Anda di halaman 1dari 18

DIARE

Diare adalah buang air besar dengan konsistensi cair


(mencret) sebanyak 3 kali atau lebih dalam satu hari (24
jam). Ingat, dua kriteri apenting harus ada yaitu BAB cair
dan sering,
Penyebab dari diare

Penyebab utama diare akut adalah


bakteri, parasit, maupun virus. Penyebab
lain yang dapat menimbulkan diare akut
adalah cacing, toksin dan obat, nutrient
enterat diikuti puasa yang berlangsung
lama, kemoterapi, impaksi, fekal
(overflow diarrhea) atau berbagai kondisi
lain.
BAB lebih dari 3 kali dalam sehari dengan
konsistensi tinja cair disertai bercampur
darah atau lendir

Mual dan muntah

Badan lesu ,lemas dan demam

Tidak nafsu makan dan Rasa sakit


di perut atau perut kembung
Cara menangani diare
Khususnya untuk ibu yang masih menyusui
diharapkan menghindari makanan yang Penanganan diare
berminyak, pedas, mengandung gas, (Ibu dirumah :
harus lebih memperhatikan dan menjaga 1. larutan gula garam
pola makan). atau larutan oralit
2. Beri makan makanan
yang lembek dan
Diare yang tidak dapat caiir, seperti sup dan
ditangani di rumah dapat bubur
segera dibawa kerumah sakit 3. Istirahat yang cukup
seperti : 4. Minum air putih yang
1. BAB lebih dari 4x sehari banyak.
bercampur darah dan lendir 5. Istirahat yang cukup.
selama 2 hari .
2. Muntah berulang ulang
3. Nyeri perut seperti melilit
4. Kesadaran menurun
5. Elastisitas kulit berkurang
Dehidrasi berat
Cara membuat oralit dirumah
Dengan obat oralit yang banyak dijual di apotik,
toko obat, posyandu,polindes atau rumah sakit

Dengan menggunakan larutan gula dan garam :

1. Sediakan satu sendok teh gula


2. Sediakan garam seperempat sendok teh
3. Air hangat yang sudah dimasak 1 gelas
4. Campur gula, garam dalam air hangat, lalu diaduk
sampai larut dan merata
5. Diminum setelah ketika menderita diare.
Cara pencegahan diare
Cara untuk mencegah diare antara lain adalah sebagai
berikut :
Pemberian ASI Eksklusif sampaidenganbayiber 6 bulan.
Mencuci tangan pakai sabun dengan benar.
Mencuci payudara dengan air hangat sebelum
memberikan ASI pada anak.
Khususnya pada ibu yg bekerja/setelah bepergian,
sebelum memberikan ASI pada  anak alangkah baiknya
payudara  dibersihkan terdahulu dan ASI dibuang sedikit.
BAB pada tempatnya.
Jangan makan di sembarang tempat.
Menggunakan air matang untuk minum.
Memperkuat daya tahan tubuh:ASI minimal 2 tahun
pertama, meningkatkan status gizi, dan imunisasi.
Meletakkan makanan di tempat tertutup.
Salah satu pencegahan diare yang sangat
penting dilakukan adalah menjaga
kebersihan tangan dengan cara mencuci
tangan.
Waktu yang tepat untuk melakukan cuci tangan adalah

 Sebelum dan sesudah makan


 Setelah buang air besar
 Setelah bermain
 Sebelum dan sesudah melakukan kegiatan
 Sebelum & sesudah kontak dengan pasien di
RS
Berikutcucitangan 6 langkahdengansabunyang baik dan benar (WHO)

Basahi kedua telapak tangan setinggi pertengahan lengan


memakai air yang mengalir, ambil sabun kemudian usap
dan gosok kedua telapak tangan secara lembut
Usap dan gosok juga kedua punggung tangan secara
bergantian
Jangan lupa jari-jari tangan, gosok sela-sela jari hingga
bersih
Bersihkan ujung jari secara bergantian dengan
salingmengunci
Gosok dan putar kedua ibu jari secara bergantian
Letakkan ujung jari ke telapak tangan kemudian gosok
perlahan. Bersihkan kedua pergelangan tangan secara
bergantian dengan cara memutar, kemudian diakhiri
dengan membilas seluruh bagian tangan dengan air bersih
yang mengalir lalu keringkan memakai handuk atau tisu.

Anda mungkin juga menyukai