Anda di halaman 1dari 8

Perencanaan media berbasis IT

Kelompok 9
Geby S.R.Panggabean 4153341015
Gloria Sirait 41533410
Imelda Naibaho 41533410

Non Reguler A 2015


Media Pembelajaran

hal yang terpenting untuk berlangsungnya suatu pembelajaran


dikelas, pembelajaran yang
-Kreatif
-Komunikatif
-inovatif
yang dapat mendukung dalam meningkatkan hasil belajar siswa.
Media merupakan wahana penyalur informasi belajar atau penyalur
pesan. (Djamrah dan Aswan, 2010: 120).
Kemp dan Dayton (dalam Depdiknas, 2003)
mengidentifikasikan beberapa manfaat media
dalam pembelajaran yaitu

1. Penyampaian materi pelajaran dapat diseragamkan.


2. Proses pembelajaran menjadi lebih jelas dan menarik
3. Proses pembelajaran menjadi lebih interaktif
4. Efisiensi dalam waktu dan tenaga
5. Meningkatkan kualitas hasil belajar siswa
6. Media memungkinkan proses belajar dapat dilakukan di mana
saja dan kapan saja
7. Media dapat menumbuhkan sikap positif siswa terhadap
materi dan proses belajar
8. Mengubah peran guru ke arah yang lebih positif dan
produktif.
bentuk penggunaan komputer media yang dapat
digunakan dalam pembelajaran meliputi:

• Penggunaan Multimedia Presentasi.


• CD Multimedia Interaktif
- model drill
- model tutorial
- model simulasi
- model games
• Video pembelajaran
• Internet
Video Pembelajaran

Video ini bersifat interaktif-tutorial membimbing siswa untuk memahami


sebuah materi melalui visualisasi. Siswa juga dapat secara interaktif mengikuti
kegiatan praktek sesuai yang diajarkan dalam video. Penggunaan CD interaktif
di SD cocok untuk mengajarkan suatu proses. Misalnya cara penyerbukan pada
tumbuhan, teknik okulasi, pembelahan sel, dan lain-lain.
Tahapan dalam membuat video pembelajaran

• Pra produksi (sebelum pembuatan)


Dalam pra produksi ini seorang pembuat video pembelajaranharus
memahami dan mengerti apa yang akan dilakukan sebelum
pembuatan/produksi, karena untuk menghindari kesalahan atau kerugian baik
materi maupun financial yang dibutuhkan, serta untuk mempersiapkan
kebutuhan yang digunakan dalam proses produksi. Pra Produksi ini terbagi
dalam tahapan sebagai berikut :
- Telaah kurikulum
- Pemilihan materi atau informasi yang akan disajikan
- Menganalisa target / sasaran video yang dibuat
- Menganalisa dan mempersiapkan perlengkapan yang dibutuhkan
- Mencari dan mengumpulkan refresni terkait
- Membuat jadwal produksi
• Proses produksi

Dalam proses produksi ini, pembuatan video pembelajaran


dilakukan secara urut karena dalam prosesnya telah dibantu dengan
adanya konsep serta jadwal yang telah tertata sebelumnya yaitu
pada pra produksi

• Pasca Produksi
Tahapan terakhir dalam pembuatan video pembelajaran adalah
pasca produksi, yaitu tahapan dimana video pembelajaran siap
untuk dipublikasikan. Tahapan ini meliputi, publikasi video dalam
bentuk file.
Manfaat video pembelajaran

1. Sangat membantu tenaga pengajar dalam mencapai efektifitas


pembelajaran khususnya pada mata pelajaran yang mayoritas praktek
2. Memaksimalkan pencapaian tujuan pembelajaran dalam waktu yang
singkat.
3. Dapat merangsang minat belajar peserta didik untuk lebih mandiri.
4. Peserta didik dapat berdiskusi atau minta penjelasan kepada teman
sekelasnya.
5. Peserta didik dapat belajar untuk lebih berkonsentrasi.
6. Daya nalar Peserta didik lebih terfokus dan lebih kompeten.
7. Peserta didik menjadi aktif dan termotivasi untuk
mempraktekan latihan-latihan.
8. Hal-hal yang bersifat abstrak dapat dikonkreatkan.

Anda mungkin juga menyukai