Anda di halaman 1dari 8

SATUAN ACARA PENYULUHAN

(SAP)

MK : PROMKES
OLEH NURUL MISBAH, SKM, M.Pd.

* Roel'05 Roel'05 *
Menyusun Perencanaan Penyuluhan
1. Menetapkan tujuan
2. Penentuan sasaran
3. Menyusun materi / isi penyuluhan
4. Memilih metoda yang tepat
5. Menentukan jenis alat peraga yang akan
digunakan
6. Penentuan kriteria evaluasi.
7. Pelaksanaan penyuluhan
8. Penilaian hasil penyuluhan
9. Tindak lanjut dari penyuluhan

* Roel'05 Roel'05 *
SATUAN ACARA PENYULUHAN

DESAIN INTRUKSIONAL (PERENCANAAN PENYULUHAN)

Adalah pendekatan secara sistimatik dalam perencanaan


dan pengembangan sarana serta alat untuk mencapai
kebutuhan dan tujuan pengajaran.

KOMPONEN-KOMPONEN INTINYA TERDIRI DARI :


-TUJUAN
-MATERI
-MEDIA / ALAT BANTU
-EVALUASI

* Roel'05 Roel'05 *
TUJUAN INTRUKSIONAL UMUM (TIU)

PERUMUSAN TIU BERSIFAT UMUM KARENA


MENCAKUP / MELIPUTI HAL2 YANG LEBIH
LUAS.
KATA-KATA YANG SERING DIGUNAKAN :
– MEMAHAMI
– MENGETAHUI
– MENGUASAI
– MENGGUNAKAN
– MEMPERTIMBANGKAN DSB.

* Roel'05 Roel'05 *
TUJUAN INTRUKSIONAL KHUSUS (TIK)
Beberapa petunjuk untuk merumuskan TIK yang
baik. antara lain :
– Tujuan harus berorientasi kepada audiens
– Harus jelas → dpt menyampaikan informasi
yg jelas tentang tingkah laku yg diharapkan
– Harus menggunakan kata kerja yg
menunjukkan tingkah laku → operasional dan
dapat diukur
Contoh :
– Menyebutkan - Menjelaskan
– Menuliskan - Membedakan
– Menghubungkan - Mendemontrasikan,
dsb.
* Roel'05 Roel'05 *
PROSES PENYUSUNAN
SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)
POKOK BAHASAN, SUB PB, SASARAN, WAKTU, TEMPAT,
PELAKSANA
Langkah 1 RUMUSAN TIU

Langkah 2 RUMUSAN TIK Penjabaran dari TIU

Langkah 3 MATERI Lihat TIK, Topik bahan


teks

Langkah 4 KEGIATAN Perhatikan TIK, Materi


PENYULUHAN dan KBM

METODA, ALAT, DAN Perhatikan TIK, Materi


Langkah 5 dan KBM
SUMBER

Perhatikan TIK, Materi


Langkah 6 PROSEDUR PENILAIAN KBM dan sumber
(Evaluasi)

* Roel'05 Roel'05 *
FORMAT SATUAN PENYULUHAN
Pokok Bahasan : …………………………………………….
Sub Pokok bahasan : …………………………………………….
Sasaran : …………………………………………….
Waktu : … menit (pukul ……. S.d. …………)
Tanggal : …………………………………………….
Tempat : ……………………………………………..
Pelaksana : ……………………………………………..

1. Tujuan Intruksional Umum (TIU)


2. Tujuan Intruksional Khusus (TIK)
3. Materi
4. Kegiatan Penyuluhan

KEGIATAN
NO TAHAPAN PENYULUH SASARAN WAKTU

5. Metoda
6. Media dan Sumber
7. Evaluasi

* Roel'05 Roel'05 *
TERIMA KASIH

* Roel'05 Roel'05 *

Anda mungkin juga menyukai