Anda di halaman 1dari 4

Kebersamaan dalam

kerukunan antar umat


beragama menurut
konsep horizontal orientid,
era globalisasi dan vertikal
z
orientid.
z Kebersamaan dalam kerukunan antar
umat beragama menurut
konsep horizontal orientid

 Konsep horizontal orientid bisa disebut juga HABLUM MINANNAS, hablum minan-
nas adalah hubungan dengan manusia.

 Kerukunan dan kebersamaan yang didambakan dalam islam bukanlah


yang bersifat semu, tetapi yang dapat memberikan rasa aman pada setiap jiwa
manusia

 Oleh karena itu langkah utama untuk mewujudkannya ada


dalam setiap diri individu, setelah itu melangkah pada keluarga, kemudian

 masyarakat luas pada seluruh bangsa di dunia ini dengan demikian pada akhirnya
dapat tercipta kerukunan, kebersamaan dan perdamaian dunia dalam sesame
manusia
z
Kebersamaan dalam kerukunan antar
umat beragama menurut
konsep era globalisasi
 pada era globalisasi sekarang ini umat bergama dihadapkan
kepada serangkaian tantangan baru yang tidak terlalu berbeda
dengan yang pernah dialami sebelumnya.

 Pluralitas merupakan hukum yang mesti terjadi dalam


kehidupan.namun pruralitas tersebut jika ada interaksi secara
postif antar umat bergama maka akan ada kerukunan semakin
berkembangnya zaman atau pada era globalisasi ini, jadi harus
diimbangi dengan hubungan sosial secara positif melalui sarana
dan prasarana dalam era globalisasi ini
z
Kebersamaan dalam kerukunan antar
umat beragama menurut
konsep vertikal orientid
 Vertical orientid bisa disebut juga Hablum Minallah , Kalau
dimaknakan secara bahasa, hablum minallah itu adalah
hubungan dengan Allah.

 Jadi jika kita mematuhi perintah Allah untuk menjaga kerukunan


an umat beragama maka kita telah melakukan kewajiban kita
yang utuh yaitu melaksanakan perintahnya.

Anda mungkin juga menyukai