Anda di halaman 1dari 49

ANTI BIOTIK,

TUBERKULOSTATIK&
LEPROSTATIK

Devi Usdiana Rosyidah, dr., M. Sc


Pharmacology Department
Medical Faculty of UMS
2018
Pendahuluan
• Antibiotik (AB) : senyawa yg dihasilkan
oleh berbagai macam MO (bakteri,
fungi)tekan pertumbuhan MO
lainsekarang sintetik juga disebut
Antibiotik
• Agen kemoterapi : zat kimia melawan
bakterikanker dan infeksi
AKTIVITAS ANTIBAKTERI

• Sifat toksisitas selektif sangat toksik untuk


mikroba, tidak toksik untuk hospes.
• Aktivitas antibakteri :
a. bakteriostatik : hambat mikroba+respon imun
b. bakterisid : bunuh mikroba
• Kadar :
• a. Hambat minimal : kadar/dosis minimal yang
dapat menghambat pertumbuhan bakteri
• b. Bunuh minimal : kadar/dosis minimal yang
dapat membunuh bakteri
SPEKTRUM ANTIBAKTERI
Spektrum :
a. sempit, misal : penicillin G (benzil penicillin)bakteri
gram positif, streptomicinbakteri gram negatif
b. luas, misal : tetrasiklin&kloramfenikolbakteri gram
positif dan gram negatif.
Kekurangan spektrum luas :
a. Efektivitas klinik belum tentu seluas spektrumnya.
Efektivitas maksimalDOC(drugs of choice)
b. Cenderung menimbulkan superinfeksi dengan kuman
atau jamur yang resisten
Kelebihan spektrum luas : u/septikemia, penyebab? sambil
menunggu hasil pmx mikrobiologi.
Atlas of pharmacology,
MEKANISME KERJA AB
I. Menghambat metabolisme sel bakteribakteriostatik,
a. Sulfonamid
b. Trimetoprim
c. As. p-aminosalisilat (PAS)
d. Sulfon
II. Menghambat sintesis dinding sel bakteri
a. Penicillin
b. Sefalosporin
c. Sikloserin
d. Vankomisin
e. Basitrasin
f. antifungi gol.azol
MEKANISME KERJA AB
III. Mengganggu keutuhan/permeabilitas membran sel bakteri
a. Polimiksin
b. Gol.polien/antifungi (nistatin, amfoterisin)
c. AB kemoterapi, antiseptik (surface active agent)
IV. Menghambat sintesis protein sel mikroba (subunit 30S / 50S)
a. Gol. Aminoglikosida
b. Kloramfenikol
c. Gol.tetrasiklin
d. Eritromisin
e. Linkomisin
f. Klindamisin
MEKANISME KERJA AB
V. Menghambat sintesis asam nukleat sel bakteri (subunit
ribosom 30S)
a. Rifampisin (hambat RNA polimerase)
b. Kuinolon (hambat topoisomerase)
Pemilihan senyawa AB
• Pertimbangkan pemilihan AB sebagai :
1. Tx empiristungggal spektrum luas, kombinasi
2. Tx definitifspektrum sempit, toksisitas rendah
3. Tx profilaksis/preventif

