Anda di halaman 1dari 29

Identifikasi Lumut

by Kelompok 2
Delia, Fitri, Inayatul, Novaralda, Putri
Lumut Tanduk
Hutan Lumut Tanduk

Lumut tanduk
yang ditemukan
di permukaan
tanah.

3
Ciri Gambar

1. Tumbuhan taloid
2. Tebal talus lebih dari 1 sel
3. Sel-sel dengan hanya (1-4)
kloroplas besar. Kapsul linier,
hijau, hitam setelah membuka,
kapsul membuka bertahap dari
ujung ke bawah (satu periode
lebih dari seminggu atau sebulan)
(Lumut Tanduk)
4. Talus tanpa midrib
5. Sel-sel hanya dengan 1 kloroplas.
Talus berbentuk roset kecil,
tumbuh diatas tanah, ditempat
agak terbuka, tidak didalam hutan,
spora kuning atau hitam.

4
Ciri Gambar

1. Sporofit ada
2. Sporofit tegak, lebih panjang Sporofit
3. Spora hitam (Anthoceros)
4. Talus dengan rongga internal

involukre
Gametofit

5
Lumut Daun

6
Hutan Lumut Daun

7
Ciri Gambar

1.Protonema berumur pendek, jarang lama,


gametofit terbagi menjadi bentuk stolon
pendek, batang atau cabang-cabang dan
daun
2. Cabang tidak dalam untaian, sel-sel
daun berklorofil, leukosist kemungkinan
ada tetapi tidak bergantian dengan
klorosis
3. Daun unicosta, bicosta atau ecostate
(tanpa costa), costa menempati 0,1 – 0,8
lebar daun jika ada, penampang melintang
unitrastoce atau multistratoce, sel sel
costa unimorfic atau dimorfic, semua sel
leucocsyst
4. Sel sel hyaline (leucocysts) beada di
bagian basal, kadang tengah, dan apikal
daun, bentuk (cancellina) berbeda tajam
lebh kecil dari bagian tepi, tengah dan
ujung sel sel, klorofil Rhizoid

Stolon

8
Anteridium Lumut Daun

Kapsul spora

9
Anatomi Kapsul
Spora

10
Rhizoid Lumut Daun

Rhizoid
Stolon

11
LUMUT HATI
(Riccia sorocarpa)

﹡ Lobus
beraturan
﹡ Tumbuhan
taloid
Irisan melintang talus lumut hati

Tebal talus lebih dari 1 sel


Irisan membujur lumut hati

• Sel dengan banyak kloroplas


kecil.
• Kapsul bulat-ellips.
Bagian permukaan atas talus

• Talus tumbuh pada tanah


basah

Gemma cup
﹡ Bagian
permukaan
atas talus
Bagian permukaan bawah talus

Gemma cup • Permukaan dorsal


talus dengan
sebuah alur
tengah yang tajam
Bagian permukaan bawah talus

RUSUK

SISIK
• Talus permukaan bagian ujung

Gemma cup
Mulai muncul
• Talus permukaan atas bagian
pangkal

rizoid
rizoid lumut hati

rizoid
Sisik lumut hati
• Anteredium bagian atas
• Anteredium bagian bawah
Arkegonium

25
Identifikasi
﹡ Tumbuhan bertaloid
﹡ Sel dengan banyak kloroplas kecil. Kapsul
membuka pada suatu kejadian, biasanya dengan 4
valve
﹡ Talus tumbuh pada tanah basah dalam roset hijau
kecil
﹡ Segmen talus kurang 0,5 cm lebarnya
﹡ Permukaan dorsal talus dengan sebuah alur tengah
yang tajam
﹡ Sporofit diproduksi di dalam talus

26
Ciri Gambar

1. Lumut hati
- Tumbuhan bertaloid
- Talus tumbuh pada tanah basah
dalam roset hijau kecil

- Tebal talus lebih dari 1 sel


- Sel dengan banyak kloroplas kecil.
- Kapsul membuka pada suatu
kejadian, biasanya dengan 4 valve
- Segmen talus kurang 0,5 cm
lebarnya

27
Ciri Gambar

1. Lumut hati
- Permukaan dorsal talus dengan
sebuah alur tengah yang tajam
- Sporofit diproduksi di dalam talus

SISIK
RUSUK

28
Thanks!

29

Anda mungkin juga menyukai