Anda di halaman 1dari 7

Kelompok 2

Apa itu kominukasi


multidisiplin ?
 komunikasi merupakan kajian multi disiplin yang meliputi prilaku dan

interaksi manusia.

 Multidisiplin merupakan kombinasi dari berbagai disiplin ilmu dan tugas,

tidak harus bekerja secara terintegrasi atau terkoordinasi, dimana dalam


pemecahan suatu masalah menggunakan berbagai sudut pandang ilmu
yang relevan.
 komunikasi sebagai ilmu multidisiplin yaitu komunikasi yang telah lama menarik

perhatian para ilmuan dari luar bidang komunikasi itu sendiri karena
perkembangan dimasyarakat yang begitu capat terutama kemajuan dibidang
genetika dan teknologi komunikasi maupun dibidang-bidang lainnya.
 Setiap bagian ikut berperan cukup besar dalam melakukan perencanaan

pengelolaan bersama

 Setiap bagian beraktivitas berdasarkan batas ilmunya

 Konseptual dan operasional : terpisah-pisah

 Dalam pelayanan kesehatan, berbagai bidang ilmu berupaya mengintegrasikan

pelayanan untuk kepentingan pasien.


 Menciptakan hubungan interpersonal yang baik

 Bertukar informasi

 Mendengarkan secara aktif dan penuh perhatian

 Penggunaan Bahasa yang tepat

 Mampu menggunakan Bahasa tubuh

 Bersikap jujur

 Mengembangkan sikap empati

Anda mungkin juga menyukai