DEMAM ≠ INFEKSI
Beri AB spektrum luas sembari menunggu hasil kultur
Pengambilan spesimen untuk kultur sebelum dimulai tx AB
Tabel pilihan AB FK UI hal 595-597
Tabel 43.1 buku goodman&gilman hal 1121-1132
Kapan perlu AB?
1. Perhatikan gejala klinis  berat
2. KU pasien/sistem imun buruk
3. Jenis dan patogenitas mikroba
4. Infeksi berlangsung lebih dari beberapa
hari dan berakibat yg ckp berattifus
abdominalis, faringitis e/c s.pyogenes dn
risiko komplikasi bila tdk diberi AB
pengalaman pengamatan klinik dokter
dalam mengobati pasien
Indikasi penggunaan kombinasi AB
1. Tx empiris, penyebab ?
2. Infeksi polimikroba (abses, aerob+anaerob
3. Meningkatkan aktivitas (sinergisme) AB (co :
penicillin+streptomisin/gentamisinstreptococu
s, beta laktam+aminoglikosidapseudomonas
aeroginosa, sulfonamid+trimetopriminfx sal
kemih, pneumonia, DT, shigellosis),
flusitosin+amfoterisin cryptococcus
neoforman
4. Mencegah resistensi
Resistensi AB
• Mutasispontan, akibat perubahan gen
mikroba mengubah binding site AB
• Transduksikarena mendpt DNA
bakteriofage yg bawa DNA bakteri lain yg
sdh resisten
• Transformasimikroba ambil DNA bebas
yg bawa sifat resisten
• Konjugasi2 mikroba lewat pilus seks
(gram -)
Faktor yg memudahkan tjd resistensi AB
di klinik
• Penggunaan AB yg sering
• Penggunaan AB irrasional
• Penggunaan AB baru berlebihan
(ex:ciprofloksasin, kotrimoksazol)
• Penggunaan AB jangka lama
• Penggunaan AB pd ternak
Kesalahan penggunaan AB
1. Penanganan infx yg tdk dpt ditangani,psbbnya
virusex : campak, gondong (ETIOLOGI?)
2. Tx demam yg penyebabnya tdk diketahui UFO
3. DOSIS tdk tepat (berlebih/subtxseleksi resistensi)
4. Ketergantungan tdk tepat kemotx tunggalabses,
nekrosis,benda asing  dosis ckp+pembedahan
5. Kurang info bakteriologi yg memadai kebiasaan?
Bukan INDIKASI spesifik?
6. MASA TERAPI kurang memadai
7. FAKTOR MEKANIK (abses, benda asing, jar.nekrotik,
sekuester tulang, BSK, mukus ber>>cuci,
debridement, insisi dll
8. FAKTOR FK (organ tertentu, ex : prostat, trak.urinarius)
9. FAKTOR PASIEN (KU buruk, ggn mekanisme
pertahanan tbh (seluler/humoral)
EFEK SAMPING AB
1. Reaksi alergi
2. Reaksi idiosinkrasi
3. Reaksi toksik
4. Perubahan biologi dan metabolik
hospes
Reaksi alergi anti mikroba
• Dapat ditimbulkan oleh semua antibiotik
• Tidak tergantung dosis obat
• Gejala dan derajat beratnya reaksi
bervariasi
• Prognosis reaksi sukar diramalkan
• Bentuk : alergi pada kulit, eksantema kulit,
anafilaksis, dermatitis eksfoliatif,
angioudema
Reaksi idiosinkrasi
• Reaksi abnormal diturunkan secara
genetik thd antimikroba tertentu
• Contoh : 10% pria kulit hitam
mengalami anemia hemolotik saat
mendapatkan primakuinkekurangan
enzim G6PD
Reaksi toksik
• Dapat disebabkan oleh semua jenis
antimikroba
• Reaksi toksik terjadi pada organ atau
sistem tubuh tertentu, hub. Biotransformasi
dan ekskresi obat
• Misal, gol tetrasiklin jar.tulang dan
gigiakibat deposisi kompleks tetrasiklin
kalsium-ortofosfat, dosis
besarhepatotoksik tu. Pielonefritis dan
bumil
Perubahan biologi dan metabolik hospes
• Mikroflora normalkeseimbangan ekologi tdk
bersifat patogen
• Penggunaan antimikroba tu spektrum luas
