Anda di halaman 1dari 28

KKN TEMATIK UPN “VETERAN” YOGYAKARTA

ANGKATAN 62
DUSUN BULUSAWIT
15 Maret – 18 April 2017

FAISAL ARIFIAN KAELIANA – HERIOBER TARUK ALLO –


RAMADHAN SETIADI – MUHAMMAD HIDAYATULLAH – YOGA
SUKMA SAKTI – ROCHMA HIDAYANTI – SILMI WILDA HANIFAH –
NATASHA RAHADIAR ANDESITA – RAHMAH NUR JAYANTI
BIDANG LINGKUNGAN
Analisis Kualitas Airtanah
Penyuluhan Pertanian dan Evaluasi Hasil Pertanian
Penyuluhan Pengenalan Hidroponik dan Pembuatan
Pupuk Kompos
Analisis Kualitas Airtanah
Analisis Kualitas Airtanah dilakukan untuk mengetahui
kualitas air tanah di Dusun Bulusawit
Analisis Kualitas Airtanah dilakukan pada hari Senin,
20 Maret 2017
Analisis Kualitas Airtanah

Pengukuran Muka Airtanah di


sumur-sumur warga

Pengambilan sampel airtanah


di sumur-sumur warga
Hasil Pengujian Laboratorium

Acuan yang digunakan adalah Baku mutu air di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta No 20 tahun 2008
Peta Muka Airtanah dan Peta Persebaran
Kualitas Airtanah
Peta Muka Airtanah
Peta Persebaran BOD (Biological Oxygen Demand)
Peta Persebaran COD (Chemical Oxygen Demand)
Peta Persebaran pH (Potential of Hydrogen)
Peta Persebaran TDS (Total Disolved Solid)
Penyuluhan Pertanian dan Evaluasi
Hasil Pertanian
 Dilaksanakan pada hari Minggu, 26 Maret 2017
pukul 10.00 WIB, Lokasi kediaman Ketua RT 08
dusun bulusawit
 Kondisi pertanian Dusun Bulusawit yang sering
mengalami gagal panen hingga 80%
 Terdapat hama endemik yang selalu menyerang
tiap tahunnya
Berlangsung penyampaian materi oleh ibu Marlin
dari Balai Penyuluhan Pertanian Perikanan
Pehutanan Yogyakarta mengenai pertanian yang
sesuai dengan keadaan lingkungan dan penyakit-
penyakit endemik tanaman yang ada di Dusun
Bulusawit
Berlangsung sesi tanya jawab
antara Kelompok tani Subur
Makmur Dusun Bulusawit.

Sesi foto bersama kelompok KKN


6203 dengan Ibu Marlin dan
Kelompok Tani Subur Makmur
Hasil dan Pembahasan
Penyakit endemik yang terdapat di Dusun Bulusawit
yang menyerang tanaman cabai adalah hama patek
Penggunaan pupuk kimia yang dilakukan dengan
berlebihan mengakibatkan kematian pada tanaman.
Penggunaan bahan organik dapat meminimalkan
kematian tanaman
Penyuluhan Pengenalan
Hidroponik dan Pembuatan
Pupuk Kompos
 Dilaksanakan hari Minggu 02 April
2017, pukul 13.00 WIB di
kediaman Ketua RT 08 Dusun
Bulusawit
 Penggunaan pupuk organik untuk
meminimalkan penggunaan bahan
kimia
 Hidroponik sebagai alternatif
pertanian
Berlangsung penyuluhan Hidroponik.
Mengenai cara penanaman,
perawatan, dan keuntungan
menggunakan hidroponik yang di
sampaikan oleh bapak Suparjana
Berlangsung pelatihan pembuatan
kompos organik yang terdiri dari
kotoran hewan dan bahan organik
oleh Pak Suparjana dari Balai
Pengkajian Teknologi Pertanian
(BPPT)
Bidang Kesehatan
Membantu Pelayanan Posyandu
 Kegiatan posyandu dusun bulusawit
dilakukan satu bulan sekali oleh ibu-ibu
kader posyandu
 Kegiatan yang dilakukan adalah
pengukuran tinggi badan, lingkar lengan,
dan penimbangan berat badan balita
 Selain itu, pada tempat posyandu tersedia
tempat bermain edukatif untuk balita
 KKN tematik 62 kelompok 03 membantu
pelaksanaan posyandu pada tanggal 20
maret 2017
Penyuluhan Demam Berdarah dan
Penanganannya
 Berdasarkan hasil wawancara bersama warga, diketahui pada tahun
lalu terdapat warga yang terjangkit Demam Berdarah
Penyuluhan tentang bahaya dan penanganan demam berdarah
perlu dilakukan untuk mencegah korban DB di dusun Bulusawit
KKN Tematik 62 kelompok 03 bekerja sama dengan Puskesmas
Kalasan untukmengadakan penyuluhan dan penanganan DB
Penyuluhan dilakukan pada 8 April 2017
 Penyuluhan kesehatan dimulai dengan penyampaian materi
tentang Stroke oleh tim Puskesmas Kalasan.
Kemudian dilanjutkan dengan pemaparan bahaya DB dan
penanganannya.
 Sesi tanya jawab peserta penyuluhan dan tim
Puskesmas Kalasan dipandu oleh MC dari anggota KKN
Pelatihan pemeriksaan jentik-jentik
nyamuk oleh Tim Puskesmas Kalasan
yang diikuti oleh peserta penyuluhan
Hasil dan Pembahasan Bidang Kesehatan

