Anda di halaman 1dari 4

APAKAH PENYAKIT TBC ITU

TBC ADALAH SUATU


PENYAKIT MENULAR YANG
DISEBABKAN OLEH KUMAN
ATAU BAKSIL TBC

TBC TBC BUKAN PENYAKIT


BUKAN TURUNAN, DAN BUKAN
BATUK DISEBABKAN OLEH KUTUKAN
BIASA ATAU GUNA-GUNA

BIASANYA TBC MENYERANG


PARU-PARU, TETAPI DAPAT
JUGA MENYERANG ORGAN
TUBUH LAINNYA, SEPERTI
SELAPUT OTAK, KULIT,
TULANG, DAN LAIN-LAIN
1. BATUK DISERTAI
DENGAN DAHAK
SELAMA 3 MINGGU 4. NAFSU MAKAN
ATAU LEBIH BERKURANG

5. BERAT BADAN MENURUN


ATAU MENJADI KURUS
2. KADANG-
KADANG DAHAK
YANG KELUAR
GEJALA
BERCAMPUR
DENGAN DARAH

TBC
6. DEMAM LEBIH DARI
1 BULAN

3. SESAK NAFAS
DENGAN RASA
NYERI DI DADA 7. BERKERINGAT DI MALAM HARI,
MESKIPUN TIDAK
MELAKUKAN KEGIATAN
BAGAIMANA TERJADINYA
PENULARAN PENYAKIT TBC ?
• PENULARAN TERJADI • BAKSIL TBC DAPAT
MELALUI UDARA PADA MENULAR PADA ORANG-
SAAT PENDERITA YANG ORANGYANG SECARA
BELUM BEROBAT BATUK TAK SENGAJA
ATAU BERSIN TANPA MENGHIRUPNYA.
MENUTUP MULUTNYA. • DALAM WAKTU SATU
OLEH KARENA ITU, KITA TAHUN, 1 ORANG
WAJIB : PENDERITA TBC DAPAT
1. MENUTUP MULUT SAAT MENULARKAN
BATUK DAN BERSIN PENYAKITNYA PADA 10
2. MEMBUANG DAHAK KE SAMPAI 15 ORANG DI
LUBANG WC DAN SEKITARNYA.
JANGAN DI
SEMBARANG TEMPAT
BAGAIMANA AGAR TIDAK BAGAIMANA BEROBAT
TERTULAR TBC ? YANG BENAR SAMPAI
1. Mengobati penderita TBC
SEMBUH ?
sampai sembuh berarti 1. Minumlah obat sesuai dengan
mencegah penularan TBC di anjuran petugas kesehatan
masyarakat. 2. Jangan sampai lupa minum obat
2. Tutuplah mulut ketika batuk, 3. Berobat tidak teratur akan
meludah atau membuang dahak menyebabkan kuman menjadi
sembarangan. kebal obat atau tidak sembuh
3. Cukupkan kebutuhan gizi 4. Konsultasi kepada petugas
4. Biarkan sunar matahari masuk kesehatan apabila ada
kedalam rumah ketidaknyamanan akibat obat.
5. Biasakan hidup sehat dan olah 5. Pastikan anda tercatat di unit
raga yang baik pelayanan kesehatan tempat
6. Sirkulasi udara dalam ruangan anda berobat
cukup.

Anda mungkin juga menyukai