Anda di halaman 1dari 28

ASPEK MATEMATIS

Kebutuhan penyejukan dalam ruangan

Marianus Bahantwelu
2017/2018
Absorpsi permukaan yang dicat adalah rata-rata dari absorpsi bahan dinding
dan absorpsi cat.

= (w + p ) / 2

Dinding bata merah (w = 0,89) jika dicat warna putih mengkilap (w = 0,25)
akan menghasilkan

= (w + p ) / 2
= (0,89 + 0,25) /2
= 0,57

Hal ini berarti permukaan yang menyerap banyak radiasi paans dapat
dikurangi dengan mengecatnya menggunakan warna terang
Pada daerah tropis, keseimbangan termal dirumuskan menjadi:

Qi + Qs + Qc + Qv Qm = 0

Qi = Internal heat gain (panas dari sumber dari dalam ruangan (W)
Qs = Solar heat flow (panas matahari yang menembus kaca atau jendela (W)
Qc = Conduction heat flow (panas dari luar yang menembus dinding (W)
Qv = Convection heat flow (panas dari udara luar (W)
Qm = Mechanical cooling (panas yang harus diangkut oleh mesin penyejuk
udara (W)
Untuk memperkirakan beban penyejuk udara, rumusnya adalah:

Qm = Qi + Qs + Qc + Qv
Qi = panas (manusia, peralatan rumah tangga)

Qs = A. I.

A = luas jendela (m2)


I = Intensitas radiasi matahari (W/ m2 )
= solar gain factor bahan kaca (degC)

Qc = A. U. T

A = luas dinding (m2)


U = Nilai Transmitan(W/ m2 degC)
T = Selisih suhu (degC)

Qv = 1300.V. T

1300 = panas jenis udara (J/m3degC)


kecepatan ventilasi =
U = kecepatan ventilasi (m3/s) (volume ruang)(ACH)/3600
T = perbedaan suhu (degC)
Ts = To + ( I.cos./fo )

Ts = suhu permukaan yang terkena matahari langsung (degC)


To = suhu ruang luar (degC)
I = intensitas radiasi matahari (W/ m2 )
= bilangan serap permukaan dinding
= sudut datang radiasi matahari, sudut antara garis norma bidang
dan garis matahari
fo = konduktan permukaan luar yang terkena radiasi matahari (W/
m2 degC)
Latihan
Ruang perkuliahan studio berukuran panjang m, lebar m dan tinggi m. dinding
barat langsung berbatasan dengan ruang luar terdiri dari dinding bata setebal 114
mm yang diplester di kedua sisinya (Udinding / Transmitan dinding = 3,24 (W/ m2
degC), = 0,86) dicat warna putih agak mengkilap ( = 0,30). Bagian dinding bata
merah berukuran lebar m dan tinggi m. Diatas dinding bata merah ada jendela
kaca berukuran lebar m dan tinggi m. menurut brosur pabriknya, kaca tersebut
mempunyai Ukaca = 4,48 W/ m2 degC. Pada saat perhitungan, sudut datang
matahari pada dinding kaca adalah 600. Ternyata untuk sudut datang itu, kaca
mempunyai = 0,75.

Data yang tersedia:

Radiasi matahari rata-rata (I) = 600 W/ m2


Transmitan lapisan udara luar (fo ) = 18,90 W/ m2 degC)
Panas jenis udara = 1300 J/m3degC
Ventilasi = ACH
Suhu didalam bangunan (Ti ) = diusahakan tetap 240 C
Suhu ruang luar (To) = diukur 330 C
Ruangan berisi 100 orang mahasiswa dengan memakai lampu (@100 W). Setiap
orang diperkirakan mengeluarkan panas 70 W/ m2
Tidak ada aliran panas dari ruang-ruang disamping ruangan ini.
1.473
SELAMAT BEKERJA

Anda mungkin juga menyukai