Anda di halaman 1dari 12

MORNING

REPORT
kamis, 31 agustus
2017
An. S (13 tahun)

Keluhan utama:
Benjol dan nyeri diatas hidung

MOI:
Pasien datang ke IGD RSU UKI dengan keluhan benjol dan nyeri di atas hidung karena ditonjok
adiknya 30 menit SMRS. Hidung pasien sempat mimisan setelah ditonjok adiknya. Mual(-) muntah
(-), benturan kepala (-)

TOI : 08.35 WIB


TOA : 09.05 WIB
Primary Survey

L : Gerakan dinding dada simetris


F : Hembusan nafas (+), RR : 18x/menit
A L : Gurgling (-), Stridor (-), Snoring (-)
CLEAR

I : Jejas pada thorax (-), distensi vena jugularis (-), deviasi trakea (-)
P : Pernapasan simetris kanan = kiri,
P : Sonor / Sonor

B
A : BND vesikuler kanan = kiri, Rh -/-, Wh -/-, 18x/menit
CLEAR

Akral hangat, CRT <2, Sianosis (-/-), Nadi: 73x/menit, TD: 120/80 mmHg
CLEAR
C
Kesadaran : E4M6V5, kompos mentis
Pupil : Bulat, Isokor 3mm/3mm , RCL +/+, RCTL +/+
Tidak terdapat lateralisasi
D CLEAR

Tidak terdapat jejas yang mengancam nyawa


CLEAR
E
Secondary Survey
Disangkal
A

disangkal
M

disangkal
P

Pasien terakhir makan jam 9.00


L

Pasien datang ke IGD RSU UKI dengan keluhan benjol dan nyeri di atas hidung karena ditonjok adiknya 30 menit SMRS. Hidung pasien sempat mimisan
setelah ditonjok adiknya. Mual(-) muntah (-), benturan kepala (-)
E
Status Generalis
Kepala Normocephali, hematom (+) dihidung bagian atas sampai glabela
kurang lebih 3cm, nyeri daerah hematom (+), penciuman normal,
krepitasi (-)
Mata Hematom -/-, CA -/-, SI -/-
Leher Jejas (-), trakea ditengah, KGB tidak teraba membesar
Thoraks I: Pergerakan dinding dada simetris
P: vokal fremitus simetris
P: sonor/sonor
A: BND vesikuler, rh -/-, wh -/-, BJ I & II reguler, gallop (-) murmur (-)
Abdomen I: perut tampak datar
A: bising usus (+) 4x/menit
P: nyeri tekan (-), defence muscular (-)
P: nyeri ketok (-)
Kulit & Kelamin DBN
Ekstremitas Akral hangat (-), CRT <2 jejas (+)
Status Lokalis
Regio Nasal

I : hematoma (+), perdarahan aktif (-)


P : nyeri (+), hangat (+), krepitasi (-)
PEMERIKSAAN
PENUNJANG
ctscan
Diagnosis

Kontusio jaringan lunak + hematom regio nasal


Tatalaksana

Asam mefenamat 3x500 mg


Pasien boleh pulang

Anda mungkin juga menyukai