Anda di halaman 1dari 20

PENANGGULANGAN

MASALAH KESEHATAN
REPRODUKSI (PMKR)
MELALUI
PROGRAM KB NASIONAL*

Sri Judaningsih
TIGA LANGKAH DASAR PELAKSANAAN
PROGRAM KB KEDEPAN

1. Mengubah pandangan petugas & penentu

kebijakan KB agar peduli pd klien sebagai

manusia seutuhnya, melayani permintaannya,

memahami serta mengukur kepuasan* mereka

terhadap pelayanan yg diterima


2. Mengubah cara pandang dan implementasi

tidak hanya melihat kebutuhan kontrasepsi klien

saja , tp hrs memperhatikan hak-hak reproduksi*

lainnya di semua siklus kehidupannya baik laki-

laki & perempuan


3. Yg ditangani bukan hanya pelayanan

kontrasepsi pd PUS (KB dlm arti sempit),

tetapi jg pengaturan proses reproduksi dlm

siklus kehidupan* yg mencakup perempuan,

pria dan remaja


KEBIJAKAN PMKR
Pentingnya pelaksanaan Pengelolaan PMKR

utk membantu setiap individu dan keluarga melalui pe

Pengetahuan, Sikap dan Perilaku (PSP) individu dan

keluarga, agar organ reproduksinya dpt berfungsi dg

baik, dg memperhatikan nilai agama, sosial & budaya yg

ada di masyarakat.
KEBIJAKAN PMKR
Melalui : KIE, Advokasi, Promosi, KIP/Konseling &
Pelayanan yg terintegrasi dg pelayanan KB

1. Pencegahan Infeksi Saluran Reproduksi*


2. Penanggulangan HIV / AIDS*
3. Pencegahan kanker alat reproduksi
4. Peningkatan Perilaku seksual yg sehat
5. Penanggulangan masalah infertil sekunder
(Infertilitas setelah penggunaan kontrasepsi)
PRINSIP MELAKSANAKAN KEBIJAKAN
PROGRAM
1. Peserta KB suami-istri yg punya risiko tinggi thp
penularan HIV/AIDS/IMS, pilihan utama alkon yg
dipakai Kondom
2. Peserta KB yg salah seorang pasangannya
menderita ISR/IMS, alkon yg dipakai Kondom
(double protection*) & mendapat pengobatan yg
tepat
3. Memberikan penyuluhan & pencegahan kpd
anggota keluarga jika ada anggota keluarga
mengidap HIV/AIDS
4. Memberdayakan* pengidap HIV/AIDS utk turut
membantu scr aktif dlm Advokasi, KIE & Promosi*

5. Pasutri yg berumur >35 th agar melaksanakan deteksi


dini kanker serviks minimal 1 kali setahun*

6. Memberikan penyuluhan kpd pasutri utk me


Pengetahuan Sikap Perilaku kehidupan seksual yg
aman & sehat*

7. Memberikan penyuluhan kpd pasutri tentang kembalinya


kesuburan* pasca penggunaan alkon
STRATEGI

1. Me koordinasi & penggalangan kesepakatan


operasional* sampai tkt Lini lapangan utk me
aksesibilitas dlm pelayanan & penanganan
masalah KR

2. Menggalang kemitraan* & kebersamaan dg


instansi, institusi , LSM

3. Mengintegrasikan * PMKR ke dalam pelayanan


KB
4. Memberdayakan potensi yg ada pd keluarga,
masyarakat & tempat pelayanan semaksimal
mungkin guna pelayanan PMKR*

5. Melaksanakan segmentasi sasaran* & wilayah


sesuai dg jenis masalah KR yg akan ditangani

6. Melaksanakan program PMKR terintegrasi dg


pelayanan KB
POKOK-POKOK PROGRAM

1. Pencegahan ISR/IMS
Bertujuan utk membantu pasutri agar terhindar dr
ISR & IMS shg diperoleh kehidupan berkeluarga yg
sehat & bahagia.
Upaya yg dilakukan
Pasutri/peserta KB
Calon peserta KB
Peserta KB yg
Promosi, KIE &
salah seorang dr
KIP/Konseling mereka menderita
ISR/IMS
2. Penanggulangan HIV/AIDS
Bertujuan utk me Pengetahuan Sikap Perilaku
(PSP)* individu & keluarga agar terhindar dari HIV-
AIDS

Upaya yg dilakukan :
ODHA
OHIDHA
Promosi & Kelompok masy.
KIP/Konseling yg rawan tertular
HIV
Pengelola KB
3. Pencegahan Kanker Alat Reproduksi
Bertujuan utk membantu me Pengetahuan
Sikap Perilaku (PSP) keluarga dlm pencegahan
Kanker Alat Reproduksi melalui deteksi dini (Pap
Smear/IVA)
Upaya yg dilakukan :

Pasutri
Promosi, Calon peserta KB
KIE, Peserta KB utk
Konseling melaksanakan
follow-up dg teratur
4. Peningkatan Perilaku Seksual yg Sehat

Bertujuan utk membantu pasutri me Pengetahuan

Sikap Perilaku (PSP) seksual yg sehat & memuaskan

melalui KIE & KIP/Konseling


5. Pencegahan dan penanggulangan infertilitas

Bertujuan utk membantu pasutri agar dpt menjalankan

fungsi reproduksinya utk memperoleh keturunan lg

stlh > 1 thn tdk menggunakan alkon apapun.


Upaya yg dilakukan

Sosialisasi, promosi, KIE & KIP/Konseling

kpd peserta KB yg sudah lama menggunakan

alkon dan ingin punya anak lagi namun gagal


TAHAP PENGELOLAAN PMKR
1. Tahapan Dasar

. Pengembangan kebijakan, promosi & KIP PMKR

. Advokasi & KIE PMKR

. Sosialisasi kebijakan teknis PMKR

. Penyusunan & pengembangan materi promosi &KIP PMKR

. Pelatihan/orientasi ttg program di lapangan


2. Tahapan Pelaksanaan

. Koordinasi dg mitra terkait*

. Kualitas promosi & KIP/Konseling

. Pembinaan & bimbingan


3. Tahapan Pengembangan/Lanjutan

. Integrasi pelayanan KB* & KR*


. Pengembangan jaringan pelayanan rujukan KB
& KR

4. Tahapan Kesinambungan

Pengembangan potensi masyarakat utk menjamin


kelangsungan* kegiatan dg memberdayakan potensi
yg ada di masyarakat
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai