Anda di halaman 1dari 15

Latar Belakang

Munculnya berbagai penyakit sering menyerang


anak usia sekolah (usia 6-10), ternyata
umumnya berkaitan dengan PHBS.
Anak sekolah sebagai penerus bangsa yang
perlu dijaga.
Usia awal sekolah merupakan masa ke emasan
untuk menanamkan nilai nilai PHBS, tetapi
belum dimanfaatkan secara optimal
Menanamkan nilai-nilai PHBS disekolah
merupakan kebutuhan mutlak dan dapat
dilakukan melalui pedekatan Usaha Kesehatan
Sekolah (UKS).
PERILAKU TIDAK
SEHAT PERILAKU
MERUPAKAN SALAH SATU
PENYEBAB
MASALAH KESEHATAN

Si kecil tak mengerti makna kebersihan dan penyakit


Dia hanya tahu bermain dan bermain
Bahkan limbahnya yang tak sedap pun dijadikannya mainan
Asik bermain dan tertawa

Kita bukan si kecil


Kita mampu membersihkan sampah dan tinja kita
Tanpa mengotori tetangga
Dan semakin dewasa
Tempat Perindukan
Nyamuk Aedes
4
SEKUMPULAN PERILAKU YANG DIPRAKTEKKAN ATAS
DASAR KESADARAN SEBAGAI HASIL
PEMBELAJARAN YANG MENJADIKAN
INDIVIDU/KELOMPOK DAPAT MENOLONG DIRINYA
SENDIRI DALAM BIDANG KESEHATAN DAN
BERPERAN AKTIF DALAM MEWUJUDKAN DERAJAT
KESEHATAN MASYARAKAT

TEMPAT BERKUMPULNYA DAN BERAKTIFITAS BAGI


SISWA DALAM MENIMBA ILMU PENGETAHUAN.
Penyuluhan di Kegiatan dokcil di sekolah
sekolah

Kampanye Hidup Bersih Berbasis Sekolah


Gerakan cuci tangan di sekolah
Kampanye PHBS di Sekolah

7
Kampanye PHBS di Sekolah

Diskes Jabar 2009 8


UPAYA UNTUK MEMBERDAYAKAN SISWA, GURU, DAN
MASYARAKAT LINGKUNGAN SEKOLAH AGAR TAHU,
MAU DAN MAMPU MEMPRAKTEKKAN PHBS DAN
BERPERAN AKTIF DALAM MEWUJUDKAN
SEKOLAH SEHAT

PHBS SEKOLAH
STRATA PRATAMA PHBS SEKOLAH
STRATA UTAMA

PHBS SEKOLAH
STRATA MADYA
Strata Pratama Strata Madya Strata Utama

Memelihara rambut 1- 7 perilaku di Perilaku di strata


agar bersih dan rapih Pratama Madya, ditambah :
Pakaian bersih & rapih Memberantas jentik Mengkonsumnsi
nyamuk jajanan sehat dari
kantin sekolah
Kuku pendek dan Jamban bersih dan Menimbang berat
bersih sehat badan dan ukur tinggi
setiap bulan
Sepatu bersih dan Menggunakan air
rapih bersih
Olahraga teratur Cuci tangan dgn air
mengaluir dan sabun
Tidak merokok di Buang sampah ke
sekolah tempat sampah yang
terpilah
Tidak menggunakan
Napza
Kepmenkes no 1114/Menkes/SK/X/2004
tentang Pedoman Pelaksanaan Promosi
Kesehatan di Daerah

Kepmenkes no 1429?Menkes/SK?XII/2006
tentang Pedoman Penyelenggaraan Kesehatan
Lingkungan di Lingkungan Sekolah

Gerakan Sadar PHBS melalui kebijakan berupa


Nota Kesepahaman antara Pemerintah propinsi
Jawa Barat dengan Tim Penggerak PKK Propinsi
Jawa Barat no 147.14/03/Otdakra/2009 dan
01/NK/PKK.Prov jabar?II/2009 tentang
Gerakan Sadar PHBS
Tujuan Umum

Memberdayakan setiap siswa, guru dan masyarakat


lingkungan sekolah agar tahu, mau dan mampu menolong
diri sendiri di bidang kesehatan dengan menerapkan PHBS
dan berperan aktif dalam mewujudkan sekolah sehat

Tujuan Khusus
1.Meningkatkan pengetahuan tentang PHBS bagi setiap
Siswa, Guru, dan masyarakat lingkungan sekolah
2. Meningkatkan peran serta aktif setiap siswa, guru dan
Masyarakat lingk sekolah dalam ber PHBS di sekolah
3. Memandirikan setiap siswa, guru dan masyarakat
lingkungan sekolah dalam ber PHBS
1. Siswa
2. Warga Sekolah
(Kepala Sekolah, Guru, KAryawan sekolah,
Komite Sekolah, Orang Tua Siswa)
3. Masyarakat Lingkungan Sekolah
(penjaga kantin, satpam. dll)
Larangan merokok

Anda mungkin juga menyukai