Anda di halaman 1dari 12

Gigi Sehat yaitu gigi yang bersih tidak

ada plak apalagi karang gigi,


tidak ada keluhan sakit atau
ngilu.

Menggosok gigi adalah


membersihkan gigi
dengan sikat gigi dan
pasta gigi
Manfaat Menggosok Gigi

1. Gigi menjadi bersih dan sehat.


2. Mencegah timbulnya karang gigi, lubang
gigi dan penyakit lainnya.
3. Memberikan perasaan segar dalam
mulut.
4. Mencegah bau nafas tidak sedap.
Sebelum tidur
Cara Merawat Gigi, Gusi dan Mulut agar Tetap Bersih dan Sehat

Memakan makanan yang bergizi

Membatasi makanan yang


mengandung gula

Pengunyahan yang cukup

Sikat gigi setiap hari


1. Berkumur dengan air
2. Sikat gigi dan gusi dengan posisi kepala sikat membentuk
sudut 45 derajat
3. Sikat gigi di daerah perbatasan antara gigi dengan gusi.
4. Gerakkan sikat dengan lembut dan memutar
5. Gunakan gerakan yang sama untuk menyikat bagian dalam
permukaan gigi.
6. Gosok semua bagian permukaan gigi yang digunakan untuk
mengunyah
7. Untuk membersihkan gigi depan bagian dalam,
gosok gigi dengan posisi tegak dan gerakkan
perlahan ke atas dan bawah melewati garis gusi.
8. Berkumur- kumur sampai mulut terasa bersih.
9. Lap / keringkan mulut dengan handuk.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai