Anda di halaman 1dari 31

PROLANIS

UPT PUSKESMAS MENGWI II


TUMBAK BAYUH – MENGWI
BADUNG
2017
OSTEOARTHRITIS
Apa itu?
kerusakan tulang rawan sendi
Yang sering
terkena OA
 Lutut
 Paha
 Jempol kaki
 Siku
 Jempol tangan
 Tulang belakang
Keluhan
Apakah saya terkena?
1. Nyeri sendi
nyeri bertambah dengan gerakan,
sedikit berkurang dengan istirahat
2. Hambatan gerakan sendi
3. Kaku pagi
4. Krepitasi/bunyi gemeretak pada
sendi
5. Perbesaran sendi
6. Perubahan gaya berjalan
Faktor Risiko
Apakah dapat disembuhkan?
 Sayangnya belum dapat
disembuhkan, tetapi:
Memperlambat
kerusakan
Pengobatan TETAP
AKTIF
Bebas
nyeri
Prinsip penanganan OA

Mengurangi beban sendi pada


lutut
Memperkuat otot sekitar lutut
Memberi nutrisi pada sendi
lutut
Penanganan OA

Tanpa Dengan
Obat Obat

Operasi
Tanpa Obat
Rehabilitasi Medik

Diatermi
Rehabilitasi Medik

TENS
Rehabilitasi Medik

Latihan fisik dengan


Rehabilitasi Medik

Hidroterapi
Rehabilitasi Medik

Latihan Aktivitas Kehidupan


Sehari-hari
Rehabilitasi Medik

Alat bantu: cane, dynamic


Penanganan OA

Tanpa Dengan
Obat Obat

Operasi
PENANGANAN OA DENGAN OBAT

Obat oles anti nyeri


PENANGANAN OA DENGAN OBAT

Obat minum:
anti nyeri, nutrisi /
pelumas
PENANGANAN OA DENGAN OBAT

Suntikan anti nyeri /


pelumas
Penanganan OA

Tanpa Dengan
Obat Obat

Operasi
Penanganan OA secara
Bedah
Apa yang dapat saya lakukan?

1. TETAP AKTIF
2. Hindari gerakan – kebiasaan mencetus
nyeri
3. Diet
 Jaga berat badan
 Nutrisi sehat
4. Latihan fisik rutin
Latihan fisik
Minimal pilih salah satu:
Berenang
Berjalan biasa
Sepeda

Lakukan 30 menit tiap


hari
Segera secepatnya ke
dokter bila:

Nyeri lutut dengan:


Bengkak
Demam
Kelemahan dan atau kesemutan pada
kaki
Bedakan dengan
1. GOUT / ATRITIS PIRAI / ASAM
URAT
GOUT / ATRITIS PIRAI / ASAM URAT

Keluhan:
Serangan awal
berupa nyeri sendi,
sering bermula pada
sendi ibu jari kaki
satu sisi
Kemudian bisa
kebeberapa sendi
lain,
Sendi Bengkak,
merah dan terasa
hangat
2. Atritis reumatoid
Atritis reumatoid

Keluhan:
 Kaku pagi
sekurangnya 1 jam
 Mengenai
sekurangnya 3
sendi
 Pada sendi2
tangan
 Simetris/pada
kedua tangan
 Penonjolan pada
sendi
SUKSMA

Anda mungkin juga menyukai