mengganggu keseimbangan ekologimikroflora
jumlahnya menigkatpatogen, di sal.cerna, sal.
Nafas, kelamin, dan kulit
• Gangguan absorbsi zat makanan, misal neomisin
• Superinfeksi : infeksi baru yg terjadi akibat terapi
infeksi primer antimikroba, misal : kandidiasis
akibat penggunaan tetrasiklin
• Faktor yang memudahkan timbulnya superinfeksi :
1. Penyakit yg mengurangi daya tahan pasien,
misal : HIV
2. Penggunaan anti mikroba terlalu lama
3. Luasnya spektrum antimikroba obat, baik obat
tunggal atau kombinasi
• Tindakan yg diambil akibat superinfeksi :
1. Menghentikan terapi antimikroba yg digunakan
2. Melakukan biakan mikroba penyebab
superinfeksi
3. Memberikan antimikroba yg efektif thd mikroba
hasil biakan tersebut
RESISTENSI SEL MIKROBA
• Adalah sifat tidak terganggunya kehidupan sel mikroba
oleh antimikroba. Sifat ini alamiahuntuk bertahan hidup
• 3 pola resistensi dan sensitivitas mikroba thd antimikroba
1. Belum pernah terjadi resistensi bermaknapenisilin G
thd strep. Pyogenes grup A
2. Pergeseran dari sifat peka menjadi kurang peka, tidak
terjadi resistensi sepenuhnyapenisilin thd gonokokus
3. Sifat resisten taraf cukup tinggimasalah
diklinikpenisilin G thd staph. Galur tertentu yg
menghasilkan β-laktamase
Penyebab gagal terapi dg AB
1. Dosis kurang
2. Masa terapi kurang
3. Faktor mekanik (abses, benda asing, batu sal. Kemih
dll)
4. Kesalahan menetapkan penyebab
(bakteri/virus/parasit/jamur/reaksi obat dll)
5. Faktor farmakokinetik (asam nalidiksat hanya efektif
untuk ISK yg terlokalisir, tdk efektif untuk infeksi diorgan
tubuh lain
6. Pilihan antimikroba kurang tepat
7. Faktor pasien (keadaan umum buruk, gangguan
mekanisme pertahanan badan akibat obat
sitistatik/imunosupresan dll
SULFONAMID
no keterangan SULFONAMID
1 sejarah prontosil
2 kimia Sulfanilamida,
3 Mek kerja analog struktur+antagonis kompetitif PABA
4 sinergisme trimetoprim
5 FK (ADME) FK : A : di GIT; D : melewati sawar uri, sawar otak, pleura,
FD peritoneal, sinovial, okuler; M : asetilasi hepar, E : urin,
feses, empedu, ASI, bx tdk berubah
FD :
6 ES Sal. Urin (kristaluriaxNa.bikarbonat), anemia hemolitik
akut, agranulositosis, an.aplastik, rx hipersensitivitas, ggn
GIT
Pd bayi BBL : kern icterus (deposit albumin di otak)
7 Indikasi ISK
Nocardiosis sulfisoksazol/sulfadiazin 1-2 g 4x/hr selama
5-10 hr
Toksoplasmosis(pirimetamin+sulfadiazin)
Profilaksis streptococcus pd demam rematik
• Struktur dan mek. Kerja sulfonamid
SULFONAMID
8 Regimen Kerja cepat : Sulfisoksazol, sulfametoksazol,
obat sulfadiazin,
Absorbsi buruk po : sufasalazin
Topikal : sulfasetamid, mafenid, perak sulfadiazin, kerja
lama : sulfadoksin
Sulfisoksazol diolamin (topikal mata), kombinasi tetap
(sulfisoksazol 500mg+fenazopiridin 50mg)antiseptik sal
kemih; pediazol (sulfisoksazol asetil+eritromisin
etilsuksinat) u/ anak
Macam sulfonamid
• Sulfadiazinsukar larut dlm urin yg asamkristaluria >>,
minum banyak air/pemberian na-bikarbonat u/ naikkan pH
urin
• sulfisoksazollarut baik dlm urin, kurang toksik terhadap
ginjal, sediaan 500mg po, dosis dewasa : awal 2-4
gram1 gram setiap 4-6 jam, dosis anak : 150 mg/kgBB
• Sulfametoksazolderivat sulfisoksazol, kristaluria >
