Anda di halaman 1dari 17

Oleh:

Fadjriansyah Wahid
N 111 15 049
Kepanitraan Klinik Bagian Radiologi Undata
Pembimbing Klinik: dr. Robert Mangiri, Sp. Rad, M.Sc
Radiologi merupakan
cabang ilmu kedokteran
yang menggunakan energi
ion / non ion dapat di
gunakan sebagai sarana
diagnosis (normal/sakit) dan
terapi (radiasi dan
fisioterapi). Radiologi
menggunakan sinar
roentgen / sinar X untuk
menghasilkan suatu
gambaran radiografi
Sinar X adalah pancaran
gelombang elektromagneik
yang sejenis dengan
gelombang radio, panas,
cahaya dan UV tetapi
dengan panjang gelombang
yang sangat pendek.
Tidak dapat diliat

Mengalami atenuasi

Membutuhkan tegangan lsitrik yang tinngi untuk proses terjadinya

Memiliki daya tembus yang tinggi

Memiliki efek fotografis

Mempunyai frekuensi gelombang yang tinggi

Menimbulkan efek biologis

Tidak dapat dibelokkan oleh medan magnet

Kecepatannya sama dengan kecepatan cahaya (3 x 10 m/s)


Panjang gelombangnya sangat
pendek

Sinar tak tampak

Dapat menyebabkan nekroktik


jaringan tubuh

Tidak difokuskan oleh lensa


Film rontgen terbagi menjadi tiga, screen film yang pengunaannya
selalu dalam intensifying screen, nonscreen film yang penggunaannya
Film Roentgen tanpa intensifying screen dan dari sensivitas, ada yang blue sensitive
(film X-Ray) dan green sensitive

yang terbuat dari kardus khusus yang mengandung lapisan tipis emulsi
fosfor dengan bahan pengikat yang sesuai. Yang banyak digunakan
Intensifying adalah kalsium tungstat
screen

suatu tabung (container) tahan cahaya yang berisi 2 buah intensifying


screen yang memungkinkan untuk dimasukkan film rontgen di antara
Kaset keduanya dengan mudah.
alat untuk mengurangi atau mengeliminasi radiasi hambur agar tidak
sampai ke film rontgen. Gris terdiri atas lajur-lajur tipis timbale yang
Grid (kisi- disusun tegak di antara bahan-bahan yang tembus radiasi.
kisi)

Suatu alat yang digunakan untuk proteksi dalam menghindari batas


Alat-alat sinar
proteksi

suatu tabung (container) tahan cahaya yang berisi 2 buah intensifying


screen yang memungkinkan untuk dimasukkan film rontgen di antara
Marker keduanya dengan mudah.
suatu area atau tempat dilakukan
pengolahan film sebelum dan sesudah di
expose (dari bayangan laten menjadi
tetap).
Tempat untuk mengisi dan mengeluarkan film dari
kaset

Tempat untuk memasukkan film pada automatik


prosessor

Tempat pemeliharaan kaset, intensyfing screen, dan


automatic processor.

Tempat penyimpanan unekspose film.

Tempat membuat duplikasi dan subtraksi film.

Tempat melakukan silver recovery


Wet Side
Bak yang berisi air mengalir, tanki
pembangkit (developer), tanki penetap
(fixer)

Dry Side
Lemari untuk menyimpan film sinar x,
kaset-kaset, film hanger, dll
1. Pencucian Manual
2. Pencucian semi autmatic
3. Full automatic
Malueka. 2007. radiologi Diagnostik. Pustaka
Cendekia Press, Yogyakarta

http://www.portalradiografi.web.id/berita-114-
kontras-radiografi.html

http://www.scribd.com/doc/94406086/Bahan-
Kontras-Makalah

http://radiologymasterclass.co.uk

Anda mungkin juga menyukai