Anda di halaman 1dari 9

POLA HIDUP SEHAT

Pola hidup sehat adalah suatu konsep hidup yang


mengedepanka upaya-upaya dan kegiatan-kegiatan hidup yang
sehat. Dengan penerapan konsep hidup sehat ini, maka kita
dapat terhindar dari berbagai penyakit yang mungkin dapat
menyerang tubuh kita.
FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI POLA
HIDUP SEHAT
1. Pola Perilaku

Pola perilaku akan selalu berbeda dalam situasi dan lingkungan


social yang berbeda, dan senantiasa berubah, tidak ada yang
menetap.

2. Merokok

Rokok tentunya tidak baik buat kesehatan tubuh kita


dimana rokok mengandung 4000 macam racun yang
terkandung dalam sebatang rokok.
3. Minum-Minuman Keras
Dengan mengonsumsi minuman keras pasti akan menimbulkan
gangguan kesehatan. Dampak negatif minuman beralkohol
bahkan mengalahkan dampak negativ narkoba (opium, kokain, dan lain-
lain).

4. Terlalu Banyak Mengonsumsi Obat Kimia


Sesungguhnya, obat bukanlah solusi untuk sehat. Obat kimia dalam
resep dokter maupun obat-obatan yang dijual bebas di warung sejatinya
hanya meredakan gejala, namun tidak mengobati penyakit.
MENERAPKAN POLA HIDUP SEHAT

1. Berolahraga
berolah raga tidak hanya mendapatkan kesehatan pada
tubuh, tetapi kesehatan jiwa Salah satu cara untuk menyehatkan
pikiran serta jiwa kita adalah berolahraga secara teratur.
2. Mengomsumsi makanan sehat

Untuk bisa hidup sehat terutama dalam hal pola makan


maka kita harus benar-benar selektif dalam memilih beraneka
ragam jenis makanan.
Istirahat yang cukup
Istirahat dibutuhkan oleh tubuh untuk memberikan
kesempatan organ-organ tubuh melakukan regenerasi dengan
mengembalikan kesegaran di setiap organnya.

Memelihara kebersihan diri


Kebersihan badan dijaga dengan cara mandi, gosok gigi,
keramas, cuci tangan, memotong kuku.
DAMPAK POSITIF POLA HIDUP BAGI TUBUH

 Nafsu makan menjadi bertambah karena simtem


percanaan baik
 Tubuh menjadi kokoh dan kuat karena otot-otot kuat dan
besar
 kebal/kabel terhadap berbagai macam penyakit
 Raut wajah terlihat riang
 Peredaran darah menjadi lebih cepat dan lancar
DAMPAK NEGATIF TIDAK MENERAPKAN POLA HIDUP
SEHAT

1. Tidak dapat tidur dengan nyenyak


2. Mudah stress
3. Ketahanan tubuh kurang sering sakit sakitan
4. Tidak dapat belajar dengan baik
5. Kosentrasi berfikir kurang baik
MANFAAT MENERAPKAN POLA HIDUP SEHAT

1. Berpenampilan lebih sehat dan ceria

2. Dapat tidur nyenyak

3. Dapat menikmati kehidupan social baik di lingkungan keluarga


maupun masyarakat, sehingga meningkatkan kualitas hidup.

4. Dapat meningkatkan produktivitas kerja

5. Berfikir sehat dan positif

6. Merasa tentram dan nyaman

7. Memiliki rasa percaya diri dan hidup seimbang

Anda mungkin juga menyukai