sering, indikasi : ISK, infeksi sistemik, sediaan kombinasi
dgn trimetoprim
Macam sulfonamid... (lanjutan)
• Sulfasalazin indikasi : colitis urseratif, enteritis regional,
RA; dlm ususterurai mjd sulfapiridin & 5 aminosalisilat
antiinflamasi; tablet&suspensi
• Sulfadoksinmasa kerja 7-9 hari; sediaan : kombinasi dg
pirimetaminpencegahan& pengobatan malaria; ES 5%
sering timbul : SJS
• ES umum : nekrosis tubular, kristaluria, rx alergi :
morbiliform, pemfigoid, purpura,
• Interaksi : antikoagulan oral, OAD
Indikasi sulfonamid
1. ISK
2. Disentri basiler
3. Meningitis o/ meningokokus
4. Nokardiosis
5. Trakom&infeksi konjungtivitis
6. Toksoplasmosis
7. Kemoprofilaksis infeksi spesifik, streptococus beta
hemolitikum
COTRIMOKSAZOL
N PROFIL KETERANGAN
O
1 sejarah Suatu diaminopiridin
2 kimia Kombinasi trimetoprim dan sulfametoksazol 20:1
3 Mek kerja Menghambat PABA bergabung dg as folat, menghambat
reduksi dihidrofolattetrahidrofolat
4 Resistensi Akibat masuknya plasmid pengode dihidrofolat reduktase
yg berubah
5 FK (ADME) T ½ trimetoprim 11 jam, sulfametoksazol 10 jam
FD
6 ES Menghambat folat sel indukdefisiensi
folatmegaloblastosis, leukopenia, trombositopenia
dermatitis eksfoliatif, SJS, TEN
7 Indikasi ISK, infeksi sal nafas, infeksi GIT, pneumositis carini,
profilaksis pd pasien neutropenia
KUINOLON
N PROFIL KETERANGAN
O
1 Contoh obat Ciprofloksasin, ofloksasin, as.nalidiksat, norfloksasin,
sparfloksasin, lomefloksasin, fleroksasin, pefloksasin,
levofloksasin, trovafloksasin, gatofloksasin,
moksifloksasin
2 kimia 4-kuinolon : gugus as.karboksilat, fluorokuinolon : gugus
piperazin
3 Mek kerja DNA girase gram (-), topoisomerase IV bakteri gram
(+)
4 Spektrum AB E.coli, salmonella, shighela, enterobakter,
campylobacter, neisseria, anaerob (generasi baru)
5 FK (ADME) Absorsi baik po,
FD ofloksasin 200-400 mg/12 jam
Norfloksasin/pefloksasin 400 mg/24 jam
Lomefloksasin 400 mg/12 jam
Ciprofloksasin 250-750 mg/12 jam
Sekresi di ASI (sipro/oflok/peflok – sasin)
KUINOLON
6 ES Artropati pd anak2, delirium (stimulan naik bila
bersamaan dg steroid)
7 Indikasi ISK,
PMS : servicitis/uretritis klamidia : ofloksasin 7 hari
(pengganti doksisiklin +azitromisin SD)
Infeksi GIT : traveller diarrhea , shigellosis
Infeksi sal nafas : bronchitis, pneumonia
Infeksi tulang, sendi, jar lunak : osteomielitis sipro 2x 500
mg/7 hari- 6 mgg
8 Antiseptik+ana Metenamin (formaldehide) : u/tx supresif kronik, akut X
lgetik ISK Nitrofurantoin : bakteriostatik ((32 ug/ml, bakterisid
(≥100ug/ml), urin asam aktifitas AB >>>
Fenazopiridin 200 mg 3x1 : analgesik
sal.kemihu/disuria, frekuensi, rasa terbakar,
urgensipewarna azo : urin orange/merah
PENISILIN
N PROFIL KETERANGAN
O
1 Contoh obat Benzilpenisilin (penicillin G) alami
2 Asal Jamur penicilium, kimia : cincin tiazolidin terhubung beta
laktam
3 Mek kerja Hambat sintesis ddg sel MO
4 Spektrum AB PBPlisis membran sel bakteri : Gram (+), gram (-
)beda bentuk PBP, ggn penetrasi ke tempat kerja,
enzim beta laktamase bakteri
5 FK (ADME) Distribusi : cairan sendi, cairan pleura, perikardial,
FD empedu
Tidak menembus sel fagosit, LCS (saat meningitis)
Ekskresi : ginjal
6 ES Hipersensitivitas,

