Anda di halaman 1dari 21

Ciri-Ciri Pertumbuhan

• Perubahan ukuran
• Perubahan proporsi
• Hilangnya ciri-ciri lama
• Timbulnya ciri-ciri baru
Berat Badan
• Bayi cukup bln  BBL akan kembali pd hr
ke-10
• 5 bln BB = 2 X BBL
• 1 thn  BB = 3 X BBL
• 2 thn  BB = 4 X BBL
• Prasekolah  kenaikan rata-rata: 2 kg/th
• Pacu tumbuh pra –adolesen: 3-3,5 kg/th
• Pacu tumbuh adolesen
• Rumus Behrman (1992) Perkiraan
Berat badan:
– Lahir: 3,25 kg
– 3 – 12 bln: {umur (bulan)+9}/2
– 1 – 6 th: {umur (thn)x2} + 8
– 6 – 12 th: {[umr (thn)x7]-5}/2
• Apabila TB rata-rata waktu lahir=50cm
TB anak dpt diperkirakan sbb:
– 1 tahun: 1,5 X TB lahir
– 4 tahun: 2 X TB lahir
– 6 tahun: 1,5 X TB setahun
– 13 tahun: 3 X TB lahir
– Dewasa: 3,5 X TB lahir (2 X TB 2 Tahun)
DETEKSI TUMBUH KEMBANG BALITA 4 BULAN
DETEKSI TUMBUH KEMBANG BALITA 8 BULAN
DETEKSI TUMBUH KEMBANG BALITA 12 BULAN
18-24 bulan:
• Lari, naik tangga; jalan
mundur menendang bola
• Menyusun 4- 6 kubus,,
menggambar garis
• 6 kata, menunjuk 6
anggota tubuh,
• gosok gigi dgn bantuan,
belajar menyuapi boneka,
mulai belajar mengontrok
BAB, BAK
• Melepas baju
DETEKSI TUMBUH KEMBANG BALITA 18 BULAN
DETEKSI TUMBUH KEMBANG BALITA 24 BULAN
3-4 tahun
• berdiri 1 kaki,
• Belajar berpakaian, membuka
kancing
• Menggambar garis silang
• Mengenal 2-4 warna
• Bicara baik
• Menyebut nama, umur, tempat
• Mengenal sisi atas, bawah,
depan
• Mendengarkan cerita
• Bermain dengan anak lain
• Berjalan sendiri ke tetangga,
• Rasa sayang
DETIKSI TUMBUH KEMBANG BALITA 36 BULAN
DETIKSI TUMBUH KEMBANG BALITA 48 BULAN
Bermain
• Unsur: alat/ benda; ruang; waktu;
teman
• Unsur penting untuk perkembangan
anak: fisik, intelektual, kreativitas,
sosial, emosi, mental
• stimulasi, disesuaikan dgn tahap
perkb.
• Alat permainan edukatif: aman,
ukuran dan berat sesuai usia,
disainnya jelas, menarik, tidak mudah
rusak
Cara bermain yang efektif
• Sesuai dgn taraf perkembangan
• Keterlibatan orang tua, sebagai
model
• Sabar, ulangi sampai terampil,
jangan memaksa, hentikan
sebelum bosan
• Jangan memberikan alat
permainan terlalu banyak
(bingung), terlalu sedikit.

Anda mungkin juga menyukai