Anda di halaman 1dari 11

Kasus 2

Kelompok Far 3 FK UMM angkatan 2011


Kasus 2
Seorang pria, 40 th, BMI=27, didiagnosis kencing
manis sejak 4 bln yll. Pasien sdh mendapat terapi
dokter metformin 2x500 mg dan sudah berusaha
memperbaiki gaya hidupnya dengan cara rutin
olahraga dan mengatur pola makan. Saat ini ia
kembali ke dokter untuk kontrol sambil membawa
hasil pmx lab yg terbaru GDP 221 mg/dL, GD2jPP
276 mg/dL, HbA1c 8,9%, kolesterol total 250 mg/dL,
LDL 176 md/dL, HDL 45 mg/dL, dan TG 153 mg/dL

Kelompok Far 3 FK UMM angkatan 2011


Problem
1. DM Tipe 2
2. Dislipidemia
3. Overweight

Kelompok Far 3 FK UMM angkatan 2011


Tujuan Terapi
1. Memelihara kadar glukosa dalam batas
normal
2. Menstabilkan profil lipid
3. Menurunkan berat badan

Kelompok Far 3 FK UMM angkatan 2011


P-Treatment
• Advice
– Pengaturan Diet :
• Makan teratur, Hindari makanan manis, gorengan
• Minum banyak air putih.
• Makan banyak sayuran & buah tertentu (ex:semangka,
pisang secukupnya)
• Jika ingin manis, gunakan gula rendah kalori
- Latihan jasmani :
• Olahraga teratur 3-4x/minggu selama 30 menit :jalan,
renang, jogging, sepeda
• Perawatan kaki (pakai alas kaki, alas kaki yg nyaman agar
tidak luka)
• Tidak merokok / minum beralkohol

Kelompok Far 3 FK UMM angkatan 2011


• Non Farmakologis
• Farmakologis
– Tetap menggunakan obat gol biguanid: metformin
dosis di tingkatkan 850mg 2x1
– Obat dislipidemia : Simvastatin 10 mg 1x1

Kelompok Far 3 FK UMM angkatan 2011


P- Drug OAD
Efikasi Safety Suitability

Metformin ++ ↓ hiperlipid +++ Resiko hipoglikemi jarang ++ po


↓ nafsu makan
↑ sensitivitas
insulin
Sulfonilurea + Insulin secretator + Syok hipoglikemi ++ po
↑ reseptor insulin ↑ BB
Thiazolidine ++ ↑ sensitivitas ++ Tidak menyebabkan syok ++ po
dione insulin hipoglikemi
Memperbaiki Edema
hiperTG & pe↑an
HbA1c, ↑HDL
Alfa + ↓ GD2PP +++ Tidak menyebabkan syok ++ po
glukosidase Tidak hipoglikemi
Inhibitor memperbaiki
profil lipid
Obat metformin tetap diberikan, tapi dosisnya ditingkatkan 850 mg 2x1.

Kelompok Far 3 FK UMM angkatan 2011


P- Drug Obat Hipolipid
Efikasi Safety Suitability

Statin +++ ↓ oksidasi LDL ++ Tidak mempengaruhi kadar ++ po


Kardioprotektif gula darah
↑ HDL, ↓LDL & TG

Ezetimibe + ↑ clearance ++ Tidak mempengaruhi kadar ++ po


kolesterol gula darah
Tidak
mempengaruhi TG

Resin ++ ↑ reseptol LDL + ↑ sintesa TG ++ po


Niasin +++ ↑ HDL, ↓ LDL &TG + Hiperglikemi ++ po

Obat yang dipilih Simvastatin, dimulai dari dosis paling rendah 10 mg 1x1

Kelompok Far 3 FK UMM angkatan 2011


dr. : X
Alamat : x
SIP : x
Telp. : x
Jam praktek : x

Malang, 31 Desember 2014

R/ Metformin 850mg tabs. No.XIV


S. 2 d.d. I tab d.c.
£
R/ Simvastatin 10mg tabs. No.VII
S. 1 d.d. I tab H.s
£

Pro : Tn. X (40 tahun)

Kelompok Far 3 FK UMM angkatan 2011


Pemberian Penjelasan
Informasikan kepada pasien :
• Diberikan obat untuk menurunkan gula darah yaitu metformin
diminum 2 kali sehari bersamaan dengan makan, obat ini mungkin
dapat memberikan efek samping seperti mual, rasa tidak enak
diperut, diare dan hipoglikemi (kurang gula darah) dengan tanda2
badan lemas, berkeringat, gemetar jika keluhan itu muncul maka
segera makan yang manis2 dan bisa datang kembali ke sini.
• Diberikan obat untuk memperbaiki kolesterol yaitu obat
simvastatin diminum 1 kali sehari sebelum tidur, obat ini mungkin
menimbulkan ES sakit kepala ataupun nyeri perut.
• Saya beri obat ini selama 1 minggu, jika obat habis segera kontrol
kembali, dan jika ada keluhan-keluhan bapak bisa langsung datang
kembali ke sini
• Sudah jelas ?

Kelompok Far 3 FK UMM angkatan 2011


Monitoring & Evaluasi
• Efek Terapi Obat : Vital Sign, Gula Darah, Profil
Lipid
• Efek Samping Obat : Tanda2 Hipoglikemia,
Sakit Kepala, tanda2 Dispepsia/Abdominal
Pain
• Progress Penyakit : Tanda-tandakomplikasi
kronis/akut akibat hiperglikemi, tanda-tanda
komplikasi akibat dislipidemia

Kelompok Far 3 FK UMM angkatan 2011

Anda mungkin juga menyukai