7 Indikasi Infeksi pneumokokus, infeksi streptokokus, ineksi


anaerob, , infeksi stafilokokus, meningokokus,
gonokokus, sifilis, aktinomikosis, difteri, antraks,
clostridium, fusospirocaeta, listeria, lyme, erisipeloid
PENISILIN
No Gol penisilin Keterangan
1 Penisilin G/V Coccus gram (+), treponema pallidum, mdh terhidrolisis
penisilinase bakteri
2 Penisilin Metisilin, nafsilin, oksasilin, kloksasilin, dikloksasilins.
resisten aureus, s. epidermidis
penisilinase
3 Ampisilin, Bakteri gram (+)/(-) H. Influenza, e.coli, proteus
amoksisilin, mirabilismdh dihidrolisa beta laktamase
bakampisilin Mrp : aminopenisilinISPA (sinusitis, OM, bronchitis
kronis
H.influenzaresisten ampisilinkombinasi amoksisilin-
as.klavulanat/ampisilim-sulbaktam, ISK, meningitis,
salmonella,
4 Karbenisilin, Karboksipenisilin : Pseudomonas, enterobakter, proteus
tikarsilin
5 Mezlosilin, Pseudomonas, klebsiela, , coccus gram (+), L.
azlosilin, monocytogenes
piperasilin
SEFALOSPORIN
NO PROFIL KETERANGAN
1 Contoh obat Gen 1 : sefalotin, sefazolin, sefaleksin, sefadroksil, sefapirin,
sefradin (coccus gram + >>)infeksi kulit, jar lunak
Gen 2 : sefamandol, sefoksitin, sefprozil, sefmetazol, sefaklor,
sefuroksim, lorakarbef, sefonisid, sefotetan,seforanid (gram -
>>)
Gen 3 : sefotaksim, sefpodoksim proksetil,seftizoksim,
seftriakson, sefoperazon, seftazidim, sefiksim, sefdinir,
sefditoren pivoksil, seftibuten, moksalaktamobat pilihan
u/infeksi beratpseudomonas >>>, gram +/- anaerob >>>,
sawar darah otak (+)
Gen 4 : sefepim empiris infx nosokomial (enterobakter,
citrobakter, serratia
2 Asal Kultur jamur cephalosporium acremonium
3 Mek kerja Menghambat sintesis dinding sel bakteri, resistensi : tidak
mampu capai target kerja, perubahan PBP, hidrolisis cincin beta
laktam
4 Spektrum AB Gram (+), gram (-), sebagian bakteri anaerob,
5 ES Bronkospasme, urtikaria, rx coombs, nefrotoksik
BETA LAKTAM LAIN
1 Karbapenem
a Meropenem ES kejang < imipenem

b Imipenem Asal : streptomyces cattleya

c Aztreonam Monobaktam, aktivitas AB mirip aminoglikosida, (IM,


IV)
2 Inhibitor beta As.klavulanat : streptomyces clavuligerus po/parenteral
laktamase Sulbaktam : po/parenteral
Tazobaktam : sulfon asam penisilinat , kombinasi dg
piperasilin
AMINOGLIKOSIDA
N PROFIL KETERANGAN
O
1 Contoh obat Streptomisin, Kanamisin, Gentamisin, Netilmisin,
Neomisin
Tobramisin
Kombinasi (
2 Asal Streptomyces griseusstreptomisin
3 Mek kerja Ggn sintesis protein, intrasel subunit 30 S, resistensi :
inaktivasi o/enzim mikroba, ggn transpor m.sitoplasma
o/k tgt O2
4 Spektrum AB bakteri aerob gram (-), bakterisid
5 FK/FD Absorbsi po buruk < 1%IM >>, IV, lewati sawar darah
otak dan uri, streptomisinketulian pd janin, eleminasi :
ginjal
6 ES Nefrotoksi, ototoksik irreversibel (koklea tinitus,
vestibulasakit kepala, blokade neuromuskuler
akut/paralisis ototneomisin, apnea, disfx saraf optik
(skotoma)streptomisinparestesia
AMINOGLIKOSIDA

