Anda di halaman 1dari 21

ALAT PERLINDUNGAN DIRI

BAGI JEMAAH HAJI

TIM FASILITATOR PELATIHAN KOMPETENSI


2019
EMBARKASI JKS - CIKARANG
MUSIM HAJI TAHUN 1440 H / 2019 M

 Masih termasuk musim panas


 Cuaca ekstrim di tanah suci sangat berpengaruh
pada kondisi kesehatan jemaah haji
 Perlu perhatian khusus serta antisipasi terkait
dengan hal ini, agar jemaah haji dapat tetap
melaksanakan ibadah haji dengan baik
 Pemakaian alat perlindungan diri pada jemaah
haji sangat penting sehingga jemaah haji dapat
terhindar dari berbagai risiko penyakit yang
mungkin terjadi
PAKET APD
APA FUNGSINYA??

 PELINDUNG KEPALA ( PAYUNG, TOPI )


- melindungi kepala dari sengatan matahari, terutama
pada saat matahari sedang bersinar terik 9 mulai jam 9
pagi sampai dengan jam 4 sore WAS )
 PELINDUNG MATA ( KACAMATA HITAM )
- melindungi mata dari sinar matahari yang dapat merusak mata
dan untuk menghindari debu
 ALAS KAKI ( SENDAL / SEPATU )
- melindungi kaki dari sengatan panas yang mungkin terjadi
- sebaiknya menggunakan alas kaki yang tidak berjepit, untuk
menghindari terjadinya luka pada sela-sela kaki, dan pilih
yang bertali di bagian belakang, agar tidak mudah lepas
 PELINDUNG SALURAN PERNAFASAN ( MASKER )
- bisa dipilih masker yang sekali pakai atau masker yang
terbuat dari kain, bisa dicuci dan dipakai berulang kali

 WATER SPRAY

- diisi dengan air zamzam atau air mineral, sehingga bisa


berfungsi untuk membasahi bagian-bagian tubuh dan juga
bisa sebagai botol minum

 TAS
- untuk menyimpan alas kaki dan barang-barang lainnya yang
kita bawa, sehingga jemaah tidak akan kehilangan alas kaki
pada saat keluar dari masjid
APA RESIKONYA BILA
TIDAK MENGUNAKAN
APD ??
HEAT STROKE
 Heatstroke (serangan panas) adalah kondisi serius yang
disebabkan oleh panas tubuh yang terlalu tinggi,
mengakibatkan suhu tubuh melebihi 40 derajat Celcius
 Heatstroke harus mendapatkan penanganan
darurat.
 Jika dibiarkan, kondisi ini dapat menyebabkan
kerusakan yang parah pada otak, jantung, ginjal, dan
otot.
 Semakin lama seseorang dibiarkan dalam keadaan
menderita heatstroke, semakin memburuk pula kondisi
tubuhnya.
GEJALANYA...

1.Suhu tubuh di atas 40 derajat C


2.Gejala tambahan :
 kulit memerah, napas terengah-engah
 laju jantung yang terlalu cepat
 sakit kepala, bingung, gelisah
 cara bicara yang tidak jelas
 kulit penderita mengeluarkan titik-titik
keringat
PENANGANAN HEAT STROKE

3. BASAHI TUBUH 5. BANTU KE KAMAR


PENDERITA MANDI/PANCURAN

1. MINTA
TOLONG

2. PINDAHKAN KE 6. BERI MINUM


4. KOMPRES SEBANYAK MUNGKIN (
TEMPAT YANG LEBIH
DENGAN ES BILA SADAR )
TEDUH/DINGIN
PENANGANAN JAMAAH HEAT STROKE
Hindari aktivitas di
Banyak minum , luar ruang saat Pakailah pakaian
yang longgar
sesering terik matahari, bila
terpaksa pakailah dan menyerap
mungkin keringat
alat pelindung diri
Semprotkan air ke Selalu Jamaah haji
wajah dan bagian menggunakan alas risiko tinggi dan
tubuh lainnya kaki saat berada di lanjut usia harus
sesering mungkin luar ruangan didampingi
Telapak kaki melepuh
karena tidak
menggunakan alas kaki
PASTIKAN
JEMAAH HAJI
LENGKAP
MEMAKAI
APD SETIAP
KELUAR DARI
PONDOKAN

Haji sehat, haji mabrur

Anda mungkin juga menyukai