Anda di halaman 1dari 10

Tumbuh Kembang Remaja

Masa perubahan pada diri remaja baik meliputi perubahan


fisik maupun psikologis
Pertumbuhan Perubahan fisik yang ditandai dengan
bertambahnya ukuran berbagai organ tubuh

Perkembangan Proses bertambahnya kemampuan


dalam struktur dan fungsi tubuh.
REMAJA

Masa peralihan dr masa kanak-


kanak masa dewasa.
Proses awal kematangan organ
reproduksi manusia pubertas.

4 Nopember 2010
Micro Teaching 3
FAKTOR-FAKTOR YANG
MEMPENGARUHI

GENETIK
LINGKUNGAN
Remaja Awal Ciri khas :
(10-12tahun) Lebih dekat dengan teman
Ingin bebas
Lebih banyak memperhatikan keadaan tubuhnya

Remaja Tengah Ciri khas :


(13-15tahun) Mulai mencari jati diri
Mulai punya gebetan
Mengembangkan kemampuan berpikir abstrak

Remaja Akhir Ciri khas :


Mencari kebebasan diri
(16-19tahun) Pilih pilih dalam berteman
Mulai merasa jatuh cinta
Mampu berpikir abstrak
Tumbuh Kembang Remaja

Pertumbuhan Perubahan Perubahan


Fisik Fisik Psikis

Mudah terpengaruh oleh hal-hal


Remaja yang negatif dari lingkungan baru
PUBERTAS
Umumnya perempuan mengalami pubertas terlebih dahulu
dibandingkan laki-laki, yaitu sekitar 2 tahun lebih awal daripada
laki-laki.
Hal ini menjadi alasan wanita lebih dahulu tertarik secara seksual
dibandingkan laki-laki.

Perempuan mengalami pubertas pada usia 10-17 atau 10-18 tahun

Laki-laki mengalami pubertas pada usia 12-20 tahun


Pubertas pada Laki-laki

Mimpi Basah
Terjadi perubahan suara mejadi besar dan mantap.
Tumbuh rambut-rambut halus disekitar ketiak, kaki, tangan,
dan alat kelamin.
Tumbuh kumis.
Produksi keringat bertambah banyak.
Produksi minyak pada kulit kepala dan rambut meningkat,
muncul Jerawat.
Tumbuh jakun.
Pundak dan dada bertambah besar dan bidang.
Penis dan buah zakar membesar.
Pubertas pada Perempuan

Mulai menstruasi (menarch)


Payudara dan pinggul membesar.
Produksi minyak pada kulit kepala dan rambut
meningkat dan tumbuh jerawat.
Produksi keringat bertambah banyak.
Mulai tumbuh rambut di ketiak dan sekitar vagina.
Perubahan Psikologis pada Remaja
Remaja lebih senang berkumpul di luar rumah dengan
kelompoknya dan proses percintaan sudah dimulai.
Remaja lebih sering membantah atau melanggar aturan
orang tua.
Remaja ingin menonjolkan diri atau bahkan menutup
diri.
Remaja kurang mempertimbangkan maupun menjadi
sangat tergantung pada kelompoknya.
Hal tersebut diatas menyebabkan remaja menjadi lebih mudah
terpengaruh oleh hal-hal yang negatif dari
lingkungan barunya.

Anda mungkin juga menyukai