Anda di halaman 1dari 14

PERITONITIS

dr. H. Mohammad Sabaroellah Sp.B FInaCS


DEFINISI

Peritonitis merupakan peradangan


dari peritoneum
Pembagian
Menurut Waktu
Akut (Perforasi Gaster
/ Usus)

Sub akut

Kronis (Peritonitis
TBC)
Pembagian
Menurut
Lokalisasi
Lokal (Apendisitis akut)

Diffuse (Peritonitis
umum)

Subphrenik (Cholesistitis
akut, Abses Hepar)

Pelvik (PID, KET)


Pembagian

Pelvic Inflammatory
Disease

Kehamilan Ektopik
Pembagian

Menurut Kausa

Aseptik (Pada
trauma abdomen)

Septik (TBC,
Streptokokkus,
Staphylokokkus)
Pembagian
Menurut Jalannya
Infeksi
Primer melalui
Hematogen, Lymfogen

Sekunder (Perforasi usus


/ Gaster, Infeksi umum)

Tersier
Pada • Penderita demam tinggi
• Mengeluh sakit seluruh abdomen
pemeriksaan • muntah

• Tampak sakit berat


Inspeksi • Dehidrasi
• Bila ada perforasi perut cembung
• Defance musculer (+)
Palpasi • Nyeri tekan (+)
• Nyeri lepas (+) seluruh abdomen
• Nyeri ketok (+) seluruh abdomen
• Pada perforasi usus pekak hati (-), oleh karena
adanya udara bebas
Perkusi • Pada Peritonitis TBC Perkusi akan didapat bentuk
papan catur (Timpani-redup-timpani-redup)
• Peritonitis akibat adanya perdarahan intra
abdominal penderita tampak anemi dan didapat
shifting dullness (+)

Auskultasi • Bising usus melemah sampai menghilang


Colok dubur • Nyeri tekan jam 9 sampai jam 3

• Lekositosis
Laboratorium • Hb rendah menandakan adanya
perdarahan intra abdominal
Foto
• Pada perforasi usus terlihat adanya udara
Abdomen bebas (antara Hepar dan Diafragma)
tiga posisi
Foto abdomen tiga posisi bukan diagnosa pasti tetapi hanya membantu
untuk menegakkan diagnosis.
Diagnosis pasti berdasarkan pemeriksaan klinis
Terapi
Laparotomi eksplorasi
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai