Anda di halaman 1dari 13

MAKAN DAN MINUM

DALAM ISLAM

OLEH :
A D E A DA M S U WA N D I
N U R F A U Z A N A P R I YA N S YA H
PENDAHULUAN
makanan mempunyai pengaruh yang dominan bagi diri orang yang memakannya, artinya : makanan
yang halal, bersih dan baik akan membentuk jiwa yang suci dan jasmani yang sehat. Sebaliknya,
makanan yang haram akan membentuk jiwa yang keji dan hewani. Oleh karena itulah, Islam
memerintahkan kepada pemeluknya untuk memilih makanan yang halal serta menjauhi makanan
yang haram.
MAKANAN HALAL

Adalah makanan yang datangnya dari sumber-sumber yang halal dari segi syara, suci, baik, dan
tidak mengandung mudhorot bagi orang yang memakannya. Makanan yang dihalalkan allah SWT
Segala jenis makanan apa saja yang ada di dunia halal untuk dimakan kecuali ada larangan dari
Allah SWT dan Nabi Muhammad SAW untuk dimakan. Agama Islam menganjurkan kepada
pemeluknya untuk memakan makanan yang halal dan baik.
suci

Syarat Di sembelih
dengan
aman makanan penyembelihan
yang sesuai
halal dengan syari’at

Tidak
memabuk
an
Makanan yang di
halalkan

Ikan dan semua


Kura-kura binatang yang
berasal dari laut

Tumbuh-
kepiting tumbuhan dan
buah-buahan
MAKANAN HARAM

• Makanan haram adalah makanan yang datangnya dari sumber-sumber yang haram dari segi
syarak, najis atau ternajisi, khobits (jelek) dan yang mengandung mudhorot bagi yang
memakannya. Allah telah memerinci secara detail dalam Al-Qur’an atau melalui lisan rasulNya
Shallallahu ‘alaihi wa sallam yang mulia. Allah berfirman.
• “Artinya : Sesungguhnya Allah telah menjelaskan kepada kamu apa yang diharamkannya atasmu,
kecuali apa yang terpaksa kamu memakannya” [Al-An’am : 119] Perincian penjelasan tentang
makanan haram, dapat kita temukan dalam surat Al-Maidah ayat 3
PENYEBAB DI HARAMKANNYA
MAKANAN
1. Makanan yang najis dan makanan yang ternajisi
2. Makanan yang jelek (khobits) ada dua jenis
• Yang jelek karena dzatnya seperti : darah, bangkai, babi.
• Yang jelek karena diperoleh dengan tidak halal, seperti : hasil riba dan perjudian
BANGKAI

• Yaitu hewan yang mati bukan karena disembelih atau diburu. Hukumnya jelas haram dan bahaya
yang ditimbulkannya bagi agama dan badan manusia sangat nyata, sebab pada bangkai terdapat
darah yang mengendap sehingga sangat berbahaya bagi kesehatan.
JENIS-JENIS BANGKAI

• Al-Munkhaniqoh yaitu hewan yang mati karena tercekik baik secara sengaja atau tidak.
• Al-Mauqudhah yaitu hewan yang mati karena dipukul dengan alat/benda keras hingga mati
olehnya atau disetrum dengan alat listrik.
• Al-Mutaraddiyah yaitu hewan yang mati karena jatuh dari tempat tinggi atau jatuh ke dalam
sumur sehingga mati
• An-Nathihah yaitu hewan yang mati karena ditanduk oleh hewan lainnya.
• Semua hewan yang disembelih dengan sengaja tidak membaca basmalah
• Semua hewan yang disembelih untuk selain allah walaupun dengan membaca basmalah
MINUMAN YANG HALAL DAPAT DIBAGI MENJADI 4 BAGIAN

1. Semua jenis air atau cairan yang tidak membahayakan bagi kehidupan manusia, baik
membahayakan dari segi jasmani, akal, jiwa, maupun aqidah.
2. Air atau cairan yang tidak memabukkan walaupun sebelumnya pernah memabukkan seperti
arak yang berubah menjadi cuka.
3. Air atau cairan itu bukan berupa benda najis atau benda suci yang terkena najis.
4. Air atau cairan yang suci itu didapatkan dengan cara-cara yang halal yang tidak bertentangan
dengan ajaran agama Islam.
KHAMAR

Hanya satu golongan minuman yang diharamkan untuk diminum yaitu Khamar, Khamar dalam
bahasa Arab berasal dari akar kata “kamara” yang bermakna sesuatu yang menutupi”. khamar
yaitu : segala sesuatu yang memabukkan baik sedikit maupun banyak. Definisi ini didasarkan pada
hadits Rasulullah SAW :
Dari Ibni Umar RA. bahwa Rasulullah SAW bersabda,”Segala yang memabukkan itu adalah khamar
dan semua jenis khamar itu haram.” (HR. Muslim dan Ad-Daruquthuny).
ADAB KETIKA MAKAN SESUAI
TUNTUNAN RASULULLAH
1. Tidak mencela makanan yang tidak di sukai
2. Mencuci tangan sebelum dan sesudah makan
3. Membaca basmalah dan hamdalah
4. Makan menggunakan tangan kanan
5. Tidak bersandar ketika makan
6. Memakan makanan yang terdekat dahulu
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai