Anda di halaman 1dari 13

Anatomi & Histologi

GLANDULAE SUPRARENALES
Nilamsari Dara
KELENJAR
ENDOKRIN
Kelenjar hypofisis
anterior dan
posterior
Kelenjar thyroid
Kelenjar parathyroid
(4)
Kelenjar adrenal (2)
Kelenjar pankreas
(Islets of Langerhans)
Ovarium (2)
Testis (2)
Kelenjar pineal
Kelenjar thymus
GLANDULAE
SUPRARENALES
Merupakan organ
retroperitoneal yang berwarna
kekuningan pada polus superior
ren
Dikelilingi oleh fascia renalis
(tapi dipisahkan dari ginjal o/
lemak perineal)
Tiap kelenjar mempunyai
korteks=kekuningan, medulla=
coklat tua
Dextra= pyramid
Sinistra= bulan sabit
Kelenjar adrenal pada
manusia panjangnya
4-6 cm, lebar 1-2 cm,
dan tebal 4-6 mm.
Bersama-sama
kelenjar adrenal
mempunyai berat
lebih kurang 8 g,
tetapi berat dan
ukurannya bervariasi
bergantung umur dan
keadaan fisiologi
perorangan.
Vaskularisasi
Arteri:
Frenika inferior a. suprarenalis superior
Aorta a. suprarenalis media
A. renalis arteri suprarenalis inferior
Vena:
Sebuah vena keluar dari masing masing hilus
g.suprarenalis & mengalirkan darahnya ke
Kanan vena cava inferior
Kiri vena renalis
Limfe nodi aortici laterales
Saraf serabut preganglion simpatis berasal dari
n.splanchnicus
HORMON YANG TERDAPAT PADA
GLANDULAE SUPRARENALES
KORTEKS
1. Zona glomerulosa
Mineralokortikoid
aldosteron mengatur keseimbangan
air dan elektrolit
2. Zona fasikulata
Glukokortikoid
mensekresi hormon glukokortikoid
(kortisol dan kortison)
mempengaruhi metabolisme glukosa,
lemak dan protein, KH
3. Zona retikularis
Hormon seks (dihidroepiandrosteron)
-androgen
-estrogen
-progesteron
MEDULA
Medula adneral memproduksi hormon adrenalin
epinefrin & norepinefrin
Epinephrin : denyut jantung, metabolisme,
konsumsi oksigen dan glukosa darah,
vasokontriksi di kulit dan organ viseral,
vasodilatsi koroner dan skeletal
Norepinephrin : tekanan darah dan
menstimulasi otot jantung
HISTOLOGI
KORTEKS
Zona glomerulosa
13 % volume kelenjar
Sel kolumnar tersusun berkelompok
Stimulasi angiotensin II & ACTH homon mineralokortikoid
(Aldosteron & deoksikortikosteron)
Mineralokortikoid: homeostasis cairan & elektrolit
Zona fasikulata
80 % volume kelenjar
Sel tersusun radier
Sel mengandung lemak dalam vakuola (Spongiosit)
Stimulsi ACTH hormon glukokortikoid (kortisol & kortikosteron)
Glukokortikoid: metabolisme KH, lemak, prot
Zona Retikularis
7 % volume kelenjar
Sel asidofil saling beranastomosis, pigmen
lipofuschin
Stimulasi ACTH hormon androgen
(dehidroepiandrosteron & androstendion) &
glukokortikoid
MEDULA
Sel kromafin
Modifikasi neuron postganglion yang berfungsi
sekretori
Granula + garam kromafin : coklat tua
Produksi katekolamin (epinefrin &
norepinefrin), enkefalin
Dapat ditemukan vena kecil, vena medularis.

Anda mungkin juga menyukai