1 streptomisin IM/IV 15 mg/kg/hr1000mg/1x/hr


Endokarditis bakteri, tularemia, pes, tuberkulosis
2 gentamisin Infx gram (-) berat, ISK, pneumonia, meningitis,
peritonitis, infx gram (+), sepsis, topikal krim
3 Tobramisin Mirip gentamisin, IM, IV, alep/larutan u/mata, tdk
u/mikobakterium,
4 amikasin Spektrum aktivitas terluas, IM, IV intf nosokomial
berat di RS
5 Netilmisin Terbaruaerob gram (-), ISK , sistemik lain
6 Kanamisin Paling toksik Injeksi, po, hanya u/ pengganti o/k
resisten obat lain, profilaktik koma hepatik
7 neomisin Poprofilaksik pre op, absorbsi GIT buruk,
topikal>>>, u/ irigasi kandung kemih, menyebabkan
superinfeksi usus
INHIBITOR SINTESIS PROTEIN

1 Tetrasiklin Contoh : kloetetrasiklin, oksitetrasiklin, demekloksiklin,


metasiklin, doksisiklin, minisiklin
Gram (+), gram (-), aerob/anaerob, MO yg resisten
obat lain, bakteriostatik
ES : flora usus, MO usus turun tajamfeses jadi lebih
lembek, tidak berbau, warna kuning hijau
Mk : hambat sintesis protein ribosom 30 S
Akumulasi di : jaringan dan sekret, urin, prostat, RE
hati, limpa, sumsum tulang, gigi, enamel gigi utuh,
cairan sinovial, mukosa sinus, keluar di ASI
Indikasi : riketsia, mikoplasm, klamidia, trakoma,
uretritis non spesifik, PMS, tularemia, kolera
(doksisiklin 300mg SD), ISK,
ES : GITrasa terbakar, epigastrik, mual, muntah,
diare, fotosensitifitas, toksik ginjal/hati, gigi anak jd
coklat/permanen, hipersensitifitas /FDE, kolitis
pseudomembran
2 Kloramfenikol Asal : Streptomyces venezuela,
MK : terikat sub unit ribosom 50 S,
bakteriostatik,/bakterisid, spektrum
luasv.cholera, salmonella, shigella
Sediaan : palmitat (bx aktif), suksinat (prodrug)
Indikasi : DT1 gram tiap 6 jam selama 4 minggu,
meningitis, anaerob, riketsia, bruselosis
ES : angioedema, depresi sumsum tulang, ggn GIT
3 Makrolide Mk : hambat sintesis protein sub unit 50 S
A Eritromisin Tablet salut enterik 1-2 gram /hr
B Klaritromisin Suspensi 250 mg 2x/hr, anak2 : 7,5 mg/kg bb 2x/hr
C azitromisin 500 mg hr I, 250 mg hr II-V, GO : 2 gram SD, Non GO :
1 gram SD
4 Klindamisin Serupa dg eritromisin, indikasi : plasmodium
falciparum/vivax
Dosis : dws 150-300 mg/6 jam, anak2 : 8012 mg/kg/hr
ES : diare, SJS
5 Kuinupristin/d Coccus gram (+) s.pneumonia, strep beta
alfopristin hemolitikus,
Mk : hambat sintesis sub unit 50 S
Sediaan : IV
Indikasi : infx kulit
6 Linezolid Gram (+), cocus anaerob gram (+), btg gram (-)
Indikasi : infeksi e.facium, pneumonia nosokomial, iAB
terakhir nfx galur resisten
7 Spektinomisin Gram (-)
Indikasi : GO galur resisten
8 Polimiksin B Sediaan : nefrotoksik
dan kolistin Gram (-)
Indikasi : oftalmik, otik, topikal kombinasi dg yg lain
9 Vankomisin Gram (+)
MK : hambat sintesis ddg sel afinitas tinggi D-alanin D-
alanin, hanya u/infx berat
10 Teikoplanin Mirip vankomisin
11 Basitrasin Dari : bacillus subtilis tracy I dari komponen fr gadis
muda tracy
Indikasi : berbagai kokus, basilus gram (+)
Sediaan : topikal, nefrotoksik berat bila parenteral
Tuberkulostatik&leprostatik
• Penggolongan 2 klp :
• 1. lini pertama : isoniazid, rifampisin, etambutol,
streptomicin, pirazinamid
• 2 lini kedua : fluorokuinolon ( siprofloksasin, ofloksasin,
levofloksasin), sikloserin, etionamid, amikasin, kanamisin,
kapreomisin paraamino salisilat
Kemoterapi TB
1 Isoniazid Asal : hidrazid asa isinikotinat,
Sifat : bakteriostatik, bakterisid
MK : hambat biosintesis as.mikolat (unsur px ddg
sel bakteri )

