Anda di halaman 1dari 18

Transmisi dan

Distribusi Energi
Gardu Induk
KELOMPOK 3
1. Diah Purwati Ningsih (1215020024)
2. Dian RIyani (1215020006)
3. Drianto Darmawan (1215020032)

DOSEN PEMBIMBING
IR. BENHUR NAINGGOLAN, M.T

TEKNIK KONVERSI ENERGI


Gardu Induk
Pengertian

• Gardu Induk adalah suatu


instalasi listrik mulai dari TET
(Tegangan Ekstra Tinggi), TT
(Tegangan Tinggi) dan TM
(Tegangan Menengah) yang
terdiri dari bangunan dan
peralatan listrik.
Fungsi gardu Induk

Untuk sarana
Untuk pengukuran,
Pengaturan telekomunikasi (pada
pengawasan operasi
Mentransformasikan pelayanan beban ke umumnya untuk
serta pengamanan
daya listrik gardu induk-gardu internal PLN), yang
dari sistem tenaga
induk lain kita kenal dengan
listrik.
istilah SCADA.
Jenis-Jenis Gardu Induk

Berdasarkan Berdasarkan
Berdasarkan
besaran pemasangan
fungsinya
tegangannya peralatan

Berdasarkan Berdasarkan
isolasi yang sistem (busbar)
digunakan
1. Berdasarkan besaran tegangannya

• Gardu Induk Tegangan Ekstra


GITET Tinggi (GITET) 275 KV, 500 KV.

GI • Gardu Induk Tegangan Tinggi


(GI) 150 KV dan 70 KV.
2. Berdasarkan Pemasangan Peralatan

Gardu Induk Pasangan Luar

Gardu Induk Pasangan Dalam

Gardu Induk Kombinasi Pasangan


Luar dan Pasangan Dalam
3. Berdasarkan fungsinya

Gardu Induk Penaik Tegangan

Gardu Induk Penurun Tegangan

Gardu Induk Pengatur Tegangan

Gardu Induk Pengatur Beban

Gardu Induk Distribusi


4. Berdasarkan isolasi yang digunakan

Gardu Induk Gardu Induk


yang yang
menggunakan menggunakan
isolasi udara isolasi gas SF 6
5. Berdasarkan sistem (busbar)

Gardu Induk
sistem ring
busbar

Gardu Induk
sistem single
busbar
5. Berdasarkan sistem (busbar)
Gardu Induk sistem Gardu Induk sistem
double busbar satu setengah ( on
hall ) busbar
Komponen Gardu Induk

• Merupakan titik pertemuan/hubungan


antara trafo-trafo tenaga, Saluran Udara
TT, Saluran Kabel TT dan peralatan listrik
Busbar lainnya untuk menerima dan
menyalurkan tenaga listrik/daya listrik.

• Ligthning arrester biasa disebut dengan

Ligthning Arrester dan berfungsi sebagai


pengaman instalasi (peralatan listrik
pada instalasi Gardu Induk)
Arrester
Komponen Gardu Induk
Tansformator Tegangan Transformator arus

• Transformator yang berfungsi untuk mengatur • Transformator Arus digunakan untuk


tegangan agar sesuai dengan kapasitas gardu pengukuran arus yang besarnya ratusan
induk ampere lebih yang mengalir pada jaringan
tegangan tinggi
Komponen Gardu Induk

• Transformator berfungsi untuk


mentranformasikan daya listrik,
Transformator dengan merubah besarnya
tegangan sedangkan frequensinya
Daya tetap

• Berfungsi untuk menghubungkan


dan memutuskan rangkaian pada
Circuit Breaker saat berbeban (pada kondisi arus
beban normal atau pada saat
(CB) terjadi arus gangguan).
Komponen Gardu Induk

Transformator Bantu (Auxilliary Transformator)

• Trafo yang digunakan untuk membantu beroperasinya secara


keseluruhan gardu induk tersebut.

Saklar Pentanahan

• Saklar ini untuk menghubungkan kawat konduktor dengan


tanah
Peralatan SCADA dan Telekomunikasi

Data yang diterima SCADA (Supervisory Control And Data


Acquisition) interface dari berbagai masukan (sensor, alat
ukur, relay, dan lain lain) baik berupa data digital dan data
analog

Dengan kata lain berfungsi sebagai sarana komunikasi suara


dan komunikasi data serta tele proteksi dengan
memanfaatkan penghantarnya dan bukan tegangan yang
terdapat pada penghantar tersebut
Komponen dan fungsi

Relay Proteksi • Relay proteksi yaitu alat yang bekerja secara


otomatis untuk mengamankan suatu peralatan
dan Papan listrik saat terjadi gangguan, menghindari atau
mengurangi terjadinya kerusakan peralatan akibat
Alarm gangguan dan membatasi daerah yang terganggu
(Announciator) sekecil mungkin
Daftar Pustaka
Daya dan Energi Listrik, Deni Almanda, disampaikan pada penataran dosen teknik
elektro di Teknik Elektro UGM, Pebruari 1997, Yogyakarta.

Ir Sulasno. 1990. Pusat Pembangkit Tenaga Listrik.Sw April. Semarang

Peranan Energi Dalam Menunjang Pembangunan Berkelanjutan, Publikasi Ilmiah, BPPT,


Jakarta, Mei 1995.

http://dunialistrik.blogspot.com

https://mandornya.blogspot.co.id/2015/04/macam-macam-komponen-gardu-
induk.html

http://switchyard-electric.blogspot.co.id/2011/04/konsep-dasar-gardu-induk.html

Anda mungkin juga menyukai