Anda di halaman 1dari 14

BIOLOGI

Sistem Pencernaan Manusia


Usus Besar, Rektum, Anus

SMA NEGERI 1 SEMARAPURA


2013/2014
Nama Kelompok :
1.Kadek Dyah Utami Dewi (02)
2.Tjokorda Istri Agung Dwi Pradnyani (03)
3.Komang Ayu Triska Prabandari (07)
4.Ni Putu Lissa Angga Christina (26)
5.Ni Kadek Diah Widiastiti Kusumayanti (29)
6.Luh Putu Sri Adnyani (30)
Sistem Pencernaan Makanan

A. Usus Besar

B. Rektum

C. Anus
A. Usus Besar
Usus besar merupakan lanjutan dari usus
halus yang tersusun seperti huruf U terbalik
dan mengelilingi usus halus dari valvula
ileosekalis sampai ke anus.
Bagian Usus Besar
Usus besar terdiri dari 5 bagian utama dan 1 bagian tambahan
yaitu :

1. Sekum

2. Kolon Naik (ascendens)

3. Kolon Mendatar (transversum)

4. Kolon Bawah (descendens)

5. Kolon Sigmoid

6. Ampendiks
Bagian Bagian Usus Besar :
2. Kolon Atas
1. Sekum (ascendens)
4. Kolon Bawah
3. Kolon Mendatar (transversum) ( descendens)
5. Kolon Sigmoid 6. Apendiks
Fungsi Usus Besar
Usus besar memiliki beberapa fungsi antara lain :

1. Menjaga keseimbangan cairan dan elektrolit, dengan cara menyerap


air.

2. Menyimpan dan mengeleminasi sisa makanan

3. Mendegradasi bakteri.

4. Mendorong sisa makanan hasil pencernaan (feses) keluar dari tubuh.


Pengeluaran feses dari tubuh defekasi.

5. Membentuk massa feses.


Menu
B. Rektum
Rektum berasal dari bahasa latin yaitu
regere yang artinya meluruskan atau
mengatur.
Bagian Rektum
Rektum terdiri atas dua bagian yaitu :

1. Rektum propia

2. Rektum onalis rekti


Fungsi Rektum
Rektum berfungsi sebagai tempat penyimpanan sementara
feses.

Menu
C. Anus
Anus merupakan lubang pada ujung
saluran pencernaan. Dari lubang ini, sisa -
sisa makanan yang tidak dicerna dan
dipakai dikeluarkan.
Proses Devekasi

Anda mungkin juga menyukai