Kegiatan

Posyandu Kader Posyandu terbantu dengan adanya
bantuan pelayanan posyandu yang
dilakukan anggota KKN

Penyuluhan •
Warga dusun Bulusawit menjadi
Kesehatan
memahami pentingnya pola hidup sehat
dan menjaga kebersihan lingkungan untuk
mencegah penyakit
• Berdasarkan hasil tanya jawab dengan tim
Puskesmas Kalasan, warga mengetahui
cara pengajuan fogging kepada Puskesmas
• Ibu-ibu peserta penyuluhan mengetahui
cara memeriksa jentik-jentik nyamuk
BIDANG SOSAL MASYARAKAT
Profil Dusun Berbasis Media
Sosial
Pembuatan profil dusun berbasis media sosial dilakukan untuk
memperkenalkan kepada khalayak umum tentang profil dusun, kegiatan-
kegiatan yang ada didalamnya serta potensi hasil pertaniannya
BIDANG PENDIDIKAN
Bimbingan TPA

TPA di Dusun Bulusawit dilaksanakan di Masjid Nurul


Salam yang terletak di Komplek Perumahan Sambiroto.
TPA dilaksanakan setiap hari Senin sampai dengan hari Jumat. Dimulai
pukul 16.00 sampai dengan pukul 17.00
Anggota KKN Tematik 62 kelompok 3 membantu kegiatan belajar
mengajar setiap hari Selasa, kamis dan jumat.
Setiap hari Jumat diadakan permainan anak-anak. Pada tanggal 7 April
2017, Anggota KKN Tematik 62 kelompok 3 mengadakan perlombaaan
edukatif yang bertema keagamaan.
Ada akhir pertemuan pada tanggal 14 April 2017 Anggota KKN Tematik
62 kelompok 3 memberikan kenang-kenangan berupa Juz Amma kepada
anak-anak TPA Dusun Bulusawit.
Lomba permainan edukatif bertema Perpisahan dan penyerhan Juz Amma
keagamaan
Bimbingan PAUD

PAUD Amanah terletak di Komplek


Perumahan Sambiroto.
Bimbingan PAUD dilaksanakan setiap
hari Senin sampai dengan hari Jumat.
Kegiatan belajar mengajar dimulai pukul
08.00 sampai dengan pukul 10.00
Anggota KKN Tematik 62 kelompok 63
membantu kegiatan belajar mengajar
setiap hari Senin, Rabu dan Jumat.
Mendampingi anak-anak PAUD Perpisahan dengan anak-anak PAUD
BIDANG SARANA DAN
PRASARANA
Denah Dusun Bulusawit
Melakukan pembuatan denah Dusun Bulusawit guna memudahkan masyarakat untuk
mencari lokasi di wilayah Dusun Bulusawit
Pengerjaan diawali dengan observasi dusun pada hari minggu 19 Maret 2017
Pembuatan denah dusun dilakukan dengan bantuan citra google earth dan corel draw
Observasi Dusun Bulusawit bersama Pak
Kuwat (Ketua RW 04)

Mengelilingi Dusun Bulusawit untuk


mengetahui batas-batas desa dan tempat
penting
Denah
Dusun
Bulusawit
Bidang Bela Negara
Kegiatan bela negara dilakukan untuk menanamkan nilai cinta tanah air kepada
anak-anak di Dusun Bulusawit.
Kegiatan bela negara dilakukan dengan cara pemutaran film bertema
kebangsaan.

Anda mungkin juga menyukai