Anda di halaman 1dari 10

HIGIENE INDUSTRI

Sistem Pengendalian Bising di Tempak Kerja

KELOMPOK 3
SUPARNINGSIH K11115042
ST. KHADIJAH SAID K11115062
ANUGRAHWANSYAH K11115541

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT


UNIVERSITAS HASANUDDIN
MAKASSAR
2017 1
PEMBAHASAN

1
PENGERTIAN BISING

2 DAMPAK BISING BAGI PEKERJA

SISTEM PENGENDALIAN BISING


DI TEMPAT KERJA

3
PENERAPAN HCP (Hearing Conservation
Program) DI INDUSTRI
DEFINISI BISING Bunyi atau suara didengar sebagai rangsangan pada
sel saraf pendengaran dalam telinga oleh gelombang
MENURUT
longitudinal yang ditimbulkan getaran dari sumber
SUMAMUR 2009 bunyi atau suara dan gelombang tersebut merambat
melalui media udara atau penghantar lainnya, dan
manakala bunyi atau suara tersebut tidak dikehendaki
oleh karena mengganggu atau timbul diluar kemauan
orang yang bersangkutan, maka bunyi-bunyian atau
suara demikian dinyatakan sebagai kebisingan
(Sumamur, 2009).

3
SISTEM PENGENDALIAN BISING DI TEMPAT KERJA

Menghilangkan Kebisingan dari Sumber Suara

Menghilangkan Transmisi Kebisingan Terhadap Manusia

Melakukan Pengendalian Secara Teknik

Mengadakan Perlindungan Terhadap Karyawan

4
SISTEM PENGENDALIAN BISING DI TEMPAT KERJA

MENGHILANGKAN KEBISINGAN MENGHILANGKAN TRANSMISI


DARI SUMBER SUARA KEBISINGAN TERHADAP
MANUSIA
Mengganti beberapa alat dengan
alat lain yang lebih sedikit Mengurangi kebisingan dengan
menimbulkan bunyi menutup atau menyekat mesin
yang mengeluarkan bising

5
SISTEM PENGENDALIAN BISING DI TEMPAT KERJA

MELAKUKAN PENGENDALIAN
SECARA TEKNIK MENGADAKAN PERLINDUNGAN
TERHADAP KARYAWAN
Proses Penggendalian dimana
harus memperhatikan Desain yang Melakukan perlindungan diri
baik, Pengoperasian alat yang terhadap karyawan yang salah
benar, dan Perawatan alat atau satunya yaitu dengan menggunakan
mesin yang teratur Alat Pelindung Diri

6
APD KEBISINGAN BESERTA KEUNTUNGAN DAN KERUGIANNYA

KEUNTUNGAN KERUGIAN

Mudah dibawa karena ukurannya yang Memerlukan waktu yang lama ear muff
kecil. untuk pemasangan yang tepat.

Relatif lebih nyaman dipakai ditempat Tingkat proteksinya lebih kecil daripada
kerja yang panas. ear muff.

Tidak membatasi gerakan kepala Sulit untuk dimonitoring di tempat kerja.

Harga relatif lebih murah daripada ear Hanya dapat dipakai oleh saluran telinga
muff. yang sehat.

Dapat dipakai dengan relatif tanpa


dipengaruhi oleh pemakaian kacamata,
anting, dan rambut.

7
APD KEBISINGAN BESERTA KEUNTUNGAN DAN KERUGIANNYA
KEUNTUNGAN KERUGIAN
Atenuasi suara ear muff umumnya lebih Tidak nyaman dipakai ditempat kerja
besar daripada ear plug. yang panas.

Satu ukuran ear muff dapat digunakan Efektivitas dan kenyamanan penggunaan
oleh beberapa orang dengan ukuran dipengaruhi oleh pemakai kacamata,
telinga yang berbeda. tutup kepala, anting, dan rambut.
Mudah dimonitor pemakaiannya oleh Relatif tidak mudah dibawa atau
pengawas. disimpan.

Dapat dipakai pada telinga yang Dapat membatasi gerakan kepala pada
terkena infeksi ringan. ruang kerja yang agak sempit dan harga
relatif lebih mahal dari ear plug.
Tidak mudah hilang (terselip). Pada penggunaan yang terlalu sering
atau bila mana pita penghubung yang
berpegas sering ditekuk oleh
pemakainya, maka daya atenuasinya
akan berkurang. 8
PENERAPAN HCP DI
INDUSTRI
Program yang dapat dilakukan dalam
industri untuk melindungi tenaga kerja dari
pengaruh kebisingan ditempat kerja
dikenal dengan nama HCP (Hearing
Conservation Program). Hearing
Conservation Program atau program
perlindungan pendengaran adalah salah
satu program kesehatan kerja yang wajib
dilaksanakan disebuah perusahaan.
Terutama perusahaan yang memiliki
lingkungan kerja yang bising. 9
PEMAHAMAN DAMPAK BISING BAGI PEKERJA

DAMPAK KESEHATAN

DAMPAK KEBISINGAN TERHADAP


DAYA KERJA DAN PEKERJAAN 03
DAMPAK BISING TERHADAP
PENDENGARAN 02
01
10

Anda mungkin juga menyukai