2 Rifampisin Rifampisin, rifabutin, rifapentin


Gram (+/-)
Resistensi m tbc o/k mutasi kodon 507 dan 533 pd gen
rpo B polimerase
MK : hambat RNA polimerase
Efek : warna merah pd urin, feses, ludah, dahak, air
mata, keringat
3 Etambutol ES : neuritis optik, tidak dianjurkan pd anak2 < 5 th
4 Streptomisin Mula2 obat pertma yg efektif u/ TBresisten, kombinasi
dg obat TB lain
5 pirazinamid Baik u/ bakteri TB yg tinggal dimonosit, menembus
CSS, kombinasi dg obat TB lain, ES : hepatitis drug,
hambat ekskresi as.urat, ggn GIT
6 Etionamid, Etionamid : obat sekunder u/TB bersama obat lain,
asam ES : ggn GIT, rasa logam
aminosalisila As.amino salisilat : spesifik u/m.tb, MK : analog as
t, sikloserin PABA, obat pilihan kedua u/TB
Sikloserin : hy u/pengobatan ulang/resisten obat
lain, dan kombinasi, ES : ngantuk, tremor, rx
paranoid, klonus pergelangan kaki,ggn penglihatan,
paresis, kejang tonik klonik
7 Obat lain Kanamisin, amikasin, kapreomisin
Obat M.AVIUM
1 Rifabutin Efektif u/pencegahan infx MAC penderita HIV, ES :
mirip rifampisin
2 Makrolida 4 kali > efektif azitromisin
3 Kuinolon Kombinasitunggal: resistensi
4 Klofazimin Klinis : hasil kurang memuaskan
5 amikasin Sbg obat ke 3 atau ke 4 regimen multi obat
Obat LEPRA
1 Gol sulfon MK sulfon = sulfonamid
(dapson, Dapson : po 1mm mg/hr selama 1-2 bln
sulfokson) ES : ggn GIT, parestesi, penglihatan kabur, sakit
kepala, hematuria, psikosis
2 Rifampin Bakterisid ceopat, kombinasi dg obat lain
3 klofazimin Bakterisid lemah, mencegah eritema nodosum leprae
Antibacterial test
• Difusi-cakram
• Uji pengenceran agar/kalduMIC setelah inkubasi 18-24
jam
• Sistem uji otomatis densitometri serapan
• Obat terikat proteinaktivitas turun
Sumber pustaka
• Ganiswarna, S. G. 2016. Farmakologi dan Terapi. Edisi 6. FK
UI. Jakarta : Gaya Baru
• Kohanski, M. A., Dwyer, D. J., and Collins, J. J. 2010. How
antibiotics kill bacteria: from targets to networks. nature
reviews. Microbiology. volume 8.
• Goodman & Gilman’s. 2011 The Pharmacological Base of
Therapeutics 12th Edition. New york : Mc.Graw Hill
• Luellmann, H et al. 2010. Pocket Atlas of Pharmacology. 4th
edition. New York : Thieme
• Gautam Dantas and Morten O. A. Sommer. 2014. How to Fight
Back Against Antibiotic Resistance. American Scientist, Volume
102
• Katzung, B.G., 2015 Basic and Clinical Pharmacology 13rd
Edition. New york : Mc.Graw Hill

Anda mungkin juga menyukai