Anda di halaman 1dari 6

WALKING BEAM FRUNACE

Kelompok :
-Tri Alif Shandy 3334130142
-M Mufti Abdillah 3334150004
-Addin Hadinata A 3334150069
-Titan Huzaimawardanni 3334150071
2
WATER SIZING
REHEATING
SLAB DESCALER I PRESS
FURNACES

4 Hi
CROP THERMO REVERS.
SHEAR PANEL ROUGHING +
EDGER
6 STAND 4 Hi
WATER LAMINAR
FINISHING
DESCALER II COOLING
MILLS

WEIGHING 2 DOWN
BINDING M/C
HRC SCALE COILERS
UNSUR – UNSUR DASAR DAPUR

Bagian-bagian pokok dapur secara umum terdiri dari:


1. Ruang pemanasan (heating chamber)
2. Hearth (tempat dimana benda kerja diletakkan)
3. Fasilitas untuk menaik-turunkan dan menjaga
temperatur dapur
4. Alat-alat untuk mendistribusikan panas dan
menarik gas hasil pembakaran dari dalam dapur
5. Alat-alat untuk memasukkan benda kerja ke
dalam dapur dan alat untuk mengeluarkannya
setelah mencapai temperatur pemanasan yang
diinginkan.  tergantung pada tipe, ukuran dapur
kerja, tata letak dapur, dan alat-alat
pelengkapnya. Fasilitas tersebut umumnya
adalah: Roller table, conveyor, charging machine,
overhead crane, pusher, dan extractor.
EFISIENSI PANAS

Efisiensi pemanasan suatu dapur tergantung pada:


1. Temperatur benda kerja dan jenis bahannya
2. Peralatan recovery panas yang digunakan (recuperator, regenerator)
3. Isolator dapur
4. Program operasi
5. Persyaratan-persyaratan pemanasan yang diinginkan

Sumber kehilangan panas sensibel:


1. Cerobong (untuk dapur yang menggunakan bahan bakar)
2. Radiasi panas melalui pintu pintu dan dinding luar dapur
3. Konveksi dan konduksi melalui dinding dapur
4. Hearth dan atap dapur
5. Panas yang diserap melalui bagian-bagian dapur
6. Panas yang dibawa oleh unsur-unsur dalam bahan bakar tak terbakar
SKEMA MEKANISME KERJA
WALKING BAM
KELEBIHAN DAN KEKURANGAN

Kelebihan:
1. Benda kerja tidak bersinggungan satu sama lain,
sehingga mencegah terjadinya saling lengket
apabila overheated
2. Tidak terjadi penumpukan benda kerja (buckling)
3. Dapur mudah dikosongkan dengan menggunakan
mekanisme walking beam

Kekurangan:
1. Biaya per ton kapasitas lebih tinggi
2. Perlu perhatian untuk mencegah jatuhnya kerak
ke dalam sistem
3. Perawatan bata tahan api untuk hearth dan
penyumbatnya.

Anda mungkin juga menyukai