Anda di halaman 1dari 4

PENGUKURAN

Hasil pengukuran berupa angka-angka atau disebut sebagai hasil


numerik selalu merupakan nilai pendekatan.
Umumnya hasil pengukuran sebuah benda mengandung arti bahwa
bilangan yang menyatakan hasil pengukuran tersebut.
Jika sebuah tongkat panjangnya ditulis 15,7 centimeter. Secara
umum panjang batang tersebut telah diukur sampai dengan
perpuluhan centimeter dan nilai eksaknya terletak di antara 15,65
cm hingga 15,75 cm.
Seandainya pengukuran panjang tongkat tersebut dinyatakan
sebagai 15,70 cm berarti pengukuran tongkat telah dilakukan
hingga ketelitian ratusan centimeter.
ANGKA PENTING
Angka penting adalah angka hasil pengukuran
atau angka yang diketahui dengan cukup
baik berdasarkan keandalan alat ukur yang
dipakai

Misalnya dilaporkan hasil pengukuran massa


sebuah benda 5,4628 gram, dapat dinyatakan
bahwa hasil pengukuran tersebut memiliki 5
angka penting
Berikut aturan angka penting yang umum :
1. Angka yang bukan nol adalah angka penting,
misal :
14569 = 5 angka penting,
2546 = 4 angka penting

2. Angka nol di sebelah kanan tanda desimal dan tidak


diapit bukan angka nol bukan angka penting,
misal :
25,00 = 2 angka penting
25,000 = 2 angka penting
2500 = 4 angka penting ( mengapa ? sebab tidak ada
tanda desimalnya)
2500,00 = 4 angka penting
3. Angka nol yang terletak di sebelah kiri angka bukan
nol atau setelah tanda desimal bukan angka penting.
Misal :
0,00556 = 3 angka penting
0,035005 = 5 angka penting (karena angka nol diapit
oleh angka bukan nol)
0,00006500= 4 angka penting

4. Angka nol yang berada di antara angka bukan nol


termasuk angka penting.
Misal :
0,005006 = 4 angka penting

Anda mungkin juga menyukai