Anda di halaman 1dari 11

Kelompok 4

Edho Choyrul Huzzein


Faradila Risky S
Moh. Firman Hamdani
Zuhrotul Rofiqoh
Ade Ananta
Ferdiana Revitasari
Riskita Saktiyani
Alvivo Dharma
Komplikasi Tumor paru

1. Tamponade jantung
2. Efusi pleura
3. Sindroma vena cava superior
4. Sindroma penekanan tulang belakang
5. Abses paru
6. Pneumotoraks
7. Hemotoraks
8. atelektasis
Tamponade jantung
Adalah pengumpulan cairan di dalam kantong
jantung (kantong perikardium) yang
menyebabkan penekanan terhadap jantung dan
kemampuan memompa jantung
Efusi pleura
Adalah pengumpulan cairan di dalam kantong
yang melinduni paru-paru yang bisa
menyebabkan sesak nafas.
Sindroma vena cava superior
Terjadi jika kanker menyumbat kejadian jika
seluruh vena cava superior yang mengalirkan
darah dari tubuh bagian atas bagian jantung.
Sindroma penekanan tulang belakang
Terjadi jika kanker menekan tulang belakang
atau saraf-saraf tulang belakang dan
menyebabkan nyeri.
Pneumotoraks
Keadaan dimana terdapat udara atau gas di
rongga pleura, sehingga paru-paru tidak dapat
mengembang dengan leluasa.
Abses paru
Lesi paru yang disertai dengan nekrosis jaringan
didalamnya.
Hemotoraks
Adanya darah didalam rongga pleura
Atelektasis
Paru yang sulit mengembang/kollaps
Thanks for attention

Anda mungkin juga menyukai