009. Model-


Model Pengajaran. Terjemahan Achmad
Fawaid & Ateilla Mirza. 2009. Yogyakarta:
Pustaka Pelajar.
Rujukan berupa skripsi, tesis, atau disertasi tidak
diterbitkan.

Rusmiati, D. 2011. Penerimaan Anak Usia Dini


terhadap Pola Komunikasi Orang Tua.
Skripsi tidak diterbitkan. Malang: FS, UM
Rujukan berupa makalah yang disajikan dalam
seminar, penataran, dan lokakarya.

Sembirang, D. 2012. Implementasi Nilai-Nilai


Ketuhanan dalam Membangun Masyarakat
Indonesia yang Beriman dan Bertaqwa
terhadap Tuhan Yang Maha Esa. Makalah
disajikan dalam Seminar Nasional
Pembangunan Manusia Indonesia yang
Berkarakter, Jurusan HKn, Malang, 5
Januari.
Rujukan dari internet berupa karya individual.

Rohim, A. 2007. Perkembangan Pola Anak Usia


Dini, (Online), (http://www. artikelpsikologi.
co. id/ jurnal/ 30/
psikologiperkembangan.html), diakses 15
Agustus 2012.

Anda mungkin juga menyukai