Anda di halaman 1dari 13

KELOMPOK 4

EMILIA SAFITRI
HENY RAHMAWATI
RAHMI GUSNIA JELVIDA
RANI JULIA
LEARNING
TO KNOW

LEARNING LEARNING
THROUGHOUT
LIFE TO DO

PILAR-PILAR
PENDIDIKAN

LEARNING
LEARNING
HOW TO
TO BE
LEARN

LEARNING
TO LIVE
TOGETHER
Pengertian Pilar-pilar Pendidikan

Pilar merupakan sebuah penopang atau penyangga, dalam sebuah


bangunan pilar yang dapat membuat bangunan berdiri tegak dan
kokoh. Dalam sistem pendidikan juga demikian terdapat pilar yang
menjadi penyangga sehingga sebuah sistem dapat berdiri untuk
mencapai tujuan pendidikan.
LEARNING TO KNOW

Learning to know mengandung makna bahwa belajar tidak hanya berorientasi pada produk
atau hasil belajar, akan tetapi juga harus berorientasi pada proses belajar.
Konsep learning to know ini menyiratkan makna bahwa pendidik harus mampu berperan
sebagai berikut:
a. Guru berperan sebagai sumber belajar
b. Guru sebagai Fasilitator
c. Guru sebagai pengelola
d. Guru sebagai demonstrator
e. Guru sebagai pembimbing
f. Guru sebagai mediator
g. Guru sebagai Evaluator
Kiat-kiat Agar Menjadi Guru Favorit Menurut
Fakhruddin (2010:97)

a) Sabar
b) Bisa menjadi sahabat
c) Konsisten dan komitmen dalam bersikap
d) Bisa menjadi pendengar dan penengah
e) Visioner dan misioner
f) Rendah hati
g) Menyenangi kegiatan mengajar
h) Memaknai mengajar sebagai pelayanan
i) Bahasa cinta dan kasih sayang
j) Menghargai proses
LEARNING TO DO

Learning to do mengandung makna bahwa belajar bukanlah sekedar


mendengar dan melihat untuk mengakumulasi pengetahuan, akan tetapi
belajar dengan dan untuk melakukan sesuatu aktivitas dengan tujuan
akhir untuk menguasai kompetensi yang diperlukan dalam menghadapi
tantangan kehidupan.
bakat dan minat anak dipengaruhi factor keturunan namun tumbuh dan
berkembangnya bakat dan minat juga bergantung pada lingkungan .
Lingkungan disini dibagi menjadi dua yaitu:
1) Lingkungan sosial
2) Lingkungan nonsosial
LEARNING TO BE

Learning to be mengandung arti bahwa belajar adalah proses untuk


membentuk manusia yang memiliki jati dirinya sendiri
Faktor-faktor yang mempengaruhi proses pendidikan menurut Djamal
(2007:101) yaitu:
1) Motivasi
2) Sikap
3) Minat
4) Kebiasaan belajar
5) Konsep diri
LEARNING TO LIVE TOGETHER

Learning to live together adalah belajar untuk bekerjasama melalui


proses bekerjasama.Pilar ini sekaligus juga menjadi pembenar
pentingnya pendidikan multikultur.
Peserta didik dituntut memiliki sikap :
Toleran terhadap orang lain
Menghargai orang lain
Menghormati orang lain
Mempunyai tanggung jawab terhadap dirinya serta orang lain.
LEARNING HOW TO LEARN

Learning How to Learn memerlukan model pembelajaran baru, yaitu


pergeseran dari model belajar memilih (menghafal) menjadi model
belajar menjadi (mencari/meneliti).
Learning How to Learn akan membawa peserta didik pada kemampuan
untuk dapat mengembangkan strategi dan kiat belajar yang :
Kreatif
Inovatif
Efektif
Efisien
penuh percaya diri
LEARNING THROUGHOUT LIFE

Perubahan dan perkembangan kehidupan berjalan terus menerus yang semakin keras dan
rumit. Oleh karena itu, tidak ada jalan lain kecuali harus belajar terus menerus sepanjang
hayat. Learning Throughout Life ini menuntun dan memberi pencerahan pada peserta didik
bahwa ilmu bukanlah hasil buatan manusia, tetapi merupakan hasil temuan atau hasil
pencarian manusia.

Pendidik dituntut untuk bisa :


a.membimbing
b.memotivasi
c.memfasilitasi
d.memersuasi (mempengaruhi)
SEKIAN DAN TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai