Anda di halaman 1dari 12

Konsep Risiko & Risiko dalam

Pelayanan Kesehatan

PELATIHAN MANAJAMEN RISIKO & MANAJEMEN MUTU


BAGI PETUGAS PUSKESMAS DI KOTA SURABAYA
18 - 19 FEBRUARI 2016
Risiko

Kemungkinan terjadinya suatu kejadian dimasa yang


akan datang yang bisa menimbulkan kerusakan
Kemungkinan terjadinya suatu efek samping dari suatu
kegiatan tertentu
Kemungkinan terjadinya efek buruk dan yang tidak
dikehendaki dari suatu kegiatan atau peristiwa
Variasi atau penyimpangan dari hasil yang diharapkan
Ketidakpastian terhadap besarnya kerugian
Risiko

Ketidakpastian
Merupakan ketidakpastian atas terjadinya
suatu peristiwa dimasa yang akan datang dan
menimbulkan kerugian
Ketidakpastian . terjadinya suatu peristiwa &
ketidakpastian besarnya kerugian yang timbul
akibat peristiwa
Setiap organisasi selalu dalam keadaan berisiko
ketidakpastian
Karakteristik Utama Risiko

Kejadian / peristiwa (event) dimasa yang


akan datang
Merupakan ketidakpastian (uncertainty) atas
terjadinya suatu peristiwa
Merupakan ketidakpastian besarnya
kerugian (loss) yang timbul akibat
ketidakpastian terjadinya suatu peristiwa
Penyebab Ketidakpastian

Adanya tenggang waktu antara


perencanaan sampai kegiatan berakhir
makin panjang tenggang waktu, makin
besar ketidakpastian
Keterbatasan informasi
Keterbatasan pengetahuan / kemampuan
/ teknologi dalam pengambilan keputusan
Konsep Risiko
Hazard Peril Losses

Hazard : Suatu keadaan atau kondisi yang dapat menyebabkan


atau memperbesar kemungkinan terjadinya peril/kejadian
tertentu (perilaku tidak hati-hati yang menyebabkan
meningkatnya kemungkinan terjadinya kerugian)
Contoh : tidak mengunci pintu
mengendarai kendaraan secara tidak wajar

Peril : Suatu kondisi (penyebab langsung) yang dapat


menimbulkan suatu kerugian
Contoh : kecurian, kecelakaan, kematian

Losses : kerugian yang diderita akibat dari kejadian yang tidak


diharapkan tapi ternyata terjadi
Hazard
Moral hazard : berkenaan dengan sikap, mental,
pandangan hidup, kebiasaan, lingkungan yang
dapat memperbesar terjadinya suatu peril maupun
memperbesar terjadinya kerugian
Morale hazard : seseorang yang tidak mau
menderita kerugian, akan tetapi karena merasa
telah memperoleh jaminan, baik atas diri sendiri atau
harta bendanya secara tidak sadar menjadi
ceroboh atau kurang hati-hati, sehingga
memperbesar kemungkinan terjadinya peril atau
menderita suatu kerugian
Hazard
Physical hazard : hazard yang berkenaan dengan
aspek fisik dari risiko yang besar kemungkinannya
dapat menimbulkan atau memberpesar suatu
kerugian, baik dari segi terjadinya maupun tingkat
keparahannya
Legal hazard : perbuatan yang mengabaikan
peraturan atau perundangan yang berlaku,
sehingga memperbesar kemungkinan terjadinya
kerugian
Sumber Kerugian akibat Adanya
Kejadian yang tidak diharapkan

kerusakan properti,
kerugian harta benda,
hilangnya pendapatan atau peningkatan
biaya karena kerusakan atau kehilangan harta
benda,
kewajiban kepada orang lain sebagai akibat
dari cedera orang atau properti, kecacatan,
kematian. Kehilangan waktu dan biaya untuk
memenuhi kewajiban kepada orang lain
Menghitung Losses

Normative Standar
Market Value
Replacement Cost
Element Risiko

Frequency kemungkinan kejadian, tingkat


keseringan kejadian
Severity konsekuensi dari kejadian, dampak
kejadian
Public Perception (corporate perception) sangat
subyektif !!!
Confidence in Our Estimates. kualitas data &
informasi, teknologi dan pengetahuan dalam
mengolah data

Anda mungkin juga menyukai