Anda di halaman 1dari 29

Teori Komunikasi

Ns. Wahyu Sulfian


LATAR BELAKANG
Komunikasi merupakan sarana bagi
makhluk hidup untuk berbagi penget
ahuan, informasi dan pengalaman.
Dalam bidang sosial, teknologi telah
mempercepat terjadinya komunikasi
dan mampu mempererat hubungan
manusia dari berbagai belahan dunia
.
Menurut Rosenberg (2001:28), dengan be
rkembangnya penggunaan TIK ada lima p
ergeseran dalam proses pembelajaran yai
tu:
1) dari pelatihan ke penampilan
2) dari ruang kelas ke di mana dan kapan s
aja,
3) dari kertas ke on line atau saluran,
4) fasilitas fisik ke fasilitas jaringan kerja,
5) Dari waktu siklus ke waktu nyata.
Pengertian Komunikasi
Everett M. Rogers Komunikasi adalah proses
dimana suatu ide dialihkan dari sumber kepa
da suatu penerima atau lebih, dengan maksu
d untuk mengubah tingkah laku mereka.
Rogers & D. Lawrence Kincaid (1981) komunik
asi suatu proses dimana dua orang atau lebi
h membentuk atau melakukan pertukaran inf
ormasi dengan satu sama lainnya, yang pada
gilirannya akan tiba pada saling pengertian ya
ng mendalam.
Komunikasi adalah suatu proses penyam
paian pesan (ide, gagasan) dari satu pihak
kepada pihak lain agar terjadi saling mem
pengaruhi diantara keduanya.
komunikasi Sejarah

Komunikasi atau communicaton berasal dari b


ahasa Latin communis yang berarti 'sama'. Co
mmunico, communicatio atau communicare ya
ng berarti membuat sama nonverbal.

