Anda di halaman 1dari 6

DIAGNOSIS BANDING

Tinitus Subyektif Dextra ec suspek


Dislipidemia
Tinitus Subyektif Dextra ec suspek Penyakit
jantung
DIAGNOSA KERJA

Tinitus Subyektif Dextra ec suspek


Dislipidemia
USULAN PEMERIKSAAN
Uji Rinne, Weber dan Schwabach
Tes audiometri
Thoraks foto
EKG
Lab pemeriksaan profil darah
PENATALAKSANAAN
Jika penyebab tinitus diketahui, diobati sesuai
dengan penyebabnya
Pengobatan gejala tinitus dibagi dalam 4 cara
Psikologik, dengan memberikan konsultasi
psikologik untuk meyakinkan pasien bahwa
penyakitnya tidak membahayakan.
Elektrofisiologik yaitu memberi stimulus
elektro akustik dengan intensitas suara yang
lebih keras dari tinitusnya, dapat dengan alat
bantu dengar.
Terapi medikamentosa (sampai saat ini
belum ada kesepakatan yang jelas):
- Meningkatkan aliran darah koklea Betaserc
- Penenang dan antidepresan Clonazepam, Alprazolam
- Neurotonik Metikobalamin
Alat bantu dengar
Tinnitus Retraining Therapy
Operatif
PROGNOSIS

Quo ad vitam : ad bonam


Quo ad functionam : dubia ad bonam
Quo ad sanationam : dubia ad bonam

Anda mungkin juga menyukai