Anda di halaman 1dari 11

KEMARITIMAN

Sebaran Materi tentang Laut

DINAMIKA HIDROSFER
POSISI STRATEGIS INDONESIA SEBAGAI POROS MARITIM DUNIA
PENGELOLAAN SUMBER DAYA ALAM INDONESIA
Pembagian Materi

DINAMIKA HIDROSFER (Kelas X - genap)


Siklus hidrologi.
Karakteristik dan dinamika perairan laut.
Persebaran dan pemanfaatan biota laut.
Pencemaran dan konservasi perairan laut.
Potensi, sebaran, dan pemanfaatan perairan darat.
Konservasi air tanah dan Daerah Aliran Sungai (DAS).
Lembaga-lembaga yang menyediakan dan memanfaatkan data hidrologi di
Indonesia.
POSISI STRATEGIS INDONESIA SEBAGAI POROS MARITIM DUNIA
Letak, luas, dan batas wilayah Indonesia.
Karakteristik wilayah daratan dan perairan Indonesia.
Perkembangan jalur transportasi dan perdagangan internasional di
Indonesia.
Potensi dan pengelolaan sumber daya kelautan Indonesia.
PENGELOLAAN SUMBER DAYA ALAM INDONESIA
Sumber daya Kelautan (perikanan, pertambagan dan energi, pariwisata,
dan potensi kekayaan pesisir)
Perikanan terdiri dari dua jenis yaitu ikan tangkap dan ikan budidaya;
Pertambangan dan energi berupa tambang mineral dan logam berada di bawah
laut (uranium, mangan, karbon, dan belerang) dan potensi pebangkit listrik
tenaga ombak.
Kekayaan pesisir terdiri dari potensi hutan mangrove, terumbu karang, dan
padang lamun.
Wisata bahari yaitu suatu kegiatan untuk menghabiskan waktu dengan
menikmati keindahan dan keunikan wilayah di sepanjang pesisir pantai dan juga
lautan. Jenisnya adalah menjelajahi dan menikmati keindahan alam bawah
laut, diving dan norkeling, olahraga air, kuniner menikmati hasil laut, wisata
konservasi.
Ruang Lingkup:
Karakteristik dan dinamika perairan laut

Oseanografis
Karakteristik dan dinamika perairan laut
(Bersifat Oseanografis)
Jenis Perairan laut
Laut transgresi, ingresi, regresi)
Laut tepi, pedalaman, pertengahan, lepas
Laut berdasarkan kedalamannya (lithorial, neritis, bathial, abisal).
Karakteristik perairan laut (suhu, salinitas, densitas, cahaya, dan nutrien)
Morfologi dasar laut (palung, guyot, seamount, pungung samudera, dll)
Gerakan air laut (Gelombang, pasang surut, dan arus laut)
Jenis biota laut (Planktonik, Nektonik, dan Bentik)
Persebaran (Eufotik, Disfotik dan Afotik)
Pemanfaatan biota laut (sumber makanan, sumber bahan obat obatan, sumber
industri kelautan, dan daya tarik wisata)
Pencemaran dan konservasi perairan laut.
Ruang Lingkup:
POSISI STRATEGIS INDONESIA SEBAGAI POROS MARITIM DUNIA
(Bersifat Geostrategi Indonesia) 1 - 2
Ruang Lingkup:
PENGELOLAAN SUMBER DAYA ALAM INDONESIA

Klasifikasi sumber daya.


Potensi dan persebaran sumber daya alam kehutanan,
pertambangan, kelautan, dan pariwisata di Indonesia.
Analisis Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL) dalam
pembangunan.
Pemanfaatan sumber daya alam dengan prinsip-prinsip
pembangunan berkelanjutan

Kajiannya Bersifat Ekonomi dan Lingkungan


Laut merupakan sumber daya alam Indonsia yang dapat dimanfaatkan
untuk kesejahteraan rakyat. Beberapa sumber daya alam yang berasal
dari laut adalah perikanan, pertambagan dan energi, pariwisata, dan
potensi kekayaan pesisir.
Perikanan terdiri dari dua jenis yaitu ikan tangkap dan ikan budidaya;
Pertambangan dan energi berupa tambang mineral dan logam berada di bawah
laut (uranium, mangan, karbon, dan belerang) dan potensi pebangkit listrik
tenaga ombak.
Kekayaan pesisir terdiri dari potensi hutan mangrove, terumbu karang, dan
padang lamun.
Wisata bahari yaitu suatu kegiatan untuk menghabiskan waktu dengan
menikmati keindahan dan keunikan wilayah di sepanjang pesisir pantai dan juga
lautan. Jenisnya adalah menjelajahi dan menikmati keindahan alam bawah
laut, diving dan norkeling, olahraga air, kuniner menikmati hasil laut, wisata
konservasi.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai