Anda di halaman 1dari 13

APA ITU SDGS

 SDGs ( Sustainable Development Goals )


merupakan sebuah program pembangunan
berkelanjutan di mana di dalamnya terdapat 17
tujuan dengan 169 target yang terukur dengan
tenggat waktu yang ditentukan. SDGs
merupakan agenda pembangunan untuk
kesejahteraan manusia dan planet bumi.
17 TUJUAN SDGS
BELUM MERATANYA PERTUMBUHAN
EKONOMI
SALAH SATU PERMASALAHAN
PERTUMBUHAN EKONOMI YANG TIDAK MERATA

 Pertumbuhan ekonomi yang tidak merata


merupakan salah satu dari sekian banyak
masalah yang ingin diselesaikan dengan
program SDGs tersebut.
 "Belum meratanya pertumbuhan ekonomi
karena adanya ketimpangan pembangunan
infrastruktur, ketimpangan kualitas SDM, dan
ketimpangan sumber energi yang masih terpusat
di jawa dan sumatra" (Enny Sri Hartati, 2015)
SOLUSI
 Untuk mengatasi
permasalahan tersebut
pemerintah harus
memeratakan pembangunan
infrastruktur di semua wilayah
Indonesia, tidak hanya terfokus
di pulau Jawa dan Sumatra.
Pembangunan infrastruktur
pun harus sesuai dengan
kebutuhan dan potensi
ekonomi daerah. Pembangunan
infrastruktur harus disertai
dengan studi kelayakan
mengenai pemetaan potensi
daerah, ketika potensi daerah
sudah dipetakan, artinya
potensi daerah dengan apa
jenisnya ini akan memengaruhi
kebutuhan infrastruktur apa
yang harus dibangun.
LANJUTAN
 Dengan menerapkan konsep pembangunan
berkelanjutan. "Pembangunan berkelanjutan
merupakan suatu proses pembangunan yang
mengoptimalkan manfaat sumber daya manusia
secara berkelanjutan, dengan cara menyerasikan
aktivitas manusia sesuai dengan sumber daya
alam yang menopangnya dalam suatu ruang
wulayah daratan, lautan dan udara sebagai
suatu kesatuan" (Sugadhy, 2000).
 Pembangunan
berkelanjutan hadir
sebagai solusi dari
pembangunan
konvensiaonal yang
hanya mengejar
pertumbuhan
ekonomi semata.
CAKUPAN TUJUAN SDGS
LANGKAH-LANGKAH MEWUJUDKAN
PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN MENURUT
BRANDLAND
 Menata kembali pertumbuhan ekonomi serta
meningkatkan kualitasnya,

 Memenuhi kembali kebutuhan pokok warga


akan pekerjaan, makanan, energi, air dan
sanitasi,

 Menjaga perkembangan pendududuk agar tetap


seimbang dengan daya dukung lingkungan
untuk menghasilkan produksi,
 Melakukan konservasi dan menambah sumber
daya yang tersedia,

 Reorientasi penggunaan teknologi dan


manajemen resiko,

 Mengintegrasikan kebijakan ekonomi dengan


kebijakan lingkungan dalam pengambilan
keputusan.
 Apabila langkah-langkah tersebut dilaksanakan
dengan baik, niscaya akan memberikan manfaat
yang nyata bagi pemerintah, usaha swasta dan
masyarakat, yang ketiganya merupakan pilar
utama dalam pemerintahan yang lebih baik.

Anda mungkin juga menyukai