Anda di halaman 1dari 13

DIVERTIKOLOSIS

Oleh :
Nisa Wati 12100113003

Preseptor :
Hidayat Wahyu Aji,dr.,Sp.Rad
Definisi
kelainan umum yang ditandai oleh hipertrofi
otot polos kolon yang menyebabkan
terbentuknya penonjolan menyerupai kantung
di antara serat-serat otot yang menebal.
terdapat herniasi pada mukosa dan submukosa
pada tempat-tempat yang lemah pada dinding
usus. sigmoid merupakan daerah yang paling
sering terkena (>90%) namun dapat terbentuk
divertikula dari setiap bagian kolon.
Peradangan akut dari divertikulum
menyebabkan divertikulitis
Lapisan Kolon
Tunika mukosa terdiri dari epitel kolumnar
simpleks
Tunika submukosa merupakan jaringan ikat
longgar yang banyakmengandung pembuluh
darah, sel lemak dan nervus pleksus Meissner.
Tunika muskularis terdiri atas otot sirkular
bagian dalam dan otot longitudinal bagian luar.
Tunika serosa/adventitia merupakan peritoneum
visceral dengan epitels quamous simpleks yang
diisi oleh pembuluh darah dan sel-sel lemak.
Patofisiologi
Peningkatan tekanan intralumen
Diet rendah serat menyebabkan terjadinya
peningkatan tekanan intralumenkolon
sehingga menyebabkan herniasi mukosa
melewati lapisan dinding ototkolon yang
menebal dan memendek
Kelemahan otot dinding kolon
Sebagian besar asimptomatik
Divertikulosis yang nyeri :
Nyeri pada fossa iliaka kiri
Konstipasi
Diare.
Divertikulosis akut :
Malaise
Demam
Nyeri dan nyeri tekan pada fossa iliaka kiri
dengan atau tanpa teraba massa
Distensi abdomen
Perforasi : Peritonitis + gambaran
diverticulitis-
Obstruksi usus besar :
Konstipasi absolute
Distensi
Nyeri kolik abdomen
Muntah
Fistula : kekandungkemih, vagina, atau
usushalus
Perdarahan saluran cerna bagian bawah :
spontan dan tidak nyeri
Pemeriksaan penunjang
radiologis
Barium enema
Ultrasonografi, CT, dan
angiografi mesenterika untuk
mengetahui komplikasi
Barium Enema
spasme segmental dan penebalan
otot yang mempersempit lumen
dan memberikan gambaran saw-
toothedappearance.
kantung yang keluar seperti
penonjolan bulat yang rata dari
dinding usus
Diferential Diagnosis

Sindrom Usus Iritatif (Irritable bowel


syndrome)
PenyakitInflamasiUsus
(InflamatoryBoweldisease)
Karsinoma Kolorektal
Komplikasi

Perdarahan rektum (hematokezia)


Abses, Perforasi, dan Peritonitis
Fistula
Obstruksi Usus

Anda mungkin juga menyukai