Anda di halaman 1dari 13

UPAYA-UPAYA PROMOSI

KESEHATAN

GOLDEN WENAS

Prof.dr.Soekidjo Notoadmojo,S.K.M,M.Com,H.PROMOSI
KESEHATAN Teori dan Aplikasi.
UPAYA PROMOTIF
• Promosi kesehatan adalah upaya meningkatkan
kemampuan kesehatan masyarakat melalui
pembelajaran dari, oleh, untuk dan bersama
masyarakat agar mereka dapat menolong
dirinya sendiri, serta mampu berperan secara
aktif dalam masyarakat sesuai sosial budaya
setempat yang didukung oleh kebijakan public
yang berwawasan
• Sasaran :
Kelompok orang sehat
• Tujuan :
Agar masyarakat mampu meningkatkan
kesehatannya
• Kegiatan :
Pendidikan kesehatan tentang cara memelihara
kesehatan
CONTOH
• Kampus menyediakan makanan sehat cukup
kualitas maupun kuantitas di kantin
• Penyediaan air bersih dari pemerintah
• Penyediaan tempat sampah
• Penyuluhan-penyuluhan tentang kesehatan
UPAYA PREVENTIF
• Upaya preventif adalah sebuah usaha yang
dilakukan individu dalam mencegah terjadinya
sesuatu yang tidak diinginkan. Prevensi secara
etimologi berasal dari bahasa latin, pravenire
yang artinya datang sebelum atau antisipasi atau
mencegah untuk tidak terjadi sesuatu.
Pengertian upaya preventif adalah suatu
kegiatan pencegahan terhadap suatu masalah
kesehatan/penyakit.
• Sasaran :
▫ Kelompok orang resiko tinggi
• Tujuan :
▫ Mencegah masyarakat agar tidak jatuh menjadi
sakit (primary prevention)
• Kegiatan :
▫ Imunisasi,pemeriksaan antenatal care,postnatal
care,perinatal dan neonatal
CONTOH
• Pemberian imunisasi pada bayi
• Penyediaan rambu-rambu lalulintas untuk
memperkecil kecelakaan
• Tempat cuci tangan di restaurant
• Pelampung-pelampung penanda di pantai yang
berarti “danger area”
UPAYA KURATIF
• Pengertian upaya kuratif adalah suatu kegiatan
dan/atau serangkaian kegiatan pengobatan yang
ditujukan untuk penyembuhan penyakit,
pengurangan penderitaan akibat penyakit,
pengendalian penyakit, atau pengendalian
kecacatan agar kualitas penderita dapat terjaga
seoptimal mungkin
• Sasaran :
▫ Kelompok orang sakit (pasien) terutama penyakit
kronis
• Tujuan :
▫ Mampu mencegah penyakit tersebut tidak lebih
parah (secondary prevention)
• Kegiatan :
▫ Pemberian obat : Fe, Vitamin A, oralit.
CONTOH
• Kehidupan di penjara yang akan merubah
prilaku penyimpangan sosial
• Penyediaan obat-obatan gratis
UPAYA REHABILITATIF
• kegiatan dan/atau serangkaian kegiatan untuk
mengembalikan bekas penderita ke dalam
masyarakat sehingga dapat berfungsi lagi
sebagai anggota masyarakat yang berguna untuk
dirinya dan masyarakat semaksimal mungkin
sesuai dengan kemampuannya.Merupakan
upaya pemulihan kesehatan bagi penderita-
penderita yang dirawat dirumah, maupun
terhadap kelompok-kelompok tertentu
• Sasaran :
▫ Kelompok orang yang baru sembuh dari penyakit
• Tujuan :
▫ Pemulihan dan pencegahan kecacatan,membuat
pasien merasa di terima di masyarakat
• Kegiatan :
▫ Latihan fisik bagi yang mengalami gangguan fisik
seperti, patah tulang, kelainan bawaan
CONTOH
• Penggunaan kaki palsu pada orang yang patah
kakinya
• Bimbingan kejiwaan bagi orang yang mengalami
cacat badaniadan gangguan mental
• Penggunaan mata palsu,gigi palsu, untuk
mengembalihkan keindahan

Anda mungkin juga menyukai