Secara sederhana komuniikasi dapat terjadi ap


abila ada kesamaan antara penyampaian pesan
dan orang yang menerima pesan.
Lanjutan.
Pada awalnya, komunikasi digunakan unt
uk mengungkapkan kebutuhan organis.
Sinyal-sinyal kimiawi pada organisme awa
l digunakan untuk reproduksi. Seiring den
gan evolusi kehidupan, maka sinyal-sinyal
kimiawi primitif yang digunakan dalam be
rkomunikasi juga ikut berevolusi dan me
mbuka peluang terjadinya perilaku yang l
ebih rumit seperti tarian kawin pada ikan.
.
Teori Komunikasi
menurut Littlejohn (1989), secara umum teori - teori komuni
kasi dapat dibagi dalam dua kelompok.
1. Teori-teori Umum (general theories).
a).Teori - teori Fungsional dan Struktural.
adanya kepercayaan atau pandangan tentang berfungsin
ya secara nyata struktur yg berada di luar diri pengamat.
b).Teori-teori behavioral dan cognitive.
memusatkan pengkajian nya pada diri manusia secara indi
vidual. Salah sutu konsep pemikiran nya yang terkenal ad
alah tentang model S-R (stimulus respon) dalam proses
informasi.
c).Teori-teori Konvensional dan Interaksional.
bahwa kehidupan sosial meruapakan suatu prose
s interaksi yg membangun, memelihara serta men
gubah kebiasaan - kebaisaan tertentu, termasuk d
alam hal ini bagasa dan simbol - simbol.
d). Teori - Teori Kritis dan Interpretif.
teori interpretif ;memahami pengalaman hidup m
anusia, atau untuk menginterpretasikan makna-m
akna teks.
Teori kritis berkaitan dengan cara-cara di mana ko
ndisi manusia mengalami kendala dan berusaha
menciptakan berbagai metode untuk memperbaik
i kehidupan manusia.
2. Teori-teori Kontekstual (contextual theori
es)
a) Komunikasi Intrapribadi (intrapersonal c
ommunication) adalah proses komunika
si yg terjadi dalam diri seseorang.
b) Komunikasi Antarpribadi (interpersonal c
ommunication) adalah komunikasi antar
perorangan dan bersifat pribadi, baik yg
secara langsung (tanpa medium) ataupu
n tidak langsung (melalui medium).
c).Komunikasi Kelompok (group communica
tion)
membahas tentang dinamika kelompok, e
fisiensi, dan efektivitas penyampaian info
rmasi dalam kelompok, pola dan bentuk i
nteraksi, serta pembuatan keputusan.
d).Komunikasi Organisasi (organizational co
mmunication) menunjuk pada pola dan b
entuk komunikasi yg terjadi dalam kontek
s dan jaringan organisasi.
e). Komunikasi Massa (mass communicatio
n) adalah komunikasi melalui media mass
a yg ditujukan kepada sejumlah khalayak
yg besar.
memfokuskan perhatiannya pada hal - ha
l yg menyangkut struktur media, hubunga
n media dan masyarakat, hubungan antar
media dan khalayak, aspek - aspek buday
a dari komunikasi massa, serta dampak at
au hasil komunikasi massa terhadap indiv
idu.
Macam-macam teori komunikasi
1. Teori Behaviorisme,perilaku berbahasa ser
ta hubungan antara stimulus dan respons.
2. Teori Humanisme, setiap siswa sebagai obj
ek pembelajaran memiliki alasan yang ber
beda dalam mempelajari bahasa.
3. Teori Informasi atau Matematis, komunika
si sebagai fenomena mekanistis, matemati
s, dan informatif: komunikasi sebagai trans
misi pesan dan bagaimana transmitter me
nggunakan saluran dan media komunikasi.
4.Teori Agenda Setting, asumsi,jika media membe
ri tekanan pada suatu peristiwa, maka media itu
akan mempengaruhi khalayak untuk mengangg
apnya penting.
5.Teori Uses and Gratifications (Kegunaan dan Kep
uasan), pengguna media memainkan peran aktif
untuk memilih dan menggunakan media terseb
ut.
6.Teori Dependensi Efek Komunikasi Massa
memfokuskan pada kondisi struktural suatu ma
syarakat yang mengatur kecenderungan terjadin
ya suatu efek media massa. Teori ini berangkat
7.Teori Konstruktvisme, manusia membent
uk versi mereka sendiri terhadap kenyata
an, mereka menggandakan beragam cara
untuk mengetahui dan menggambarkan s
esuatu untuk mempelajari pemerolehan
bahasa pertama dan kedua.
8. Teori Nativisme, setiap manusia dilahirka
n sudah memiliki bakat untuk memperole
h dan belajar bahasa.
9. Teori Kognitivisme,belajar disebabkan oleh
kemampuan kita menafsirkan peristiwa ata
u kejadian yang terjadi di dalam lingkungan.
Proses belajar bahasa terjadi menurut pola
tahapan perkembangan tertentu sesuai um
ur.
10.Teori Sibernetik, menghargai adanya 'perb
edaan', bahwa suatu hal akan memiliki perb
edaan dengan yang lainnya, atau bahwa ses
uatu akan berubah seiring perkembangan w
aktu. Pembelajaran digambarkan sebagai : I
NPUT => PROSES => OUTPUT.
11. Teori ketergantungan, khalayak tergantung k
epada informasi yang berasal dari media mas
sa dalam rangka memenuhi kebutuhan khalay
ak bersangkutan serta mencapai tujuan terte
ntu dari proses konsumsi media massa.
12. Teori The Spiral of Silence, terbentuknya pe
ndapat umum ditentukan oleh suatu proses s
aling mempengaruhi antara komunikasi mass
a, komunikasi antar pribadi, dan persepsi indi
vidu tentang pendapatnya dalam hubunganny
a dengan pendapat orang-orang lain dalam m
asyarakat
13. Teori inokulasi atau teori suntikan yang
