Anda di halaman 1dari 7

Pengertian

Deteksi adalah kemampuan kader


kesehatan jiwa untuk mengetahui
kondisi kesehatan jiwa keluarga yang
tinggal di desa siaga sehat jiwa. Hasil
deteksi adalah sehat jiwa, risiko masalah
psikososial dan gangguan jiwa.
Jumlah
Jumlah keluarga yang
keluarga mempunyai
yang pasien
gangguan
sehat Jumlah
jiwa
keluarga yang
beresiko
mengalami
masalah
psikososial
Keluarga
sehat

Keluarga yang sehat jiwa adalah


keluarga yang anggota
keluarganya tidak ada gangguan
jiwa atau risiko masalah
psikososial
Kelompok umur 0 – 18 bulan
Kelompok umur 18 bulan – 3 tahun
Kelompok umur 3 – 6 tahun
Kelompok umur 6 – 12 tahun
Kelompok umur 12 – 18 tahun
Kelompok umur 18 – 25 tahun
Kelompok umur 25 – 45 tahun
Kelompok umur 45 – 60 tahun
Kelompok umur >60 tahun
Keluarga
resiko
(psikososial)
1) Kehilangan anggota tubuh
2) Kehilangan/perpisahan dengan orang dicintai, p
3) Kehilangan pekerjaan, harta benda, tempat
tinggal, sekolah
4) Keluarga dengan penyakit kronis : TBC,
hipertensi, diabetes, penyakit jantung, ginjal dan
reumatik
5) Keluarga dengan ibu hamil atau ibu melahirkan
Keluarga dengan
gangguan

Sedih berkepanjangan dalam waktu lama


Kemampuan melakukan kegiatan sehari – hari
(kebersihan, makan, minum, aktivitas) berkurang
Motivasi untuk melakukan kegiatan menurun
(malas)
Marah – marah tanpa sebab
Bicara atau tertawa sendiri
Mengamuk
Menyendiri
Tidak mau bergaul
Tidak memperhatikan penampilan/kebersihan diri
Mengatakan atau mencoba bunuh diri

Anda mungkin juga menyukai