Anda di halaman 1dari 30

Konsep Kewirausahaan

Adhitya Rinaldi Irawan, S.Pd


Pendahuluan

• Apa yang anda ketahui tentang Ilmu kewirausahaan?


• “Entrepreneurship are born not made”. *benarkah
pernyataan ini?
• “Entrepreneurship are not only born but also made”

• Pada perkembangaannya, kewirausahaan tidak hanya terjadi


pada bidang dunia usaha semata. melainkan juga pada
berbagai bidang lainnya seperti: industri, perdagangan,
pendidikan, kesehatan, dan institusi-institusi llainnya.
Pengertian Kewirausahaan
• Kewirausahaan adalah sikap dan perilaku wirausaha.
Wirausaha: inovatif, antisipatif, inisiatif, pengambil
resiko, dan berorientasi laba. (Jhon Kao 1991: 14, dalam
Sudjana 2004: 131)

• Winarto mengemukakan bahwa “entrepreneurship” adalah


proses melakukan sesuatu yang baru dan berbeda
dengan tujuan menciptakan kemakmuran bagi individu
dan memberi nilai tambah pada masyarakat.
Zimmerer, Thomas W (1996: 51) mengungkapkan bahwa
kewirausahaan: “applying creativity and innovation to solve
the problem and to exploit opportunities that people face
everyday”

*Key word:
Creativity ?
Inovation ?
*Key word:
Creativity ; is the ability to develop new ideas and discover new
ways of looking at problem and opportunities
Inovation: is the ability to apply creative solutions to those
problems and opportunities to enchance or to enrich pepole’s
life
Menurut Zimmerer, ide kreatif akan muncul apabila
wirausaha melihat sesuatu yang lama dan memikirkan sesuatu
yang baru atau berbeda.
Entrepreneurship is the process of creating something
different with value by devoting the necessary time and effort,
assuming the accompanying financial, phsycological, and social
risk and reciving the resulting rewards of monetary and personal
satisfaction (Robert Hisrich 1985 dalam, Alma 2002: 20)
Dari pandangan para ahli diatas dapat disimpulkan
bahwa kewirausahaan (entrepreneurship) adalah suatu
kemampuan dalam berpikir kreatif dan berperilaku inovatif
yang dijadikan dasar, sumber daya, tenaga penggerak,
tujuan siasat, kiat, dan proses dalam menghadapi
tantangan hidup.
Karakteristik Kewirausahaan

Sebutkan Karakter apa saja yang harus dimiliki oleh


seorang wirausaha/entrepreneurship?
Karakteristik Kewirausahaan
• Percaya diri
• Berorientasikan Tugas dan Hasil
• Pengambil risiko
• Kepemimpinan
• Keorisinilan
• Orientasi masa depan
*Buchori Alma 2002
Karakteristik Kewirausahaan
• Percaya diri
Karakteristik Kewirausahaan
• Percaya diri
Karakteristik Kewirausahaan
• Berorientasikan Tugas dan Hasil
Karakteristik Kewirausahaan
• Pengambil risiko
Karakteristik Kewirausahaan
• Kepemimpinan
• Kepemimpinan
Karakteristik Kewirausahaan
• Keorisinilan

??????????????
Karakteristik Kewirausahaan
• Orientasi masa depan
Tujuan Kewirausahaan
• Apa yang menjadi tujuan seseorang menjadi
Entrepreneurship?
• Apa yang menjadi tujuan seseorang melaksanakan kegiatan
wirausaha?
Tujuan Kewirausahaan
1. Mewujudkan gagasan inovatif
2. Menciptakan sesuatu yang baru dan berbeda
3. Mengganti tatanan ekonomi dengan mengenalkan produk
layanan, penciptaan pengelolaan, dan menggali bahan-
bahan mentah baru
4. Suatu proses untuk mengerjakan yang baru
5. Menciptakan inovasi dan kreativitas
6. Menggunakan ide-ide baru dan menemukan cara-cara baru
7. Menemukan cara-cara berpikir yang baru
Buchori Alma menyatakan tujuan kewirausahaan antara
lain: menciptakan kesejahteraan buat orang lain,
mengurangi pemborosan, dan membuka lapangan kerja
yang disenangi oleh masyarakat.

Selain itu ada pula yang berpendapat bahwa seseorang


melakukan kegiatan wirausaha adalah untuk meningkatkan
pendapatan ataupun peningkatan dalam taraf hidupnya.
Tujuan Kewirausahaan
Adapun tujuan kewirausahaan:
• Untuk mewujudkan kemampuan dan kemantapan para
wirausaha untuk meng hasilkan kemajuan dan kesejahtraan
masyarakat.
• Untuk membudayakan semangat, sikap, prilaku, dan
kemampuan kewirausahaan di kalangan pelajar dan
masyarakat yang mampu, handal, dan unggul.
• Untuk meningkatkan jumlah para wirausaha yang
berkualitas.
Manfaat Wirausaha
• Menambah daya tampung tenaga kerja, sehingga dapat
mengurangi pengangguran.
• Memberi contoh bagaiamana harus bekerja keras, tekun,
tetapi tidak melupakan perintah agama.
• Berusaha mendidik masyarakat agar hidup secara efisien,
ekonomis, tidak berfoya-foya dan tidak boros.
• Menjadi contoh bagi anggota masyarakat sebagai pribadi
unggul yang patut diteladani.
• Berusaha memberi bantuan kepada orang lain dan
pembangunan sosial sesuai dengan kemampuannya.
• Keuntungan dan Kelemahan Berwirausaha
Ada beberapa keuntungan dan kelemahan berwirausaha
diantaranya:
a. Keuntungan berwirausaha
• (1) Terbuka peluang untuk memperoleh peluang manfaat dan
keuntungan secara maksimal.
(2) Terbuka peluang untuk memperlihatkan potensi
wirausaha secara penuh.
(3) Terbuka peluang untuk membantu masyarakat di dalam
usaha.
(4) Terbuka peluang untuk mencapai tujuan usaha yang
dikehendaki.
Kelemahan berwirausaha

• Bekerja keras dan waktunya sangat panjang.


• Memperoleh pendapatan yang tidak pasti dan resiko yang
sangat besar.
• Tanggung jawabnya sangat besar.
Sasaran dan Asas Kewirasahaan
• Dalam berwirausaha pasti memiliki sasaran yang ingin
dicapai serta asas untuk tercapainya tujuan.
a. Sasaran Kewirausahaan adalah :
(1) Para generasi muda pada umumnya, anak-anak putus
sekolah dan para calon wirausaha.
(2) Para pelaku ekonomi yang terdiri atas para pengusaha
kecil.
(3) Organisasi profesi dan kelompok-kelompok masyarakat.
Asas kewirausahaan adalah sebagai berikut :

• Kemampuan memecahkan masalah dan mengambil


keputusan.
• Kemampuan berkarya dengan semangat kemandirian.
• Kemampuan berpikir, bertindak kreatif, dan inovatif.
• Kemampuan bekerja secara tekun, teliti, dan produktif.
• Terima kasih karena sudah tidak
Mengantuk
• 

Anda mungkin juga menyukai