pada mulanya ditampilkan olehMcguirei
ni mengambil analogi dari peristiwa medi
s.
14. Teori Kultivasi, menjelaskan keterkaitan
antara media komunikasi (dalam hal ini te
levisi) dengan tindak kekerasan.
15. Teori Birokrasi berhubungan dengan or
ganisasi masyarakat yang disusun secara i
deal.
16. Teori analisis transaksional, mengkaji se
cara mendalam proses transaksi (siapa-si
apa yang terlibat di dalamnya dan pesan
apa yang dipertukarkan).
17. Teori pengharapan nilai, kepuasan yang
Anda cari dari media ditentukan oleh sika
p Anda terhadap media --kepercayaan An
da tentang apa yang suatu medium dapat
berikan kepada Anda dan evaluasi Anda t
entang bahan tersebut.
18. Teori difusi inovasi,penyebaran dengan
proses perubahan sosial, di mana terdiri
dari penemuan, difusi (atau komunikasi),
dan konsekwensi-konsekwensi.
19. Teori norma budaya, media massa mela
lui penyajiannya yang selektif dan peneka
nannya pada tema-tema tertentu, mencip
takan kesan-kesan pada khalayak dimana
norma-norma budaya umum mengenai t
opik yang diberi bobot itu dibentuk denga
n cara-cara tertentu.
20. Standpoint Theory, bahwa pengalaman individu, p
engetahuan, dan perilaku komunikasi sebagian besa
r dibentuk oleh kelompok sosial dimana mereka akti
f, dari sinilah kita dapat menarik kerangka tentang si
stematika pengaruh kekuatan pembentuk identitas.
21. Teori Systematic Behavior (Hull),prinsip yang digun
akanya mirip dengan apa yang dikemukakan oleh pa
ra behavioris yaitu dasar stimulusrespon dan adany
areinforcement. bahwa suatukebutuhan atau kead
aan terdorong (oleh motif, tujuan, maksud, aspirasi,
ambisi) harus ada dalam diri seseorang yang belajar,
sebelum suatu respon dapat diperkuat atas dasar pe
ngurangan kebutuhanitu.
22. Teori Conectionism. adanya koneksi ant
ara reaksi dengan hasilnya itu Karena ada
nyalaw of effectterjadilah hubungan (co
nnection) atau asosiasi antara tingkah lak
u reaksi yang dapat mendatangkan sesuat
u denganhasil biaya(effect).
23.Teori administrasi, panduan preskriptif b
agi manajemen organisasi industri sesuai
penggunaan kaidah dan otoritas secara la
ngsung.
24. Teori fungsional, bahasa merupakan ma
nifestasi kemampuan kognitif dan efektif
untuk menjelajah dunia, untuk berhubung
an dengan orang lain dan juga keperluan t
erhadap diri sendirisebagai manusia.
25. Teori belajar sosial, peranan ganjaran da
n hukuman dalam proses belajar.
26. Teori Operant Conditioning Guru memili
ki peran dalam mengontrol dan mengarah
kan siswa dalam proses belajar sehingga t
ercapai tujuan yang diinginkan.
27. Teori Classical Conditioning (Pavlov dan
Watson) bahwa segala tingkah laku manu
sia. juga tidak lain adalah hasil daripada c
onditioning.Yakni hasil daripada latihanl
atihan atau kebiasaan-kebiasaan mereaks
i terhadap syaratsyarat/perangsang-pera
ngsang tertentu yang dialaminya di dalam
kehidupannya.
Pengaruh Teori Komunikasi Dalam Teknologi Pendidi
kan
Menurut Eric Ashby (1972) teknologi komunikasi t
elah menimbulkan revolusi yang keempat.
1. tugas mendidik para muda beralih dari orang tua
ke guru.
2. terjadi dengan dipergunakannya bahasa tulisan s
ebagai sarana pendidikan.
3. berlangsung dengan ditemukannya teknik percet
akan yang memungkinkan tersedianya buku seca
ra meluas.
4. perkembangan elektronik terutama dalam bentu
k radio, televisi, pita rekaman, dan komputer.
DampakPositifTeknologiKomunikasi P
ada Pendidikan :
1. Kemudahan mengakses berbagai inform
asi
2. Memperkaya program pembelajaran
3. Mengurangi/meminimalisasi biaya
4. Mengurangi waktu, sehingga dapat meni
ngkatkan produktivitas
5. Mempermudah penjadwalan
DAFTAR PUSTAKA
Miarso, Yusufhadi. 2004. Menyemai Benih Teknologi Pendidikan. Jakarta: Kencana.
Rogers, Everett M. 1986. Communication Technology The New Media in Society. London: The
Free Press.
Canggara, Hafied. 1998. Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: Rajawali Pers.
Rosihan, Suhli. 2008. Makalah Landasan Teori dan Teknologi Komunikasi.
(http://wijayalabs.wordpress.com/2008/06/15/landasan-teori-dan-teknologi-komunikasi/
Diunduh tanggal 28 September 2013 pukul 20.00 WIB

Anam, Khoirul. 2009. Definisi Komuikasi Menurut Para Ahli.


http://ikomumm.blogspot.com/2009/03/36-pengertian-komunikasi-menurut-para.html
Diunduh tanggal 28 September 2013 pukul 20.05 WIB

Bessie, Andrew. 2013. Teori Komunikasi Menurut Buku Little.


http://andrebessie.blogspot.com/2013/04/teori-komunikasi-menurut-buku-little.html
Diunduh tanggal 28 September 2013 pukul 20.30 WIB

Komunikasi, Gudang. 2011. Jenis-jenis Teori Komunikasi.


http://maribelajarkomunikasi.blogspot.com/2011/12/jenis-jenis-teori-komunikasi.html
Diunduh tanggal 29 September 2013 pukul 21.05 WIB

Kurniati, Renie. 2010. Macam-macam Teori Komunikasi.


http://reniekurniati.blogspot.com/2010/11/macam-macam-teori- komunikasi.html
Diunduh tanggal 29 September 2013 pukul 21.45 WIB

Anda mungkin juga menyukai