Anda di halaman 1dari 16

PENGUMPULAN

DATA AWAL

Bella Kania Penbritin 073001400017


Claudia Intan Permatasari 073001400023
Dandung Rahmad 073001400024
Tahapan Perencanaan
&
Pembuatan Terowongan
PENILAIAN AWAL

KARAKTERISTIK
AWAL GEOTEKNIK
SYARAT UMUM

PENILAIAN KENDALA TEKNIS


AWAL

DATA GEOLOGIS
Terowongan adalah Sebuah tembusan dibawah permukaan tanah atau
gunung.

Terowongan umumnya tertutup diseluruh sisi kecuali dikedua ujungnya


yang terbuka pada lingkungan luar.

Tujuan pengumpulan data awal adalah untuk mendapatkan data-data


dasar, untuk membandingkan rancangan permulaan dan rancangan
terinci.

SYARAT UMUM Bentuk-bentuk terowongan :

Maksud - Lingkaran

Bentuk - Segi Empat


Dimensi - Trapesium

- Tapal Kuda

- Bentuk Poligon, dalam bentuk terowongan dilihat dari :


Sifat fisik dari material itu sendiri
Struktur yang terjadi didaerah tersebut
Posisi perbedaan terowongan tambang dengan terowongan
sipil
DIMENSI
a. Derajat

b. Jalur seperti ;
i. Jalur lalu lintas,
Terowongan kereta api
Terowongan jalan raya
Terowongan pejalan kaki
Terowongan navigasi
Terowongan transportasi dibawah kota
Terowongan transportasi ditambang bawah
tanahangkutan
ii. Jalur angkutan
Terowongan stasiun pembangkit listrik tenaga air
KENDALA Terowongan penyediaan air
Terowongan untuk saluran air kotor
TEKNIS Terowongan yang digunakan untuk kepentingan umum
Terowongan untuk angkutan di dalam daerah industri
pabrik

c. Kajian geologi dan eksplorasi

d. Kajian geoteknik

e. kajian hidrogeologi

f. Dsb.
Dokumen
Dokumen primer, adalah dokumen yang berisi informasi penelitan
langsung dari sumbernya. Contoh: laporan
Dokumen sekunder, merupakan dokumen yang berisi informasi
mengenai literartur primer. Contoh : geografi
Dokumen tersier, adalah dokumen yang berisikan informasi yang
mengenai literatur sekunder. Contoh: buku panduan literature

Peta
Peta geologi merupakan peta khas yang dibuat bagi memaparkan
ciri-ciri geologi
DATA GEOLOGIS Peta topografi adalah jenis peta yang ditandai dengan skala besar
YANG ADA dan detail, biasanya menggunakan garis kontur dalam pemetaan
modern

Foto udara
a) Untuk melihat kondisi lokasi dari jarak yang jauh dan luas.
b) Analisis geomorfis dan sifat-sifat batuan dari evaluasi respon
batuan terhadap lingkungan
c) Teknik pemotretan : vertikalitas dan kemiringan, fotografi
warna,infra merah, radar.
d) Topografi lereng yang terdiri dari dua tipe dapat dikenali
e) Mudah dikenali adanya tanah longsor, patahan, struktur
geologi seperti antiklin- sinklin, dome
KARAKTERISTIK AWAL GEOTEKNIK

Rencana Penyelidikan

Progam pemboran terbatas


Pemetaan Permukaan Penyelidikan Geofisika
dan penyelidikan air tanah

Uji laboratorium contoh batuan dan uji


indeks lapangan pada contoh inti

Peta penampang geologi : kondisi lokasi


yang menyenangkan dan yang tidak :
formulir masukan data untuk setiap
daerah struktur

STUDI KELAYAKAN
RENCANA PENYELIDIKAN
Secara spesifik tujuan penyelidikan tersebut adalah untuk :
a) Menentukan stratifikasi tanah atau batuan pada jalur terowongan.
b) Menentukan sifat fisik batuan.
c) Menentukan parameter desain untuk batuan dan tanah.
d) Memberikan kepastian setinggi tingginya bagi suatu proyek dan dan
memberi wawasan kepada engineer mengenai kondisi yang mungkin terjadi
saat pelaksanaan.
e) Mengurangi unsur ketidakpastian bagi kontraktor.
f) Meningkatkan keselamatan kerja.
g) Memberi pengalaman bekerja sehingga dapat memperbaiki kualitas
kualitas keputusan di lapangan.
PEMETAAN PERMUKAAN
a)Untuk mengetahui jenis dan penyebaran batuan dilokasi
berupa ketebalan, sifat fisik dan mekanis di lapangan.

b)Terdiri dari pemetaan batuan dasar dan pemetaan


geologi teknik.

c)Peta batuan :litologi dan batas-batasnya serta struktur


geologi

d)Peta geologi teknik : singkapan batuan dan derajat


pelapukan, material bahan bangunan
Daerah yang memerlukan eksplorasi lebih detil adalah :

a) Portal
b) Topografi rendah di atas terowongan, yang biasanya menggambarkan
struktur batuan lemah
c) Tipe batuan dengan potensial pelapukan yang dalam.
d) Di daerah yang banyak air
e) Daerah geser
f) Sumur uji
g) Pengujian in-situ
h) Pengujian laboratorium
i) Pengujian model skala penuh
j) Tahap konstruksi
k) Pengamatan pasca konstruksi

PROGRAM PEMBORAN
PENYELIDIKAN AIR TANAH

STRATIFIKASI LAPISAN TANAH.


SIFAT INDEKS PADA SETIAP LAPISAN TANAH.
SIFAT MEKANIS PADA SETIAP LAPISAN TANAH.
KONDISI AIR TANAH.
KOMPOSISI KIMIA AIR TANAH
Survei geofisika dilakukan untuk mengetahui jenis dan penyebaran batuan dengan
memanfaatkan sifat fisiknya

a) Keuntungan : tidak merusak obyek yang diselidiki, cepat dan unit costnya rendah.
b) Kerugiannya : ketelitian rendah
c) Dilakukan sebelum pemboran untuk menentukan lokasi pemboran
d) Teknik yang umum digunakan neutron density dan teknik gamma.
e) Metode yang digunakan : seismic refraction, survei resistivity.

PENYELIDIKAN GEOFISIKA
Uji laboratorium contoh batuan
Uji laboratorium sifat fisik batuan
Pembuatan contoh di laboratorium
Pembuatan contoh di lapangan
Penimbangan berat contoh
Sifat fisik batuan
Uji laboratorium sifat mekanik batuan
Uji kuat tekan
Uji kuat Tarik tak langsung
Uji point load
Uji triaksial
Uji punch shear
Uji geser langsung
Uji laboratorium sifat dinamik batuan
Sonic velocity test
Uji indeks lapangan pada contoh inti
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai