Anda di halaman 1dari 3

Mengapa kaki suamiku semakin

kecil ?
Seorang berusia 50 tahun dateng dibawa oleh istrinya karena suaminya
sulitnya berjalan. Ibunya tersebut mengatakan bahwa suaminya baru
mengalami stroke sejak 6 bulan yang lalu. Sepulang perawatan dari rumah
sakit,suaminya yang mengalami kelemahan pada sisi tubuh kanan lebih
banyak berbaring ditempat tidur. Istri mengatakan bahwa pasien sebenernya
mampu berjalan dengan diseret dan masih mampu menggunakan tangan
kanannya untuk makan ataupun membersihkan diri. Namun selama
dirumah, suaminya lebih banyak dilayani dan malas bergerak serta
cenderung marah-marah bila diminta untuk berjalan. Setelah 6 bulan ini,
istri mengatakan bahwa kaki suaminya terlihat mengecil dan lembek serta
tidak kuat bila diminta untuk berdiri. Istri kuatir karena takut kondisi ini
akan semakin parah

Keyword: Penyakit dengan kesulitan mobilisasi, Imobilisasi, progresifitas ,


komplikasi (complication loop)
TERMINOLOGI
Imobilisasi : ketidakmampuan untuk bergerak secara aktif akibat
berbagai penyakit atau impairment yg bersifat fisik/mental.
Sindrom dekondisi : Sekumpulan gejala yang menimbulkan kapasitas
fungsional menurun pada beberapa sistem tubuh akibat
imobilisasi dalam jangka waktu yang lama.
Progresifitas : perjalanan penyakit yang tanda dan gejalanya
cenderung menjadi lebih jelas dan lebih parah.
Komplikasi : penyakit tambahan atau penyakit lanjutan dari penyakit
sebelumnya.
Mind map Laki-laki ,
Stroke, 6bln yll
50 tahun

kelemahan pada sisi tubuh kanan


lebih banyak berbaring ditempat
tidur

Lebih banyak dilayani


dan malas bergerak

gastrointestinal Sulit berjalan


muskuloskeletal Atrofi otot
gastrourinaria
kardiovaskular
Neurologi Sindrom dekondisi
Respirasi
Endokrin, metabolisme
dan energi Integumen

Anda mungkin juga menyukai