Anda di halaman 1dari 10

Adillah Silviani (150407031)

Safrina Shiddiq (150407033)


Bagus Ramadhani (150407034)
Yose Enrico (150407035)
PEMBAHASAN....
DEFINISI

KLHS VS
FUNGSI
AMDAL

KLHS
PRINSIP TUJUAN

MANFAAT ASAS
Definisi

Proses sistematis untuk mengevaluasi


pengaruh lingkungan hidup dari, dan
menjamin diintegrasikannya prinsip-
prinsip keberlanjutan dalam, pengambilan
keputusan yang bersifat strategis
Fungsi

Untuk menelaah efek dan/atau dampak


lingkungan, sekaligus mendorong
pemenuhan tujuan- tujuan keberlanjutan
pembangunan dan pengelolaan
sumberdaya dari suatu kebijakan, rencana
atau program pembangunan.
Tujuan
1. Memberi kontribusi terhadap proses
pengambilan keputusan agar keputusan yang
diambil berorientasi pada keberlanjutan dan
lingkungan hidup
2. Memperkuat dan memfasilitasi AMDAL
3. Mendorong pendekatan atau cara baru untuk
pengambilan keputusan
Asas-Asas
• Keterkaitan (interdependency)
• Keseimbangan (equilibrium)
• Keadilan (justice)
Manfaat

Mengidenftikasi dan Mempertimbangkan


Memberi kontribusi
mempertimbangkan aspek lingkungan
terhadap proses
peluang‐peluang hidup secara lebih
pengambilan
baru sistematis

Melindungi asset-
Tata pengaturan
Mencegah kesalahan asset sumberdaya
(governance) yang
investasi alam dan lingkungan
lebih baik
hidup

Memfasilitasi kerjasama lintas batas untuk


mencegah konflik, berbagi pemanfaatan
sumberdaya alam, dan menangani masalah
kumulatif dampak lingkungan
Prinsip-prinsip
6. Terpadu (integrated)
1. Sesuai kebutuhan
7. Transparan
2. Berorientasi pada tujuan
8. . Partisipatif (participative)
3. Didorong motif keberlanjutan
9. Akuntabel (accountable)
4. Lingkup yang komprehensif
(comprehensive scope) 10. Efektif‐biaya (cost-effective
5. Relevan dengan kebijakan (decision-
‐relevant)
Perbedaan KLHS dan AMDAL
Daftar Pustaka

 Undang-undang Republik Indonesia


Nomor 32 Tahun 2009

Anda mungkin juga menyukai