Anda di halaman 1dari 13

Laporan Jaga perinatal 28 Juli

2016

Konsulen: dr. Jumnalis, Sp.A

KEPANITERAAN KESEHATAN ANAK & REMAJA


RSUD Dr. M. Yunus BENGKULU
2016
Anamnesis
Identitas Bayi : Identitas Orang Tua:
Nama : By Ny. N Nama : Ny. N
Umur : 8 hari Usia : 25 tahun
Jenis Kelamin : Laki-laki Agama : Islam
Berat badan : 2600 gram Pendidikan : S1
Masuk tanggal : 27 Juli Pekerjaan : PNS
2016
Subjective
KU : Badan kuning sejak 3 hari SMRS
RPS :
Bayi rujukan dari RS UMI dengan ikterik sejak 3 hari
SMRS. Bayi terlihat kuning awalnya pada daerah
wajah. Keluhan tidak disertai demam. Muntah (-),
BAK dan BAB normal.
Subjective
RPK :
Riwayat penyakit yang sama dalam keluarga tidak ada.
Riwayat Nutrisi :
ASI
Riwayat Kehamilan Ibu:
Usia kehamilan 39 minggu. Ibu memeriksakan kehamilan
di dokter kandungan. Obat-obatan yang diminum saat
hamil adalah vitamin dari dokter. Demam saat hamil
(-), Keputihan saat hamil (-), Nyeri perut (-), Nyeri BAK
(-).
Subjective
Riwayat Persalinan :
P1A0 lahir SC a/i DKP di RS UMI, langsung menangis,
ketuban jernih, BL 2.700 gr
Objective
Kesan umum : Tampak sakit ringan
Aktivitas : aktif
Refleks isap = kuat
Tangis = kuat
Tonus otot = baik
Nadi : 138 x/menit
Pernapasan : 48x/menit
Suhu : 36,2 C
Kepala Normocephali, rambut hitam, bentuk kepala
lonjong, deformitas tidak ada, benjolan tidak ada,
Caput suksadenum tidak ada, cephal hematom tidak
ada.
Mata Konjungtiva palpebra tidak anemis, sklera ikterik,
edema palpebra tidak ada

Hidung Nafas cuping hidung ada, tidak ada sekret.

Telinga Tidak ada sekret, nyeri tekan tragus - / -, nyeri


tekan mastoid - / -

Mulut Bibir tidak sianosis, mukosa bibir basah (+), lidah


tidak kotor.

T1-T1, faring tidak hiperemis

Leher Tidak ada pembesaran KGB, kelenjar tiroid tidak


teraba membesar
Thorax I Gerakan dinding dada statis dinamis, simetris kiri kanan.
Pulmo Retraksi dinding dada (-)
P Ekspansi dada simetris kanan = kiri

P -

A Suara napas vesikuler, wheezing ( -), Rk (-)


Cor I Iktus kordis tidak terlihat

P Iktus Cordis tidak teraba

P -

A Bunyi Jantung I-II normal, murmur (-), gallop (-), irama


reguler
Abdomen I Datar, supel, benjolan (-)

P nyeri tekan (-),


hepar lien tidak teraba
P

A Bising usus (+) normal


Genitalia Laki-laki, tidak ada kelainan

Anus ada
Extrimitas akral hangat +/+, edema -/-, CRT < 2
Superior
Extrimitas akral hangat +/+, edema -/-, CRT < 2
inferior

Kulit Sianosis dari kepala hingga perut


Laboratorium
Bilirubin total 19
Leukosit 5.800
Hb 15,2
Assesment

- Hiperbilirubinemia e.c. Breast feeding


jaundice
Plan
- Hangatkan
- Fototherapi 1 x 24 jam
- ASI OD jika ASI tidak cukup ditambahkan ASI 30 cc/2 jam
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai